Suara.com - Melody eks JKT48 belakangan ini kembali jadi sorotan karena dibanding-bandingkan dengan Raffi Ahmad. Publik menilai jika Melody lebih pantas menjadi mengampanyekan regenerasi petani ke kaum milenial daripada Raffi Ahmad.
“Dibandingkan Raffi Ahmad. Saya justru menyarankan Teh Melody sebagai Duta Petani Milenial,” tulis warganet di media sosial X.
Bukan tanpa alasan, hal tersebut didasari oleh latar pendidikan Melody yang cukup mumpuni dalam sektor pertanian.
Sementara itu, banyak yang menyangsikan kampanye Raffi Ahmad terkait regenerasi petani ke milenial karena ia bukan seorang petani, sehingga tak memiliki pengetahuan tentang pertanian.
Lantas bagaimana dengan Melody eks JKT48? Berikut perbedaannya latar belakang Melody dan Raffi Ahmad.
Latar belakang Melody Eks JKT48
Melody Nurramdhani Laksani, S.P., adalah seorang penyanyi yang pernah tergabung ke dalam grup musik bernama JKT48 generasi pertama.
Kendati sudah bukan anggota lagi, tapi wanita asal Bandung ini menjabat sebagai Operational Team (JOT) dan manajer umum Teater JKT48.
Bicara soal pendidikan, Melody merupakan lulusan Agroteknologi, Fakultas Pertanian Universitas Padjadjaran dan kini menyandang gelar Sarjana Pertanian (S.P).
Baca Juga: Pendidikan Melody Eks JKT48, Disebut Lebih Cocok untuk Promosi Petani Milenial Dibanding Raffi Ahmad
Dengan latar pendidikan tersebut, Melody cukup aktif dalam kegiatan-kegiatan yang berhubungan dengan pertanian, baik di dalam maupun luar negeri.
Beberapa prestasi yang membanggakan adalah ketika ia terpilih Duta Besar Pertanian dan Pangan, serta Duta Persahabatan antara Jepang-ASEAN.
Bahkan hingga kini, meski sudah bersuami dan memiliki anak, Melody masih aktif mengikuti seminar pertanian di kelas internasional.
Hal tersebutlah yang membuat publik menilai jika Melody lebih pantas menjadi Duta Pertanian untuk mengkampanyekan regenerasi petani untuk kaum milenial.
Latar Belakang Raffi Ahmad
Raffi Farid Ahmad adalah seorang selebriti yang kini diberi amanat sebagai Utusan Khusus Presiden Bidang Pembinaan Generasi Muda dan Pekerja Seni oleh Presiden Prabowo Subianto.
Berita Terkait
-
Pendidikan Melody Eks JKT48, Disebut Lebih Cocok untuk Promosi Petani Milenial Dibanding Raffi Ahmad
-
Belum Sebulan Raffi Ahmad Jadi Pejabat Negara, Nagita Slavina Kini Gaul dengan Crazy Rich Filipina
-
Raffi Ahmad dan Ria Ricis Hadiri Kampanye di Jateng, Netizen: Private Jet Siapa Nih?
-
9 Potret Melody eks JKT48 Bertani, Dianggap Lebih Cocok Bantu Kementan Daripada Raffi Ahmad
-
Diajak Kementerian Promosi Petani Milenial, Raffi Ahmad Ditodong: LHKPN Dulu Baru Ngomong
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Mengapa Fun Run Kini Jadi Senjata Ampuh Tanamkan Empati pada Generasi Muda?
-
7 Tips agar Cepat Tidur di Malam Hari, Terbukti Efektif
-
Ini 4 Zodiak Paling Beruntung Besok 16 November 2025, Berkah Datang Bertubi-tubi
-
Souvenir Nikahan Boiyen Diungkap Tamu, Isinya Cuma Satu dan Cantik Banget
-
Rahasia Kulit Kenyal dan Bercahaya: Perawatan Sehari-hari yang Harus Dicoba
-
Cek Ramalan Shio 16 November 2025, Siapa yang Paling Beruntung Besok?
-
Pekerjaan Prestisius Rully Anggi Akbar, Suami Boiyen Beri Maskawin Bernominal Cantik
-
Contoh Soal TKA Bahasa Indonesia SMA, Lengkap dengan Jawaban
-
Kulit Kering di Usia 50-an? Coba 5 Bedak dengan Formula Melembapkan Ini
-
7 Rekomendasi Lulur di Indomaret untuk Angkat Daki dan Mencerahkan, Murah Meriah Dekat dari Rumah