Suara.com - Perkembangan teknologi terus membawa dampak besar dalam berbagai aspek kehidupan, termasuk di dunia kerja. Salah satu ancaman terbesar adalah hilangnya sejumlah jenis pekerjaan akibat kemajuan pesat Artificial Intelligence (AI).
Mengutip dari berbagai sumber, laporan terbaru dari Forum Ekonomi Dunia (WEF) periode 2023-2027 mengungkapkan bahwa sekitar 83 juta lapangan pekerjaan diprediksi akan hilang di berbagai sektor.
Laporan tersebut juga menyebutkan bahwa industri seperti media, hiburan, dan olahraga akan mengalami perubahan besar, dengan 23 persen pekerjaan diperkirakan hilang atau tergantikan oleh profesi baru.
Hal serupa juga berlaku di sektor pemerintahan, komunikasi digital, teknologi informasi, layanan keuangan, real estat, serta transportasi dan rantai pasok.
Menurut riset Future of Work 2023, sebanyak 23 persen tenaga kerja di berbagai sektor akan menghadapi transformasi dalam kurun waktu lima tahun.
Meski ada pekerjaan yang akan hilang, periode ini juga diyakini akan melahirkan profesi baru yang sesuai dengan kebutuhan industri masa depan.
Daftar 15 Pekerjaan yang Terancam Hilang
Berikut adalah daftar pekerjaan yang diprediksi akan hilang atau tergantikan akibat dampak teknologi hingga tahun 2027, sebagaimana dilaporkan oleh WEF:
1. Teller bank
2. Petugas pos
3. Kasir dan loket
4. Data entry
5. Sekretaris dan administrasi
6. Staf pencatat stok (stock-keeping)
7. Staf akuntansi, pembukuan, dan payroll
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
5 RoadBike Murah Keren Mulai 1 Jutaan, Solusi Anti Stres Tanpa Bikin Kere
-
5 Merek Gula Rendah Kalori Murah untuk Diabetes dan Diet, Bisa Ditemukan di Supermarket
-
5 Sunscreen Broad Spectrum untuk Cegah Kerutan dan Flek Hitam, Mulai dari Rp30 Ribuan
-
Review dan Harga Face Wash Sombong 5-in-1, Sabun Cuci Muka Milik Denny Sumargo
-
Ucapan Selamat Hari Gizi Nasional untuk Kolega, Formal dan Informal
-
6 Produk GEUT Milik dr Tompi untuk Atasi Melasma, Mulai dari Rp100 Ribuan
-
7 Sunscreen Korea Untuk Hilangkan Flek Hitam dan Garis Penuaan
-
Primer Dulu atau Sunscreen Dulu? Ini Panduan Lengkapnya
-
5 Rekomendasi Moisturizer Hada Labo Sesuai Jenis Kulit, Kamu yang Mana?
-
5 Sunscreen Wajah Terbaik untuk Pria Usia 40 Tahun ke Atas, Bye-Bye Flek Hitam