Suara.com - Wulan Guritno menjadi salah satu selebriti yang memberikan ucapan selamat Hari Ibu untuk sang mama, Deanna Battams di akun Instagramnya baru-baru ini.
Aktris cantik 43 tahun tersebut juga memposting sederet foto masa muda ibu yang telah melahirkannya. Hal ini pun mendapatkan perhatian dari netizen sebab paras sang mama yang begitu cantik.
Tak heran jika kini, Wulan Guritno mewarisi wajah yang begitu menawan dan awet muda, hal tersebut memang menurun dari mamanya yang berdarah Inggris.
"Thank you for being you. A sweet loving caring mother. A strong woman with a long big vision and dreams, never quits in any circumstances. No ordinary woman, who has strategy in her life, a director of her own life, works hard on setting goals and reaching dreams, not only for yourself but your children," tulisnya seperti Suara.com kutip pada Senin (23/12/2024).
Dalam ucapan tersebut, Wulan Guritno juga mendoakan sang mama agar selalu mendapat perlindungan dan berkah dari Tuhan. Dirinya begitu merindukan bisa menghabiskan waktu bersama mamanya.
"You know i love you, no words can describe," pungkasnya lagi.
Beberapa foto memperlihatkan bagaimana kedekatan Wulan Guritno dan mamanya. Mereka juga kerap menghabiskan waktu bersama, termasuk setelah mantan istri Adilla Dimitri tersebut memiliki tiga orang anak.
Sama seperti sang putri, mama Wulan Guritno juga terlihat begitu awet muda dan cantik meski kini usianya tak lagi muda. Ia bahkan terlihat modis dengan gaya berpakaiannya yang up to date.
Bahkan banyak netizen yang mengatakan jika wajahnya mirip dengan mendiang Putri Diana. Hal tersebut membuat Wulan Guritno menanggapi netizen yang memuji sang mama.
Baca Juga: 7 Potret Pesona Wulan Guritno: Kini Manglingi Jadi Ibu Norma Risma
"Terima kasih semuanya .. pasti mama baca ini semua tersipu malu .. dan selamat hari ibu untuk semua ibu2 hebat," tulis ibu tiga anak tersebut.
"Ku kira Lady Diana di slide 2.. Masha Allah cantik bgt mama ny," kata @uta****.
"Masya Allah Mamanya Mirip Lady Diana," tambah @ach****.
"Ga heran teh Wulan cantik bgt, lah mamaknya jugaa cantek. happy mothers day untuk ibu2 sepanjang masa," ujar @ajo****.
"Slide ke 2 mirip banget sama queen Diana," ungkap @wdy****.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              5 Rekomendasi Sunscreen Azarine Mengandung Vitamin C untuk Kulit Remaja Berjerawat
 - 
            
              Urutan Skincare Cowok Remaja hingga Dewasa Muda Biar Wajah Cerah: Ini Rekomendasinya
 - 
            
              3 Zodiak Paling Beruntung soal Asmara di November 2025, Cinta Lagi Manis-manisnya
 - 
            
              6 Model Frame Kacamata yang Stylish dan Keren di 2025, Mana Pilihanmu?
 - 
            
              Kapan Jumat Kliwon Bulan November 2025? Catat Ini Tanggalnya
 - 
            
              Normalnya, Sehari Kentut Berapa Kali? Ini Kata Ahli Gizi soal Batas Jumlah yang Sehat
 - 
            
              5 Sepatu Uniseks dan Palugada: Serba Bisa buat Ngantor, Nge-gym, dan Jalan!
 - 
            
              Arti Mimpi Pasangan Selingkuh Menurut Islam dan Cara Menyikapinya: Apakah Benar Kejadian?
 - 
            
              6 Warna Lemari Pakaian yang Timeless, Gak Bakal Ketinggalan Zaman!
 - 
            
              6 Zodiak Paling Beruntung Secara Finansial di November 2025: Aries dan Gemini Siap-siap Kaya