Wellington Doctoral Scholarship merupakan beasiswa yang ditujukan bagi para pelajar yang berminat untuk melanjutkan studi doktoral (S3 / PhD) di Victoria University of Wellington. Beasiswa ini dibuka untuk para pelajar dengan kemampuan akademis yang unggul.
Menariknya, program pembiayaan kuliah gratis ini tidak hanya untuk para pelajar domestik namun juga internasional. Nantinya, mahasiswa biss mendapat uang saku hingga sebesar $28,984.50 per tahun.
5. Vice Chancellor's International Excellence Scholarship - University of Waikato
University of Waikato akan memberikan beasiswa sebesar $15,000 untuk setiap mahasiswa internasional yang menempuh studi S1 atau S2. Syarat utama untuk apply beasiswa ini adalah sudah memiliki surat penerimaan dari University of Waikato yang boleh berupa penerimaan tidak bersyarat (unconditional offer) ataupun penerimaan bersyarat (conditional offer).
Keuntungan Pendidikan di New Zealand
Berikut beberapa keuntungan bila kamu melanjutkan kuliah di New Zealand:
1. Kualitas Pendidikan yang Diakui Secara Global
New Zealand selama ini terkenal dengan sistem pendidikan tingginya yang berkualitas. Hal ini terbukti dari hasil survei yang menunjukkan Universitas di New Zealand terus menerus berada di peringkat atas menurut lembaga survei QS World University Rankings.
2. Pendekatan Pembelajaran Berpusat pada Mahasiswa
Baca Juga: Link Resmi! Cek Pengumuman PPG Piloting Tahap 3 Hari Ini
Salah satu hal yang membuat studi di New Zealand unik yaitu pendekatan pembelajarannya yang berpusat di mahasiswa.
3. Kesempatan Magang dan Pengalaman Kerja
Sistem pendidikan di New Zealand kerap kali mengadakan program magang dan kesempatan kerja terintegrasi yang bisa memberikan pengalaman praktis untuk mahasiswa.
4. Kesempatan untuk Bekerja Selama dan Setelah Studi
Pendidikan di New Zealand menawarkan peluang bagi mahasiswa internasional untuk bekerja sampai 20 jam per minggu selama semester berlangsung dan waktu penuh selama liburan.
5. Lingkungan yang Aman dan Ramah
Berita Terkait
Terpopuler
- Lupakan Louis van Gaal, Akira Nishino Calon Kuat Jadi Pelatih Timnas Indonesia
- Mengintip Rekam Jejak Akira Nishino, Calon Kuat Pelatih Timnas Indonesia
- 7 Mobil Keluarga 7 Seater Seharga Kawasaki Ninja yang Irit dan Nyaman
- Link Download Logo Hari Santri 2025 Beserta Makna dan Tema
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 21 Oktober 2025: Banjir 2.000 Gems, Pemain 110-113, dan Rank Up
Pilihan
-
Wawancara Kerja Lancar? Kuasai 6 Jurus Ini, Dijamin Bikin Pewawancara Terpukau
-
5 Laga Klasik Real Madrid vs Juventus di Liga Champions: Salto Abadi Ronaldo
-
Prabowo Isyaratkan Maung MV3 Kurang Nyaman untuk Mobil Kepresidenan, Akui Kangen Naik Alphard
-
Suara.com Raih Penghargaan Media Brand Awards 2025 dari SPS
-
Uang Bansos Dipakai untuk Judi Online, Sengaja atau Penyalahgunaan NIK?
Terkini
-
Apa Arti Cancel Culture? Dialami Selebgram Jule yang Diputus Kontrak oleh Banyak Brand
-
5 Parfum Pria yang Aromanya Memikat Lawan Jenis, Bikin Ingin Mengendus
-
Rahasia BBW Jakarta 2025: Cara Asyik Jadikan Membaca Bagian dari Gaya Hidupmu!
-
KUIS: Tebak Kepribadian Menurut Parfum Pilihanmu
-
5 Zodiak yang Paling Cocok dengan Taurus, Auto Langgeng Sebagai Pasangan
-
Biodata dan Agama Hamish Daud, Kabarnya Digugat Cerai Raisa Andriana
-
Berapa Anak Raisa dan Hamish Daud? Rumah Tangga Dirumorkan Retak
-
5 Fakta Menarik Rayyan Arkan Dhika Aura Farming, Kini Debut di MV Aktris Bollywood
-
Maestro Wayang Kulit Tutup Usia, Dedikasi Ki Anom Suroto hingga Dapat Penghargaan Soeharto
-
Mutu Pendidikan Tinggi Masih Jadi PR, Pengakuan Internasional Jadi Momentum Perbaikan