Bisnis kuliner Raffi Ahmad dan Kaesang Pangarep, RANS Nusantara Hebat yang terletak di daerah BSD City, Tangerang Selatan ini dikabarkan sepi pengunjung. Pada awal pembukaannya, tempat kuliner ini sempat ramai dengan antrean yang panjang dari para pengunjung. Namun kini suasana di tempat itu terlihat sepi.
Seorang food vlogger pemilik akun @boengkoesofficial mengunggah kondisi di pusat kuliner yang dulunya ramai, tetapi kini tampak sepi pada Desember lalu. Ia juga memperlihatkan beberapa tenant yang tidak lagi aktif beroperasi.
“Kalian tahu kan RANS Nusantara Hebat punyanya Aa Raffi sama Mas Kaesang? Dua bulan pertama sih gila ramainya, masuk mobilnya parkirannya susah banget. Oh yang belakang udah pada kosong semua,” ujarnya.
Berdasarkan perkiraan, hanya tersisa sekitar 20% tenant saja yang masih beroperasi dan bertahan, beberapa di antaranya adalah Teh Tarik Kopi Aceh, Green Fresh Smoothies, Rojo Sambel, Mister Bees, Nasi Ayam Semarang Bu Indra, Sei Sapi, serta Mie Kari Omasan.
Sepinya pusat kuliner milik Raffi Ahmad dan Kaesang Pangarep ini pun menuai rasa penasaran warganet tentang bisnis kuliner apa saja yang sebenarnya dimiliki suami Nagita Slavina ini.
Berikut adalah deretan bisnis kuliner milik Raffi Ahmad yang ternyata bukan hanya RANS Nusantara Hebat.
1. Karaage Kei
Gerai makanan Jepang yang dimiliki Raffi Ahmad ini diperkenalkan pertama kali pada Februari 2023 lalu. Bisnis kuliner Raffi yang satu ini sesuai dengan namanya mempunyai menu andalan berupa masakan Jepang Karaage. Menurut kabar yang beredar, masih ada satu gerai Karaage Kei ini yang dibuka di Gandaria City.
2. Rojo Sambel
Baca Juga: Dermawan! Raffi Ahmad Ternyata Bantu 2 Karyawan RANS Ikuti Program Bayi Tabung
Salah satu tenant yang mengisi pusat kuliner RANS Nusantara adalah Rojo Sambel yang ternyata merupakan bisnis kuliner yang dikembangkan Raffi Ahmad. Bisnis ini bertaraf UMKM dan dimulai dengan pembukaan gerai di Kalibata. Kini Rojo Sambel diketahui mempunyai cukup banyak cabang di berbagai kota.
3. Rojo Setaman Bistro
Restoran yang satu ini disebut-sebut sebagai versi ‘naik kelas’ dari Rojo Sambel. Restoran ini terletak di kawasan Bintaro, Tangerang Selatan dan baru saja diluncurkan pada Juni 2023 kemarin. Restoran yang mengusung konsep modern ini menyajikan berbagai menu makanan serta minuman Nusantara dan Western.
4. Le Nusa Paris
Tak hanya membuka bisnis kuliner di Tanah Air, Raffi Ahmad juga melebarkan sayap bisnis kulinernya di luar negeri, tepatnya di Paris, Prancis.
Suami Nagita Slavina ini mencoba peruntungan dengan membuka restoran berkonsep bistronomy yang menyediakan berbagai makanan khas Indonesia seperti rendang, nasi goreng, sate, hingga bakso.
Berita Terkait
-
Berapa Biaya Bayi Tabung di Indonesia? Jadi Bonus Raffi Ahmad untuk Karyawan RANS
-
Koleksi Sepatu Branded Lily Harganya Bukan Main, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Tak Pilih Kasih
-
Harga Baju Tahun Baruan Ala Rafathar, Rayyanza dan Lily: Siapa Paling Mahal?
-
Mengintip Merek dan Harga Baju Anak-Anak Raffi Ahmad saat Tahun Baruan di Singapura, Punya Lily Paling Mahal!
-
Beda Sekitar Rp1,8 Juta, Intip Taksiran Uang Jajan Anak Raffi Ahmad dan Ayu Ting Ting
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
Terkini
-
3 Skincare Anti Aging Maudy Ayunda untuk Atasi Penuaan Dini, Ada Efek Botox-nya
-
Apa yang Terjadi Jika Anda Terkena Virus Nipah? Kenali Gejala dan Pencegahannya
-
7 Program Mudik Gratis Lebaran 2026, Cek Link dan Cara Daftarnya!
-
Apakah Sepatu Skechers Bisa Dicuci di Mesin Cuci? Ini 4 Serie-nya yang Washable
-
Bibir Kering Sebaiknya Pakai Lip Cream Apa? Ini 5 Rekomendasinya untuk Usia 45 Tahun
-
Dari Ruang Kelas ke Forum Dunia: Cara Pelajar Indonesia Dilatih Jadi Diplomat Muda
-
6 Lip Balm Mengandung SPF Cocok untuk Cuaca Kering dan Berangin
-
4 Rekomendasi Moisturizer Lokal Terbaik untuk Menjaga Kekencangan dan Elastisitas Kulit
-
7 Rekomendasi Lipstik Tahan Lama, Awet Seharian Mulai Rp20 Ribuan
-
Jenis Lipstik Apa yang Tahan Lama? Intip 6 Pilihan dengan Harga Terjangkau