Suara.com - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) akhirnya mengumumkan LHKPN milik Raffi Ahmad. LHKPN milik Utusan Khusus Presiden Bidang Generasi Muda dan Pekerja Seni itu baru rilis hari ini, Jumat (31/1/2025).
Pada LHKPN miliknya, Raffi Ahmad melaporkan kekayaan dengan total bersih Rp1.033.996.390.568. Salah satu yang menjadi perhatian adalah kekayan dalam bentuk kendaraan.
Pasalnya, suami Nagita Slavina itu memiliki puluhan kendaraan yang nilainya mencapai Rp55.144.500.000. Berikut rincian 23 kendaraan Raffi Ahmad versi LHKPN, antara lain:
Koleksi Mobil
Raffi Ahmad melaporkan punya 12 kendaraan berupa mobil, antara lain:
- Mobil, Rolls Royce Phantom tahun 2022, hasil sendiri Rp14.000.000.000
- Mobil, Ferrari F8 Spider tahun 2022, hasil sendiri Rp14.000.000.000
- Mobil, Lamborghini Aventlp 700 tahun 2013, hasil sendiri Rp9.000.000.000
- Mobil, Dodge Srt Hellcat tahun 2022, hasil sendiri Rp4.500.000.000
- Mobil, Morgan Plus Six tahun 2021, hasil sendiri Rp3.600.000.000
- Mobil, Porshce Bettle 1303 tahun 1973, hasil sendiri Rp2.200.000.000
- Mobil, Toyota Alphard tahun 2019, hasil sendiri Rp1.350.000.000
- Mobil, Mini Cooper Cooper s tahun 2022, hasil sendiri Rp875.000.000
- Mobil, Toyota Inova Zenix tahun 2023, hasil sendiri Rp620.000.000
- Mobil, Volkswagen 1500 tahun 1967, hasil sendiri Rp500.000.000
- Mobil, Mini Cooper Morris tahun 1979, hasil sendiri Rp500.000.000
- Mobil, BMW 318 tahun 1990, hasil sendiri Rp40.000.000
Motor
Selain mobil, Raffi Ahmad juga memiliki 11 motor, antara lain:
- Motor, BMW M 1000 RR tahun 2021, hasil sendiri Rp1.600.000.000
- Motor, Piaggio Vespa 946 tahun 2021, hasil sendiri Rp427.500.000
- Motor, Harley Davidson FXWC tahun 2010, hasil sendiri Rp427.500.000
- Motor, Triumph Bonneville T100 tahun 2011, hasil sendiri Rp360.000.000
- Motor, KTM 1290 Super Duke tahun 2016, hasil sendiri Rp328.500.000
- Motor, Ducati Diavel tahun 2012, hasil sendiri Rp270.000.000
- Motor, Ducati Superbike 848 tahun 2011, hasil sendiri Rp225.000.000
- Motor, Piaggio GTV 250 tahun 2009, hasil sendiri Rp171.000.000
- Motor, Soib Naked Bike 400 tahun 2015, hasil sendiri Rp81.000.000
- Motor, Vespa Sprint S 150 tahun 2022, hasil sendiri Rp54.000.000
- Motor, Yamaha V 110 Zhe tahun 2003, hasil sendiri Rp15.000.000
Jadi, itulah daftar lengkap koleksi kendaraan Raffi Ahmad yang dilaporkan ke LHKPN. Bagaimana pendapatmu?
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
5 Shio Paling Hoki pada 12-18 Januari 2026, Pintu Rezeki Terbuka Lebar
-
Terpopuler: Alasan Aurelie Moeremans Gratiskan Buku Broken Strings hingga Bahaya Child Grooming
-
6 Shio Paling Beruntung 12 Januari 2026, Awal Pekan Panen Hoki
-
Detektif Jubun Bongkar Rahasia Gelap Money Game Syariah: Waspada Riba Berkedok Surga
-
5 Water Heater Low Watt Harga Rp1 Jutaan, Cocok untuk Keluarga Minimalis
-
5 Cushion Anti Keringat untuk Pekerja Kantoran, Makeup Tetap Fresh dan Tak Luntur
-
Rekam Jejak Roby Tremonti, Aktor yang Terseret Isu Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Daftar Wilayah DIY yang Berpotensi Diguyur Hujan Petir hingga Pukul 15.00 WIB Hari Ini
-
5 Hair Tonic untuk Menumbuhkan Rambut, Ampuh Atasi Kerontokan dan Kebotakan
-
4 Sepatu Sneakers Wanita Mulai Rp100 Ribuan, Empuk dan Anti Lecet Dipakai Jalan