Suara.com - Siapa yang tak ingin memiliki kulit glowing dan sehat seperti bintang Korea? Salah satu rahasia kulit cantik mereka adalah penggunaan masker beras.
Masker beras ini dipercaya mampu mencerahkan kulit, mengurangi hiperpigmentasi, serta menenangkan kemerahan dan jerawat.
Yang lebih menarik, masker ini mudah dibuat di rumah dengan bahan sederhana lho. Yuk, simak tutorial lengkapnya seperti yang Suara.com rangkum dari akun TikTok @milkydew.
Bahan:
1/4 cangkir beras (gunakan beras putih biasa)
1 cangkir air
Langkah-langkah:
- Bilas Beras: Cuci beras dengan cepat sebanyak dua atau tiga kali untuk menghilangkan kotoran.
- Masak Beras: Masak beras dengan air menggunakan rice cooker atau panci di atas kompor. Masak hingga beras benar-benar lembut.
- Haluskan Masker: Setelah beras matang, tuangkan nasi dan air ke dalam blender. Blender hingga halus dan menjadi pasta.
- Atur Kekentalan: Jika kamu ingin masker yang lebih cair, tambahkan sedikit air lagi. Untuk masker yang lebih kental, kamu bisa langsung menggunakannya. Resep ini sangat fleksibel, jadi sesuaikan dengan preferensi kamu.
- Dinginkan Masker: Tuangkan masker beras ke dalam mangkuk dan biarkan hingga dingin. Jangan pernah menggunakan masker beras yang masih panas langsung ke wajah.
- Simpan Masker: Masker beras ini bisa disimpan di kulkas hingga satu minggu.
Cara Penggunaan
Oleskan masker beras pada wajah yang bersih dan diamkan selama 10-15 menit. Setelah itu, bilas wajah dengan air hangat. Gunakan masker beras secara teratur untuk mendapatkan hasil yang optimal.
Baca Juga: Paula Verhoeven Terus Berkarya di Tengah Proses Cerai, Intip 3 Bisnis yang Digelutinya
Manfaat Masker Beras untuk Kulitmu
Masker beras memiliki segudang manfaat untuk kulit, diantaranya:
- Mencerahkan Hiperpigmentasi Kandungan dalam beras membantu menyamarkan noda hitam dan hiperpigmentasi, membuat kulit tampak lebih cerah dan merata.
- Menenangkan Kemerahan dan Jerawat Masker beras memiliki sifat anti-inflamasi yang dapat membantu menenangkan kulit yang kemerahan dan meradang akibat jerawat.
- Cara PenggunaanOleskan masker beras pada wajah yang bersih dan diamkan selama 10-15 menit. Setelah itu, bilas wajah dengan air hangat. Gunakan masker beras secara teratur untuk mendapatkan hasil yang optimal.Melembapkan Kulit: Kandungan air dalam beras membantu melembapkan kulit, membuatnya terasa lebih kenyal dan lembut.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 10 Lipstik Paling Laris di Shopee Indonesia, Brand Lokal Mendominasi
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Review dan Harga Sunscreen KOMAR MAX, Apa Saja Varian Terbaiknya?
-
Cara Bikin CV 'Sat-set' Dilirik HRD: Gak Perlu Bayar Jasa Rp600 Ribu!
-
Kapan Sidang Isbat Awal Ramadan 2026? Ini Jadwal Resminya
-
Asics Gel Kayano 32 untuk Apa? Cocok bagi Pemilik Kaki Rata
-
Tahapan Seleksi Petugas Haji 2026 Apa Saja? Heboh Chiki Fawzi Mendadak Dicopot
-
5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
-
5 Rekomendasi Sepatu New Balance untuk Running, Bikin Lari Nyaman dan Ngebut
-
Berapa Harga Lipstik YSL? 5 Produk Lokal Ini Bisa Jadi Alternatifnya
-
7 Rekomendasi Skincare Lidah Buaya Untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun
-
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?