Suara.com - Istri Firdaus Oiwobo, Diana Rossidah membocorkan nominal nafkah bulanan yang diterimanya dari sang suami. Pernyataan itu dilontarkan Diana ketika membela Firdaus yang disebut memiliki utang di warung sampai Rp500 ribu.
"Sesulit-sulitnya suami saya, suami saya nggak mungkin ngutang di warteg. Karena Alhamdulillah suami saya per bulan memberikan saya 200 (juta)," tulis Diana melalui Instagram story beberapa waktu lalu.
Menurutnya, Firdaus Oiwobo tidak mungkin memiliki utang karena sang suami bisa memberikan uang bulanan senilai ratusan juta.
"Saya nggak tau ini besar atau kecil, tapi buat saya ini cukup per bulan 200 (juta) Alhamdulillah. Jadi saya yakin nggak mungkin suami saya sampai ngutang di warteg," lanjutnya.
Kini, sosok Diana Rossidah pun ikut menjadi sorotan setelah pengakuan itu, termasuk dengan pekerjaannya.
Istri Firdaus Oiwobo ini disebut menempuh pendidikan hingga jenjang S2 dan memiliki gelar Magister Pendidikan.
Diana diketahui bekerja sebagai seorang pengusaha. Ia juga pernah membeberkan bisnis yang dijalaninya melalui Instagram.
Diana memiliki bisnis skincare, yaitu @annarosebeautycare. Tak hanya itu, Diana juga memiliki bisnis fashion, yaitu @annrosecollection. Diana juga menjalani bisnis makanan beku, yaitu @annarosefrozenfood.
Selain membantah perihal utang Rp500 ribu, Diana juga membantah Firdaus Oiwobo menerima DP pembangunan rumah. Menurutnya, Firdaus justru mendapatkan jatah lima rumah, tetapi tidak diambil.
Baca Juga: Sumber Kekayaan Firdaus Oiwobo: dari Uang Bensin Rp300 Juta Hingga Ditertawakan Hotman Paris
"Sejak kapan suami saya DP rumah di Genta Buana Resort? Yang jelas suami saya dapat lima rumah dari pemilik Genta Buana Resort, itupun rumahnya kita nggak urus," ujar Diana.
Diana juga sangat menyayangkan pemberitaan mengenai Firdaus Oiwobo yang menyinggung uang podcast dari Rudy Salim.
"Wajarlah narasumber diundang dikasih operasional. Suami saya nggak pernah ngemis uang 6 juta, podcast di mana pun sudah pasti ada uang operasional, dan itu sudah deal-dealan sebelum jalan," tulisnya.
Berita Terkait
-
Uang Bulanan Istri Firdaus Oiwobo Rp200 Juta, Bak Bumi Langit dengan Istri Hotman Paris?
-
Sumber Kekayaan Firdaus Oiwobo: dari Uang Bensin Rp300 Juta Hingga Ditertawakan Hotman Paris
-
Nasib Pendidikan Firdaus Oiwobo Versus Rudy Salim: Tak Diakui vs Drop Out
-
Rudy Salim Masuk Perangkap Firdaus Oiwobo, Kini Berakhir Kena Somasi
-
Makan Salad Tapi Dicocol Bak Rujak, Firdaus Oiwobo Dikasihani
Terpopuler
- Pelatih Argentina Buka Suara Soal Sanksi Facundo Garces: Sindir FAM
- Kiper Keturunan Karawang Rp 2,61 Miliar Calon Pengganti Emil Audero Lawan Arab Saudi
- Usai Temui Jokowi di Solo, Abu Bakar Ba'asyir: Orang Kafir Harus Dinasehati!
- Ingatkan KDM Jangan 'Brengsek!' Prabowo Kantongi Nama Kepala Daerah Petantang-Petenteng
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaru, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Pertamax Tetap, Daftar Harga BBM yang Naik Mulai 1 Oktober
-
Lowongan Kerja PLN untuk Lulusan D3 hingga S2, Cek Cara Daftarnya
-
Here We Go! Jelang Lawan Timnas Indonesia: Arab Saudi Krisis, Irak Limbung
-
Berharap Pada Indra Sjafri: Modal Rekor 59% Kemenangan di Ajang Internasional
Terkini
-
6 Urutan Skincare Malam untuk Menghilangkan Flek Hitam, Kulit Auto Glowing dan Cerah
-
Adu Pendidikan Deddy Corbuzier vs Sabrina Chairunnisa: Sama-Sama Mentereng, Rumah Tangga Retak?
-
Publik Soroti Ponpes Ambruk Renggut Nyawa: Kelalaian Pembangunan atau Takdir?
-
Bahaya Makanan yang Terpapar Radioaktif, Udang Cikande Masih di Batas Aman?
-
5 Skincare La Roche Posay Termurah, Harga Masih Ramah di Kantong
-
Sabrina Chairunnisa Boyong Chanel ke Korea Selatan, Apakah Naik Pesawat Boleh Membawa Hewan?
-
Dilaporkan ke Polisi, Ferry Irwandi Tanggapi Santai: Main Game dan Tertawa
-
Berapa Gaji Pegawai PLN? Ini Link, Syarat, dan Cara Daftar Rekrutmen PLN 2025
-
Wajib Pakai Moisturizer sebelum Sunscreen? Begini Urutan yang Benar Menurut Dokter
-
Perjalanan Pendidikan Sabrina Chairunnisa, Rumah Tangganya Diisukan Retak