Suara.com - Pasangan selebritas Anang Hermansyah dan Ashanty kembali mencuri perhatian publik, kali ini sebagai Brand Ambassador terbaru Semar Nusantara.
Melalui kampanye “The Perfect Match”, mereka merepresentasikan keindahan hubungan yang harmonis, seperti filosofi yang tertanam dalam koleksi perhiasan terbaru MonAmore 2.0.
Koleksi ini menghadirkan desain eksklusif yang terinspirasi dari keindahan alam Eropa, menghadirkan sentuhan klasik dan elegan. Tak hanya sekadar aksesori, setiap perhiasan dalam seri MonAmore 2.0 dirancang untuk menjadi pelengkap sempurna bagi wanita yang ingin tampil anggun dan percaya diri.
Tipe Perhiasan Anang & Ashanty: Elegan, Mewah, dan Penuh Makna
Sebagai pasangan yang dikenal serasi, Anang Hermansyah dan Ashanty memiliki gaya yang khas dalam memilih perhiasan. Hal ini terungkap saat keduanya terpilih menjadi Brand Ambassador terbaru Semar Nusantara.
Melalui kampanye "The Perfect Match", Anang Hermansyah dan Ashanty merepresentasikan keindahan hubungan yang harmonis, seperti filosofi yang tertanam dalam koleksi perhiasan terbaru MonAmore 2.0.
Berikut adalah tipe perhiasan dalam koleksi MonAmore 2.0 yang mencerminkan kepribadian dan karakter mereka:
1. Keanggunan Klasik dengan Emas Ungu dan Pink
Ashanty dikenal dengan selera fesyennya yang feminin dan elegan. Tak heran jika ia sangat menyukai emas ungu dan emas pink dari koleksi MonAmore 2.0.
Baca Juga: Resep Lontong Protein ala Ashanty, Dijamin Sehat dan Endul Banget!
Warna-warna ini memancarkan kesan glamour namun tetap lembut, sesuai dengan citra Ashanty sebagai sosok yang anggun dan penuh pesona.
Menurut Ashanty, koleksi MonAmore 2.0 benar-benar mencerminkan kepribadiannya. Baginya, perhiasan bukan sekadar hiasan, tetapi juga bentuk ekspresi diri.
"Desainnya yang terinspirasi dari Eropa memberikan kesan klasik yang timeless. Warna ungu, hijau, pink, dan cokelatnya sangat cantik, seperti magnet yang menarik perhatian semua orang," ujar Ashanty.
2. Maskulinitas Berkelas dengan Emas Hijau dan Cokelat
Emas hijau dan emas cokelat dalam koleksi MonAmore 2.0 mencerminkan karakternya yang kuat namun tetap berkelas juga disukai Anang Hermansyah.
Warna-warna ini memiliki daya tarik unik yang menampilkan kesan eksklusif, cocok bagi pria yang ingin tampil stylish namun tetap elegan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
Terkini
-
Siapa Nama Asli Roby Tremonti? Diduga Ganti Nama Demi Mirip dengan Gitaris Alter Bridge
-
Ini Deretan Sinetron Aurelie Moeremans, Awal Mula Bertemu Tokoh yang Disebut di Broken Strings?
-
Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
-
3 Lip Cream Oh My Glam dengan Shade Melimpah, Harga Murah Rp20 Ribuan
-
Jangan Panik! Ini 9 Daftar Susu Nestle di Indonesia yang Aman dari Isu Racun Cereulide
-
Deretan Mantan Aurelie Moeremans, Siapa Saja yang Jadi Tokoh Broken Strings?
-
5 Sunscreen Lokal No Whitecast dan Tidak Bikin Wajah Kusam, Mulai Rp30 Ribuan
-
13 Produk Susu Formula Nestle untuk Bayi yang Ditarik dari 49 Negara akibat Racun Cereulide
-
Kronologi Perpisahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti, Diwarnai Isu KDRT
-
Kisah Cinta DJ Patricia Schuldtz dan Darma Mangkuluhur Anak Tommy Soeharto