“Akan terjadi puncak arus mudik antara tanggal 28 sampai 30 maret. Sedangkan puncak arus balik di tanggal 5 sampai 7 April 2025,” ujar Listyo Sigit Prabowo.
Demi memastikan keamanan pemudik, Polri juga akan menggelar Operasi Ketupat yang bekerja sama dengan jajaran Polda di masing-masing daerah.
Selain mengikuti jadwal contraflow, one way, dan ganjil-genap, para pemudik diimbau untuk berhati-hati mengikuti arahan petugas di lapangan dan tidak memaksakan diri ketika mengalami kelelahan berkendara. Anda bisa berhenti di rest area yang tersedia di beberapa titik untuk beristirahat.
Meski sudah diterapkan jauh-jauh hari, bukan tidak mungkin nantinya akan ada perubahan terkait jadwal contraflow, one way, maupun ganjil genap karena Korlantas akan terus melakukan pemantauan lalu lintas arus mudik dan balik. Oleh karena itu, pastikan Anda selalu memantau media sosial Korlantas setempat untuk mendapatkan berita terbaru.
Demikian informasi mengenai jadwal contra flow, oneway, dan ganjil genap pada musim mudik lebaran dan arus balik 2025. Semoga informasi ini membuat perjalanan Anda ke kampung halaman menjadi lebih mudah dan nyaman. Jika merasa keberatan dengan aturan yang ada, Anda bisa mempertimbangkan kendaraan umum.
Kontributor : Hillary Sekar Pawestri
Berita Terkait
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
5 Serum Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun, Kulit Jadi Kencang dan Awet Muda
-
4 Zodiak Paling Beruntung Besok 22 November 2025: Dompet Tebal, Asmara Anti Gagal
-
5 Contoh Amanat Pembina Upacara Hari Guru Nasional 2025, Sarat Makna dan Menggugah Jiwa
-
5 Rekomendasi Bedak Two Way Cake untuk Kondangan, Tahan Lama Seharian
-
7 Rekomendasi Parfum Wangi Ringan yang Fresh di Indomaret untuk Guru
-
5 Serum Vitamin C untuk Ibu Rumah Tangga, Bye-bye Kusam dan Tanda Penuaan Kulit
-
Lompatan Baru Wisata Jakarta: Destinasi Terintegrasi dari Pantai, Mangrove, hingga Outbound
-
5 Rekomendasi Sepatu Lari Selain Asics Nimbus untuk Daily Trainer yang Empuk
-
OMG Creator Fest 2025, Ruang Kreatif Baru untuk Mendorong Perempuan Muda Berkarya dan Berkarier
-
Wangi Nusantara, Ini 7 Merek Parfum Indonesia yang sedang Naik Daun!