Rekrutmen ASN dalam skala besar memerlukan anggaran tinggi. Dalam beberapa pernyataan, pejabat KemenPAN-RB dan Kementerian Keuangan menyebutkan bahwa kemampuan fiskal negara juga menjadi pertimbangan utama apakah CPNS 2025 dibuka atau tidak.
Jika anggaran dianggap belum memungkinkan, maka kemungkinan rekrutmen akan dibatasi pada sektor tertentu saja.
Formasi yang Kemungkinan Tetap Dibuka
Meski belum ada kepastian, jika CPNS 2025 tetap dibuka, formasi yang paling mungkin tersedia adalah:
- Tenaga Kesehatan: dokter, perawat, bidan, apoteker
- Tenaga Guru: terutama untuk daerah 3T (Tertinggal, Terdepan, Terluar)
- Tenaga Digital dan Teknis: programmer, analis data, cyber security, statistisi
- Formasi Hukum dan Administrasi: analis hukum, perencana, arsiparis
- Instansi Prioritas: seperti Kemenkumham, Kemenkeu, Kementerian Kesehatan, dan lembaga daerah.
CPNS 2025 Masih Tanda Tanya
Hingga saat ini, belum ada keputusan resmi apakah CPNS 2025 akan dibuka secara luas atau tidak.
Namun, berdasarkan trend dan pernyataan pejabat pemerintah, besar kemungkinan seleksi akan dilakukan secara terbatas, fokus pada formasi prioritas, atau bahkan dialihkan ke jalur PPPK untuk efisiensi.
Bagi Anda yang ingin mendaftar CPNS 2025, pantau terus informasi resmi dari BKN dan KemenPAN-RB melalui situs sscasn.bkn.go.id dan kanal media sosial @bkngoidofficial.
Sambil menunggu kepastian, siapkan berkas administrasi, pelajari soal-soal SKD, dan tingkatkan kompetensi di bidang yang banyak dibutuhkan seperti teknologi informasi dan kebijakan publik. Berikut adalah daftar umum berkas yang biasanya diminta berdasarkan pengalaman seleksi CPNS tahun-tahun sebelumnya.
Baca Juga: Ojol Terancam, ASN DKI Wajib Naik Angkot Tiap Rabu
1. KTP (Kartu Tanda Penduduk) Asli dan/atau hasil scan berwarna. Pastikan e-KTP kamu masih berlaku dan data sesuai dengan ijazah.
2. Scan asli KK terbaru.
3. Scan ijazah sesuai jenjang pendidikan yang digunakan untuk melamar. Scan transkrip nilai (pastikan nilai IPK terbaca jelas). Jika ijazah dari luar negeri, siapkan surat penyetaraan dari Kemendikbud.
4. Pas foto ukuran 4x6 atau sesuai ketentuan instansi. Latar belakang merah/putih sesuai pengumuman. Format JPEG/JPG.
5. Surat lamaran ditujukan kepada instansi yang dilamar. Diketik rapi, ditandatangani, dan diunggah dalam format PDF.
6. Surat pernyataan yang berisi beberapa poin seperti:
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Tablet Snapdragon Mulai Rp1 Jutaan, Cocok untuk Pekerja Kantoran
- 7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
-
Minta Restu Merger, GoTo dan Grab Tawarkan 'Saham Emas' ke Danantara
Terkini
-
Tidur Malam yang Cukup Berapa Jam? Ini Kata Sleep Coach Vishal Dashan
-
Menurut Penelitian, Ini 5 Kebiasaan Sehari-hari yang Diam-Diam Merusak Otak
-
Umur 15 Tahun Sebaiknya Pakai Sunscreen SPF Berapa? Ini 5 Pilihan Aman Mulai Rp12 Ribuan
-
5 Moisturizer Ringan untuk Menenangkan Kulit Kemerahan, Sensitive Skin Friendly
-
Rahasia 26 Tahun Kino: Filosofi 'Synergy in Diversity' yang Mengubah Perbedaan Jadi Kekuatan Bisnis
-
5 Body Lotion di Alfamart untuk Kulit Kering, Murah Mulai Rp9 Ribuan
-
3 Toner AHA BHA untuk Menghilangkan Bekas Jerawat bagi Pemilik Kulit Kombinasi, Eksfoliasi Aman
-
Pet Kingdom & Paw Friends Berhasil Kumpulkan 13 Ton Makanan untuk 17 Shelter di Indonesia
-
3 Shio Paling Beruntung Selama Akhir Pekan 15-16 November 2025, Kamu Termasuk?
-
Kesenjangan Pendidikan di Desa Masih Lebar, Kolaborasi Program Beasiswa Ini Jadi Harapan Baru