Warna aman untuk sekolah: Pink On Point atau My Baerry.
Kandungan: Aloe vera dan vitamin E.
Harga: Sekitar Rp40.000.
6. Hanasui Tintdorable Lip Stain
Meski harganya super terjangkau, liptint ini punya performa yang oke. Warna-warnanya soft dan tidak berlebihan—cocok banget buat dipakai ke sekolah.
Warna aman: Lovely Coral dan Blooming Pink.
Harga: Sekitar Rp15.000 – Rp20.000.
7. Azarine Tinted Lippie Cake
Selain memberi warna, liptint ini juga berfungsi sebagai pelembap. Kandungan seperti hyaluronic acid, vitamin C, dan jojoba oil membantu merawat bibir agar tidak pecah-pecah meskipun dipakai setiap hari.
Warna rekomendasi: Candy Peach atau Cherry Berry.
Harga: Sekitar Rp35.000 – Rp40.000.
Tips Memilih Liptint untuk Anak Sekolah
- Pilih warna natural: Hindari warna terlalu bold seperti merah tua atau ungu gelap. Warna pink muda, peach, atau coral akan terlihat lebih fresh dan pantas untuk suasana sekolah.
- Perhatikan kandungan: Pilih yang mengandung bahan pelembap seperti aloe vera, jojoba oil, atau hyaluronic acid.
- Cek daya tahan: Liptint dengan hasil akhir stain biasanya tahan lama tanpa perlu touch up sering-sering.
- Gunakan tipis-tipis: Cukup oles sedikit lalu tap dengan jari agar hasilnya merata dan natural.
Liptint memang jadi solusi praktis buat remaja yang ingin tampil segar dan percaya diri di sekolah tanpa harus pakai makeup full. Dengan pilihan yang tepat, liptint bisa jadi teman terbaik untuk tampil cantik natural setiap hari.
Jadi, dari daftar di atas, mana liptint yang paling kamu suka? Jangan lupa pilih yang sesuai kebutuhan dan kondisi bibirmu, ya!
Berita Terkait
-
7 Rekomendasi Lipstik Korea untuk Tampil Fresh dan Natural, Mulai Harga Rp50 Ribuan
-
5 Rekomendasi Lip Tint Tahan Lama dan Transferproof, Harga Terjangkau di Bawah Rp100 Ribu
-
5 Produk Lip Tint Dengan Harga di Bawah Rp 50 Ribu, Bibir Auto Seksi Seperti Idol Korea
-
5 Rekomendasi Liptint Lokal Terbaik Versi Tasya Farasya, Finishing ala Dior Lip Tattoo
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
5 Rekomendasi Sandal Empuk untuk Kesehatan Lansia, Harga Mulai Rp20 Ribuan
-
7 Vitamin Wajib untuk Lansia, Atasi Badan Lemas Tubuh Auto Bertenaga
-
5 Rekomendasi Parfum Mobil Terbaik yang Tidak Bikin Pusing dan Mual
-
5 Rekomendasi Sepatu Safety Krisbow Terbaik untuk Kerja, Aman dan Nyaman
-
Skincare Apa Saja yang Sebaiknya Dipakai di Usia 50-an? Simak Anjuran Dokter Kulit
-
5 Sepatu Velcro Lokal Tanpa Tali, Solusi Anti Repot Buat Orang Tua
-
5 Sabun Cuci Muka Pilihan Paling Aman untuk Lansia, Ampuh Rawat Kulit Menipis
-
5 Parfum Murah Pria Tahan Lama Mirip Bleu de Chanel, Mulai Rp200 Ribuan
-
Begini Cara Warga Kertabumi Ubah Plastik Bekas Jadi Penghasilan Jutaan
-
5 Lip Balm Rp50 Ribuan untuk Lembapkan Bibir Kering dan Keriput di Usia 50 Tahun