Selain 0,5 persen salicylic acid, COSRX Salicylic Acid Daily Gentle Cleanser juga mengandung tea tree oil, botanical extracts, dan willow bark water. Tea tree dan willow bark bekerja sebagai anti-septik dan eksfoliator alami, sedangkan botanical extracts menjaga kelembaban kulit.
Meski mengandung bahan eksfoliasi, produk ini tetap lembut dan bisa digunakan sehari-hari dan cocok digunakan untuk kulit berjerawat dan kulit sensitif.
6. YOU AcnePlus Low pH Calming Cleanser
Face wash YOU ini memiliki pH rendah sekitar 5.5 yang sesuai dengan pH alami kulit sehingga tidak merusak skin barrier. Formulanya ringan dan tidak menyebabkan iritasi.
Sabun cuci muka ini mengandung salicylic acid, centella asiatica, zinc PCA, dan prebiotik. Kandungan ini membantu mengontrol minyak, menenangkan kulit, dan menjaga keseimbangan mikrobioma kulit.
Dengan kandungan pH rendah dan tambahan prebiotik, YOU AcnePlus Low pH Calming Cleanser cocok digunakan secara rutin tanpa risiko over-cleansing.
7. Wardah Acnederm Pure Foaming Cleanser
Produk Wardah ini merupakan bagian dari rangkaian Acnederm yang diformulasikan untuk kulit berjerawat. Teksturnya berbentuk creamy foam yang cukup lembut di wajah.
Face wash ini mengandung salicylic acid, derma treat actives, dan aloe vera extract. Kombinasi ini membantu membersihkan wajah dari kotoran dan sebum berlebih, sekaligus menenangkan kulit agar tidak mengalami iritasi.
Bagi kamu yang menyukai produk lokal dengan harga terjangkau dan tersedia luas di pasaran, Wardah Acnederm Pure Foaming Cleanser bisa jadi pilihan tepat.
Kontributor : Dea Nabila
Baca Juga: 5 Rekomendasi Facial Wash Sejuta Umat Untuk Kulit Kering Dan Kusam
Berita Terkait
-
5 Rekomendasi Facial Wash Sejuta Umat Untuk Kulit Kering Dan Kusam
-
7 Sunscreen Mengandung Salicylic Acid, Ampuh Atasi Jerawat dan Kulit Berminyak
-
5 Rekomendasi Sabun Cuci Muka untuk Remaja, Bahan Aman dan Harga Terjangkau
-
4 Rekomendasi Face Wash Hada Labo: Sabun Cuci Muka Jepang Terbaik dan Termurah
-
4 Micellar Water Viva Queen Terbaru Sesuai Jenis Kulit, Harga Cuma Rp20 Ribuan
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
Terkini
-
Semesta Lagi Romantis, Ini 6 Shio dengan Asmara Paling Bersinar pada 21 November 2025
-
Terpopuler: Breaking News Pelatih Timnas Indonesia hingga Jokowi Melemah
-
Menu Sarapan Rendah Gula yang Cocok untuk Program Diet Harianmu: Praktis, Kenyang Lebih Lama
-
Siswi SMA Cetak Prestasi Nasional Lewat Riset Biolarvasida dari Limbah Dapur
-
Finansial Serba Digital: Praktis Buat Urban, Tantangan Buat Indonesia
-
Skin Booster Bakal Jadi Tren Perawatan Kulit Natural yang Paling Dicari
-
5 Ide Kado Hari Guru Nasional 2025, Sederhana tapi Berkesan
-
5 Cushion yang Bagus untuk Usia 40-an, Garis Halus dan Flek Hitam Tersamarkan
-
5 Cushion dengan SPF 50 untuk Aktivitas Outdoor, Lindungi dari Sinar UV
-
Program Penanaman 1.000 Pohon Gaharu Dorong Ekosistem Industri Berbasis Keberlanjutan