Suara.com - Cuaca Tanah Suci yang cenderung panas dan kering menjadi tantangan sendiri bagi jemaah haji. Pasalnya, kondisi ini bisa memicu beberapa masalah kulit, mulai dari kusam, kering, atau bahkan iritasi.
Oleh sebab itu, sebaiknya jemaah haji tetap menjaga kesehatan kulit dengan memakai produk perawatan alias skincare dasar. Namun jangan sembarangan memilih skincare untuk dibawa berangkat haji.
Perlu diingat bahwa salah satu larangan ketika ihram haji adalah memakai wewangian dan produk yang mengandung alkohol. Sedangkan untuk skincare, masih diperbolehkan asal produknya sudah halal, bebas alkohol, dan tidak mengandung fragrance.
Beruntung sekarang ini ada beberapa merek yang menawarkan produk halal dan bebas alkohol sehingga aman dibawa ketika menunaikan ibadah haji. Salah satunya adalah merek Wardah.
Brand yang selama ini dikenal dengan berbagai produk halalnya itu menghadirkan paket skincare dan perawatan khusus untuk dibawa haji atau umrah bernama "Umrah & Hajj Package".
Paket skincare dan perawatan Wardah untuk haji ini berisi produk yang lengkap, mulai dari sunscreen hingga deodorant bebas alkohol. Untuk penjelasan isi lengkapnya, simak berikut ini ya!
1. Produk Head to Toe Cleanser
Produk pertama yang ada dalam paket Wardah untuk haji adalah Head to Toe Cleanser. Ini merupakan produk pembersih yang dirancang bisa digunakan untuk membersihkan rambut serta tubuh. Jadi fungsinya bisa sebagai sampo sekaligus sabun sehingga sangat praktis untuk dibawa saat haji.
2. Sunscreen dengan SPF 50 PA+++
Baca Juga: Skincare Anak Kian Diminati, Expert Care Hadirkan Solusi Lokal Berkualitas Premium
Memakai tabir surya selama berada di Tanah Suci sangatlah penting. Oleh karena itu paket Wardah untuk haji terdiri dari produk sunscreen dengan perlindungan SPF 50 PA+++. Produk ini akan membantu melindungi kulitmu dari efek buruk paparan sinar matahari serta memastikan kulit tetap sehat terlindungi.
3. Anti Perspirant Deodorant Bebas Alkohol
Cuaca panas di Tanah Suci membuat produksi keringat Anda menjadi berlebih. Oleh karena itu, penting untuk memakai anti perspirant deodorant dari Wardah agar tetap segar dan terlindung dari bau badan selama ibadah. Tentu saja deodorant satu ini diformulasikan bebas alkohol sehingga aman digunakan saat ibadah.
3. Moisturizer
Di cuaca kering seperti di Tanah Suci, kulit sangat membutuhkan asupan nutrisi dan kelembapan ekstra. Wardah Intensive Moisturizer hadir dengan kandungan yang menutrisi dan menjaga hidrasi kulit, membantu mempertahankan kelembutan, elastisitas, serta kesehatan kulit meski dalam kondisi cuaca yang ekstrem.
4. Multipurpose Sanitizer
Berita Terkait
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Jemput Weekend Seru di Bogor! 4 Destinasi Wisata dan Kuliner Hits yang Wajib Dicoba Gen Z
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
Pilihan
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
Terkini
-
3 Shio Paling Beruntung Pekan Kedua 6-12 Oktober 2025
-
5 Cara Membedakan Sepatu Puma Speedcat Asli dan KW dari Tampilannya
-
Tembus Rp1 M? Harga Cincin Lamaran Syifa Hadju dari El Rumi Jadi Sorotan
-
Silsilah Keluarga Putri Tanjung, Rumah Tangganya dengan Guinandra Jatikusumo Diisukan Retak
-
Apa Pekerjaan Guinandra Jatikusumo? Rumah Tangganya dengan Putri Tanjung Dikabarkan Retak
-
Kisah Keluarga Syifa Hadju, Ibunya Sempat Berjuang Jadi Single Parent
-
OTW Jadi Mantu Maia Estianty, Pendidikan Syifa Hadju Tak Kalah Mentereng dari El Rumi
-
Profil Toni Permana: Pembuat Paving Block dari Sampah, Kini Dilirik Ferry Irwandi
-
Harta Kekayaan Putri Tanjung Pernah Terungkap di LHKPN, Capai Rp 5 M Tanpa Utang
-
Suami Tuntut Chikita Meidy Kembalikan Mahar, Memangnya Boleh dalam Islam?