Pesatnya perkembangan teknologi dan kebutuhan masyarakat akan penghasilan tambahan, kehadiran aplikasi penghasil uang langsung ke rekening tanpa modal menjadi salah satu alternatif yang banyak dilirik orang.
Hanya dengan melakukan tugas-tugas sederhana pengguna bisa menghasilkan uang ratusan hingga jutaan rupiah. Menariknya, aplikasi ini terbukti membayar dan langsung cair ke rekening.
Suara.com - Tentu aplikasi penghasil uang yang langsung cair ke rekening tanpa membutuhkan modal kali ini bukanlah aplikasi judi online atau semacamnya.
Beberapa aplikasi penghasil uang nyata dalam daftar kali ini memang memberikan serangkaian tugas namun bukan mengarah ke aktivitas ilegal.
Sehingga pengguna tidak perlu khawatir tentang tingkat keamanan aplikasi dalam daftar rekomendasi berikut.
Disclaimer, meski menghasilkan uang namun jumlah penghasilan juga tergantung pada tingkat keberuntungan dan kecerdasan Anda dalam mengerjakan berbagai tugas yang diberikan pada aplikasi.
Jadi bisa saja Anda sehari mendapatkan Rp 1.000.000 lebih atau justru kurang dari nominal tersebut. Lantas apa saja aplikasi penghasil uang langsung ke rekening yang dimaksud?
Aplikasi Penghasil Uang Langsung ke Rekening Tanpa Modal
Mengutip dari berbagai sumber, ini dia aplikasi penghasil uang langsung ke rekening tanpa modal yang bisa Anda coba sebagai alternatif mendapat cuan tambahan:
1. Shopee
Shopee menjadi salah satu aplikasi berbelanja online yang populer dan banyak digunakan di Indonesia. Marketplace ini menyediakan program afiliasi dan pengguna dapat mendaftar sebagai afiliasi.
Baca Juga: 4 Link Saldo DANA Gratis Rp687 Ribu Langsung Masuk Rekening dalam Hitungan Menit
Dengan melakukan penjualan dan berbagai tugas yang ada, pengguna bisa mendapatkan sejumlah komisi sebesar 4%.
Semakin gencar anda membagikan link affilate Shopee maka semakin besar pula peluang anda mendapatkan uang dari sana. Bahkan salah satu situs menyebutkan keuntungan menjadi affilate Shopee dalam sehari bisa mencapai Rp 1 juta.
Secara legalitas, Shopee sudah resmi terdaftar dan diakui oleh pemerintah, jadi untuk bertransaksi disini aman dan langsung cair ke rekening.
2. Cashzine
Cashzine adalah sebuah aplikasi penghasil uang tanpa modal selanjutnya dengan cara membaca dan membagikan informasi berita dengan cara mengumpulkan poin.
Nah poin-poin ini selanjutnya bisa dicairkan menjadi uang yang dikirim ke rekening. Secara legalitas aplikasi ini sudah memiliki izin resmi dari pemerintah dan terbukti aman.
3. Snack Video
Snack Video merupakan aplikasi sosial media berbasis video-video pendek. Di dalam aplikasi ini, kamu bisa mendapatkan uang tambahan hanya dengan menonton video.
Agar semakin banyak mendapatkan uang, pengguna juga bisa coba membuat konten video dan diunggah di aplikasinya.
4. Toloka
Selanjutnya ada Toloka, yang merupakan sebuah website penghasil uang tambahan tanpa modal. Nantinya, pengguna diminta untuk mengerjakan berbagai tugas sederhana.
Tugas yang diberikan umumnya yaitu pengisian survei, mengklasifikasikan gambar, maupun melakukan verifikasi data.
Tugas-tugas yang diberikan di sini terbilang ringan sebab bisa diselesaikan dengan cepat dan praktis.
Setelah menyelesaikan tugas, kamu akan memperoleh reward berupa saldo yang bisa ditarik ke e-wallet atau langsung ke rekening bank.
Modal yang diperlukan hanyalah perangkat smartphone atau komputer, internet, dan sedikit waktu.
5. Finovel
Bagi kamu yang suka membaca novel, aplikasi Finovel sangatlah cocok untuk diinstal karena pengguna bisa mendapatkan uang hanya dari hasil membaca novel online.
Setiap novel yang dibaca oleh pengguna akan menghasilkan poin. Kemudian poin tersebut bisa ditukarkan menjadi saldo yang cair ke rekening bank.
Secara legalitas, Finovel terbukti aman sebab sudah mendapatkan izin resmi dari pemerintah.
6. Google Opinion Rewards
Google Opinion Rewards merupakan aplikasi survei yang disediakan langsung oleh Google.
Disini, pengguna hanya perlu mengisi survei atau memberikan pendapat terkait penelitian yang dilakukan.
Setelah mengisi survei, pengguna akan mendapat imbalan yang bisa langsung ditransfer ke rekening.
7. ySense
ySense menjadi platform global yang l menghasilkan uang dengan menyelesaikan tugas dan melakukan survey.
Pengguna bisa memilih kegiatan yang diinginkan dan akan memperoleh imbalan berupa uang tunai.
Secara legalitas, aplikasi ini terbukti memiliki reputasi baik di seluruh dunia dan juga sudah legal.
8. Jungle Box
Jungle Box menjadi aplikasi yang menyuguhkan sebuah aktivitas seperti menonton video atau bermain game.
Nantinya pengguna bisa mengumpulkan poin dan hasil poin yang dikumpulkan dari melakukan aktivitas tersebut dapat ditukarkan dengan uang dan langsung dicairkan ke rekening bank.
Secara legalitas, aplikasi satu ini sudah terdaftar di Kementerian Komunikasi dan Informatika. Dengan begitu, dapat dipastikan keamanannya.
9. Gamee
Aplikasi game penghasil uang yang menawarkan berbagai permainan menarik. Pengguna pun bisa mengumpulkan poin dari hasil bermain game dan dapat ditukarkan menjadi uang tunai langsung cair ke rekening.
Di berbagai kesempatan aplikasi ini juga kerap mengadakan turnamen dengan hadiah yang menarik.
Dengan begitu, pengguna pun bisa mendapatkan uang lebih banyak jika memenangkan turnamenya.
Secara legalitas aplikasinya sudah resmi dari pemerintah dan terbukti aman untuk menghasilkan uang online.
10. Cash App
Cash App merupakan aplikasi lain yang bisa membantu kamu dalam mendapat pundi-pundi rupiah.
Tanpa modal, pengguna hanya diminta untuk mengisi survei, menonton video, mencoba aplikasi, hingga bermain game. Nantinya kamu akan diberi imbalan berupa uang langsung cair ke rekening.
Itulah tadi daftar aplikasi penghasil uang langsung ke rekening tanpa modal yang terbukti legal dan aman. Instal aplikasinya, dan selesaikan tugasnya untuk mendapat caunnya. Semoga beruntung!
Kontributor : Putri Ayu Nanda Sari
Berita Terkait
-
4 Link Saldo DANA Gratis Rp687 Ribu Langsung Masuk Rekening dalam Hitungan Menit
-
8 Game Penghasil Uang Resmi di Mei 2025, Saldo Terbukti Masuk!
-
7 Game Penghasil Uang Tercepat tapi Halal, Cair ke Saldo DANA hingga Paypal
-
15 Game Penghasil Uang Kripto, Langsung Cair Plus Keuntungan Melimpah
-
4 Aplikasi Penghasil Saldo DANA Gratis Harian Terbukti Cair, Cuan Terus!
Terpopuler
- Selamat Datang Elkan Baggott, Belum Kering Tangis Timnas Indonesia
- Pondok Pesantren Lirboyo Disorot Usai Kasus Trans 7, Ini Deretan Tokoh Jebolannya
- Apa Acara Trans7 yang Diduga Lecehkan Pesantren Lirboyo? Berujung Tagar Boikot di Medsos
- 3 Alasan Presiden Como Mirwan Suwarso Pantas Jadi Ketum PSSI yang Baru
- 5 Sepatu Nineten Terbaik untuk Lari, Harga Terjangkau Mulai Rp300 Ribu
Pilihan
-
Purbaya Mau Turunkan Tarif PPN, Tapi Dengan Syarat Ini
-
Isu HRD Ramai-ramai Blacklist Lulusan SMAN 1 Cimarga Imbas Kasus Viral Siswa Merokok
-
Sah! Garuda Indonesia Tunjuk eks Petinggi Singapore Airlines jadi Direktur Keuangan
-
Gaji Program Magang Nasional Dijamin Tak Telat, Langsung Dibayar dari APBN
-
Emas Terbang Tinggi! Harga Antam Tembus Rp 2.596.000, Cetak Rekor di Pegadaian
Terkini
-
Gen Z Melek Finansial: Aplikasi AI Hingga Boardgame Ubah Cara Anak Muda Mengelola Uang!
-
16 Arti Mimpi Gigi Copot: Mengungkap Makna dari Primbon Jawa, Islam, dan Psikologi
-
Biodata dan Profil Rinaldy Yunardi: Jenius Perancang Mahkota Kylie Jenner
-
7 Sunscreen Terbaik untuk Olahraga, Jaga Kulit Tetap Glowing Mulai Rp30 Ribuan
-
6 Shio Paling Beruntung Kamis 16 Oktober 2025, Kamu Termasuk?
-
4 Rekomendasi Parfum yang Tahan Lama, Sekali Semprot Wangi Menempel Sepanjang Hari
-
4 Sunscreen Wardah untuk Mencerahkan Kulit, Cegah Flek Hitam dari Paparan Matahari
-
Glamping Lakeside Alahan Panjang Buka Sejak Kapan? Tak Berizin, Kini Disanksi Buntut Bulan Madu Maut
-
Aries Cocok dengan Zodiak Apa? Ini 5 Pasangan yang Bisa Mengimbangi Energi Api Aries
-
Glamor Kabaret Hadir di Jakarta: Perpaduan Spektakuler Fashion dan Mixology