Suara.com - Menggunakan sunscreen adalah langkah penting yang perlu rutin dilakukan setiap hari untuk melindungi kulit dari paparan sinar matahari.
Namun, bukan hanya mendapatkan perlindungan maksimal, kamu juga bisa memperoleh perawatan anti aging dengan sunscreen yang mengandung kolagen.
Diketahui, saat ini semakin banyak produk sunscreen yang diperkaya kolagen untuk membantu menjaga elastisitas dan kelembapan kulit.
Berikut ini 7 rekomendasi sunscreen terbaik dengan kandungan kolagen yang bisa jadi pilihan kamu untuk tampil sehat, cerah, dan awet muda.
1. Hanasui Collagen Water Sunscreen SPF 30
Harga: Rp32.570
Berat Produk: 100 gram
Volume: 30 ml
Masa Penyimpanan: 36 bulan
Nomor Izin Edar: NA18221700191
Rekomendasi sunscreen dengan kandungan kolagen pertama adalah Hanasui Collagen Water Sunscreen SPF 30. Sunscreen ini cocok untuk kamu yang butuh perlindungan ringan sehari-hari. Dengan kandungan kolagen, produk ini membantu menjaga kelembapan dan elastisitas kulit.
2. Hanasui Collagen Water Sunscreen SPF 50
Harga: Rp35.500
Berat Produk: 50 gram
Volume: 30 ml
Masa Penyimpanan: 12 bulan
Nomor Izin Edar: NA18221700191
Baca Juga: 8 Sunscreen Murah dengan SPF 50, Solusi Kulit Terlindungi Tanpa Bikin Dompet Tipis
Rekomendasi sunscreen dengan kandungan kolagen selanjutnya adalah Hanasui Collagen Water Sunscreen SPF 50. Masih dari Hanasui, varian ini punya perlindungan lebih tinggi terhadap sinar UV. Ideal untuk kamu yang banyak beraktivitas di luar ruangan.
3. SADOER Collagen Water Sunscreen SPF 50+ PA+++
Harga: Rp58.000
Berat Produk: 40 gram
Masa Penyimpanan: 24 bulan
Nomor Izin Edar: -
Produk asal Tiongkok ini menjadi rekomendasi sunscreen dengan kandungan kolagen. Sunscreen ini dikenal dengan kandungan kolagennya yang memberikan kelembapan ekstra. SPF tinggi dan PA+++ juga memberikan perlindungan menyeluruh dari sinar UVA dan UVB.
4. Wardah UV Shield Active Protection Serum SPF 50 PA++++
Harga: Rp81.500
Volume: 35 ml
Masa Penyimpanan: 24bulan
Nomor Izin Edar: NA1820101700292
Berita Terkait
-
8 Sunscreen Murah dengan SPF 50, Solusi Kulit Terlindungi Tanpa Bikin Dompet Tipis
-
5 Rekomendasi Sunscreen yang Aman Dipakai Anak Umur 12 Tahun, Harga Mulai Rp30 Ribuan
-
Wajah Jadi Kusam padahal Rajin Pakai Sunscreen? Ternyata Ini Alasannya menurut Dokter
-
5 Sunscreen Favorit Tasya Farasya, Semuanya Ringan dan Mudah Menyerap di Kulit
-
5 Rekomendasi Sunscreen untuk Kulit Berminyak dan Berjerawat, Ampuh Lindungi Tanpa Bikin Lengket!
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
-
Hashim dan Anak Aguan Mau Caplok Saham UDNG, Bosnya Bilang Begini
-
Harga Kripto Naik Turun, COIN Pilih Parkir Dana IPO Rp220 Miliar di Deposito dan Giro
-
Prabowo Cabut Izin Toba Pulp Lestari, INRU Pasrah dan di Ambang Ketidakpastian
-
Guncangan di Grup Astra: Izin Tambang Martabe Dicabut Prabowo, Saham UNTR Terjun Bebas 14%!
Terkini
-
6 Rekomendasi Skincare Viva untuk Anti-Aging, Harga Mulai Rp13 Ribuan
-
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
-
Sepatu Ballet Puma Speedcat vs Adidas Taekwondo Mei, Mana yang Lebih Worth to Buy?
-
Apa Keunggulan Tinted Sunscreen? Intip 4 Produk Terbaiknya untuk Kulit
-
5 Sepatu Nike Diskon hingga 65% di Foot Locker, Ekstra Hemat Bikin Gaya Makin Keren
-
Motis KAI Lebaran 2026 Kapan Dibuka? Ini Syarat Utamanya
-
Kronologi Konflik Manohara dan Ibunda, Sang Artis Blak-blakan Sudah Putus Kontak
-
Perluas Jangkauan, Importa Furniture Hadirkan Cabang ke-26 Sekaligus Pusat Distribusi di Bali
-
Berapa Harga Treatment Chemical Peeling untuk Hilangkan Flek Hitam? Ini Beda Jenisnya
-
7 Moisturizer untuk Mengencangkan Wajah Usia 55-an, Mulai Rp40 Ribuan