Suara.com - Mobil bekas menjadi pilihan sebagian orang yang mempunyai dana terbatas, namun menginginkan aktivitasnya nyaman dan aman.
Memang, membeli mobil bekas murah perlu memperhatikan banyak pertimbangan seperti kondisi fisik kendaraan, tahun produksi hingga surat kelengkapan.
Bagi yang terkendala di budget, tidak ada salahnya membeli mobil bekas murah seharga iPhone 15 Pro Max yakni kisaran Rp30 jutaan.
Mobil murah tersebut tentunya merupakan kendaraan lawas, namun jangan diragukan lagi soal performanya. Apalagi bagi yang menyukai mobil dengan vibes jadul alias jaman dulu.
Dirangkum dari berbagai sumber, berikut ini 5 rekomendasi mobil bekas murah harga Rp30 jutaan.
1. Honda Civic genio 1992
Honda Civic Genio akrab untuk generasi muda era 90-an karena sedan ini populer di arena balap dan pergaulan muda-mudi pada jamannya.
Selain mengandalkan penampilannya yang stylish dengan bentuknya yang cenderung membulat dan kesan manis, Honda Civic Genio juga unggul dari sisi performa dengan tenaga di atas rata-rata sedan sejenisnya kala itu.
Mobil bekas ini punya mesin 1.500 cc ini dipadankan dengan transmisi manual 5-percepatan.
Baca Juga: 5 Rekomendasi Mobil Bekas untuk Keluarga: Irit, Tangguh, dan Ramah di Kantong
Genio tersedia dalam dua pilihan transmisi yaitu manual 5-percepatan dan otomatis 4-percepatan.
Honda Civic Genio dikenal dengan performanya yang gesit dan bertenaga untuk ukuran mobil 1.600 cc. Sedan ini menggunakan mesin G16 SOHC 4-valve non VTEC berkapasitas 1.590cc.
Mesin 4 silinder segaris yang diusungnya mampu menghasilkan tenaga sebesar 120 HP pada 6.400 RPM dan torsi maksimum 144 Nm pada 5.000 RPM.
Mesin ini memiliki sistem injeksi bahan bakar PGM-FI (Programmed Fuel Injection).
Tenaga mesin Civic Genio pada saat itu menjadi yang terbesar di kelasnya. Material blok mesin aluminium juga menjadi salah satu andalan Honda dalam menciptakan mobil yang efisien bertenaga besar.
Mesin D16 Honda terkenal tangguh dan tahan lama jika dirawat dengan baik.
Tag
Berita Terkait
-
5 Rekomendasi Mobil Keluarga Innova di Bawah Rp100 Juta, Irit dan Murah Perawatan
-
7 Rekomendasi Mobil Murah Desain Timeless untuk Keluarga Kecil, Mulai Rp50 Jutaan
-
5 Mobil Keluarga Murah di Bawah Rp50 Juta yang Minim Masalah
-
7 Mobil Keluarga Toyota untuk Bujet Terbatas, Anti Rewel Mulai Rp100 Jutaan
-
5 Mobil Keluarga Rp50 Jutaan yang Masih Tangguh, Cocok buat Keluarga Baru
Terpopuler
- 5 Mobil Keluarga 7 Seater Mulai Rp30 Jutaan, Irit dan Mudah Perawatan
- Lupakan Louis van Gaal, Akira Nishino Calon Kuat Jadi Pelatih Timnas Indonesia
- Mengintip Rekam Jejak Akira Nishino, Calon Kuat Pelatih Timnas Indonesia
- 21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 19 Oktober: Klaim 19 Ribu Gems dan Player 111-113
- Bukan Main-Main! Ini 3 Alasan Nusakambangan, Penjara Ammar Zoni Dijuluki Alcatraz Versi Indonesia
Pilihan
-
Suara.com Raih Penghargaan Media Brand Awards 2025 dari SPS
-
Uang Bansos Dipakai untuk Judi Online, Sengaja atau Penyalahgunaan NIK?
-
Dedi Mulyadi Tantang Purbaya Soal Dana APBD Rp4,17 Triliun Parkir di Bank
-
Pembelaan Memalukan Alex Pastoor, Pandai Bersilat Lidah Tutupi Kebobrokan
-
China Sindir Menkeu Purbaya Soal Emoh Bayar Utang Whoosh: Untung Tak Cuma Soal Angka!
Terkini
-
5 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Niacinamide untuk Mencerahkan Wajah, Mulai Rp33 Ribu
-
Kolaborasi Ipanema x Seniman Lokal: Sandal Jadi Karya Seni yang Wajib Punya!
-
Ammar Zoni Ingin Nikahi Dokter Kamelia di Penjara, Begini Syarat Menikah bagi Tahanan
-
5 Rekomendasi Sunscreen Mengandung AHA BHA untuk Hilangkan Flek Hitam, Cocok Buat Cuaca Indonesia
-
10 Sunscreen dengan Efek Tone Up untuk Usia 40 Tahun ke Atas, Wajah Jadi Glowing
-
Biodata dan Pendidikan Magisha Afryea Thohir, Anak Menpora Dinikahi Moshe Darron Panjaitan
-
7 Rekomendasi Day Moisturizer untuk Mengatasi Flek Hitam
-
Biodata dan Agama Harry Vaughan, Aktor Asmara Gen Z yang Jadi Pujaan
-
Belajar dari Kasus Julia Prastini, Ini 7 Penyebab Orang Berselingkuh meski Sudah Menikah
-
Cara Membuat Sunscreen Alami untuk Wajah: Aman, Murah, dan Mudah Dibuat di Rumah