Suara.com - Handphone ringkas, ringan, dan pas di tangan makin banyak diminati. Pada 2025 ini, beberapa jajaran HP compact yang sempat mencuri perhatian.
HP yang dibuat compact ini biasanya berukuran di bawah 6,3 inci atau menggunakan desain yang dapat dilipat supaya tetap bisa dimasukkan ke dalam kantong pakaian.
Berdasarkan laman Gizmochina, berikut 5 HP compact atau ringkas dan ringan yang populer di tahun 2025 ini:
1. Xiaomi 15
Xiaomi memperkenalkan Xiaomi 15 pada akhir tahun 2024, dan tersedia secara global pada tahun 2025.
Ponsel ini memiliki layar LTPO AMOLED 6,36 inci dengan kecepatan refresh 1–120Hz dan kecerahan lebih dari 3500 nits. Desainnya datar dengan bezel tipis dan sertifikasi IP68.
Prosesor yang digunakan adalah Snapdragon 8 Elite, yang dilengkapi dengan RAM LPDDR5X hingga 12 GB serta penyimpanan UFS 4.0.
Sistem tiga kamera mencakup tiga sensor 50MP yang mencakup wide, ultra-wide, dan zoom telefoto 2,6x, yang dikembangkan bekerja sama dengan Leica.
Baterai ponsel ini mencapai kapasitas 5400mAh dari silikon-karbon, yang memberikan waktu layar menyala yang dan mendukung pengisian daya kabel 90W dan nirkabel 50W.
Baca Juga: 5 HP Samsung Layar Super AMOLED 120Hz Termurah Juni 2025: Main Game dan Scrolling Makin Puas!
Xiaomi menciptakan ponsel ini dengan HyperOS 2.0 berbasis Android 15. Harga di Indonesia mencapai Rp11 jutaan untuk varian 12+256GB.
2. Vivo X200 Pro Mini
Vivo meluncurkan X200 Pro Mini sebagai anggota yang lebih kecil dari jajaran X200.
Ponsel ini memiliki layar AMOLED 2K 6,31 inci dengan kecepatan refresh 120Hz dan peredupan PWM 1440Hz. Beratnya pun hanya 187g dan mudah digunakan dengan satu tangan.
Vivo X200 Pro Mini didukung prosesor MediaTek Dimensity 9400 dan dilengkapi dengan RAM hingga 16GB.
Vivo memasangkan perangkat ini dengan tiga kamera 50MP yang dirancang bersama Zeiss, termasuk sensor utama, lensa ultra-lebar, dan periskop telefoto zoom. Kamera depannya memiliki sensor 32MP.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
5 Sunscreen Non Comedogenic untuk Flek Hitam Usia 45 Tahun ke Atas
-
Ini 7 Bahaya Menghirup Gas Nitrous Oxide Tabung Whip Pink yang Viral
-
12 Ramalan Shio Terbaru 25 Januari 2026 Tentang Keuangan, Cinta, dan Sial
-
Ruang Bermain yang Bisa Bergerak di Tengah Kota
-
5 Deker Lutut untuk Atasi Nyeri Sendi pada Lansia, Mulai dari Rp80 Ribuan
-
5 Rekomendasi Azarine Sunscreen Terbaik untuk Kebutuhan Kulit Kamu
-
Jelang Ramadan 2026, Ini 6 Tren Modest Fashion versi Jenama Lokal di Bazar
-
5 RoadBike Murah Keren Mulai 1 Jutaan, Solusi Anti Stres Tanpa Bikin Kere
-
5 Merek Gula Rendah Kalori Murah untuk Diabetes dan Diet, Bisa Ditemukan di Supermarket
-
5 Sunscreen Broad Spectrum untuk Cegah Kerutan dan Flek Hitam, Mulai dari Rp30 Ribuan