Sanken SK-G236AH-BK
Sanken SK-G236AH-BK juga mampu bersaing di tengah-tengah ramainya persaingan pasar elektronik, terutama pada kulkas dua pintu.
Kulkas ini membawa konsep yang stylish sehingga menambah keindahan keseluruhan dapur.
Fiturnya banyak, seperti mesin yang membuat seisi kulkas cukup dingin dengan suhu yang stabil sehingga tak merusak kualitas makanan.
Ada juga fitur 4D Air Flow yang memastikan udara dingin tersebar merata hingga seluruh bagian kulkas. Makanan akhirnya dapat terjaga dengan baik saat disimpan di kulkas yang punya fitur dinding HD (High Density) ini.
Kulkas ini bahkan punya kelebihan menjaga makanan tetap dingin selama 13 jam setelah listrik padam
Harga untuk kulkas yang satu ini mulai dari Rp3,2 juta di berbagai toko elektronik.
Polytron PRM 21DMY
Makanan akan tetap segar dan awet berkat Polytron PRM 21DMY.
Polytron PRM 21DMY menawarkan segudang kelebihan seperti desain yang clean dan minimalis untuk menambah estetika di dapur.
Ada juga teknologi inverter compressor untuk menghemat penggunaan daya listrik, sehingga pemilik kulkas ini tak perlu takut listrik boros demi menjaga keawetan makanan.
Baca Juga: 7 Rekomendasi Kulkas Samsung 2 Pintu Termurah: Hemat Listrik, Fitur Canggih
Polytron PRM 21DMY juga punya freezer berukuran jumbo untuk menyimpan makanan yang cepat basi seperti daging dan ikan.
Harga Polytron PRM 21DMY adalah sekitar Rp2,7 juta.
Panasonic NR-BB201Q
Panasonic NR-BB201 merupakan salah satu kompetitor terbaik di kelasnya.
Kulkas ini menjadi pesaing berat karena kelebihan seperti sensor pintar Econavi untuk menghemat energi saat mendinginkan makanan dengan suhu yang rendah dan stabil.
Ada juga filter anti bakteri untuk mencegah pertumbuhan bakteri di kulkas sehingga makanan tak mudah bau.
Panasonic NR-BB201Q dibanderol dengan harga sekitar Rp4 juta.
Berita Terkait
-
5 Rekomendasi Kulkas Side by Side Harga Rp5 Jutaan: Kapasitas Melimpah, Desain Mewah
-
7 Rekomendasi Kulkas Samsung 2 Pintu Termurah: Hemat Listrik, Fitur Canggih
-
7 Rekomendasi Kulkas 2 Pintu Tanpa Bunga Es Termurah Update Juli 2025, Harga Mulai UMR Yogya
-
5 Rekomendasi Kulkas 4 Pintu Terbaik: Kapasitas Besar, Mampu Serap Bau, dan Hemat Listrik
-
7 Rekomendasi Kulkas Mini untuk Anak Kos, Murah dan Hemat Listrik
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
Baju Teal Blue Cocoknya Pakai Kerudung Warna Apa Saja? Ini 5 Rekomendasinya
-
Jadi Tren Baju Lebaran 2026, Teal Blue dan Ash Blue Cocok untuk Warna Kulit Apa?
-
7 Sabun Cuci Muka untuk Bantu Atasi Flek Hitam di Usia 40-an, Mulai Rp27 Ribuan
-
10 Pilihan Moisturizer Cream yang Efektif Memperkuat Skin Barrier
-
5 Hair Tonic Pria Terbaik untuk Atasi Garis Rambut Mundur, Ampuh Kembalikan Kepercayaan Diri
-
7 Resep Kue Kering Khas Lebaran yang Mudah dan Anti Gagal untuk Pemula
-
Cara Memilih Bedak untuk Usia 50-an, Ini 5 Produk Aman yang Layak Dicoba
-
15 Rekomendasi Sunscreen SPF 30 ke Atas untuk Perlindungan Maksimal dari Sinar Matahari
-
Resep Ayam Bacem Khas Jogja untuk Hidangan Spesial Keluarga di Rumah
-
5 Rekomendasi Merek Sneakers Lokal untuk Kaki Besar, Ada yang Punya Size sampai 47