Suara.com - Gejala penuaan pada kulit umumnya ditandai dengan wajah yang tampak kusam, munculnya garis-garis halus, serta berkurangnya kekencangan kulit. Berikut ini adalah rekomendasi moisturizer terbaik untuk anti aging dan mencerahkan wajah untuk mencegah tanda-tanda tersebut.
Saat ini, banyak produk moisturizer hadir dengan bahan aktif yang efektif untuk menjaga kulit tetap muda dan sehat. Beberapa produk bahkan dilengkapi bahan pencerah dan antioksidan untuk menjaga kulit tetap segar meski terpapar sinar UV dan polusi setiap hari.
Inilah 5 pilihan moisturizer terbaik yang efektif untuk anti aging sekaligus mencerahkan wajah, dan bisa disesuaikan dengan kebutuhan kulit Anda.
1. Bioaqua 6X Gentle-A Retinal Anti Aging Cream (Rp29.900)
Bioaqua menghadirkan moisturizer dengan kombinasi retinol, ceramide, hyaluronic acid, dan peptide yang membantu memperkuat lapisan pelindung kulit serta menjaga kondisinya tetap sehat.
Produk ini efektif mencegah munculnya tanda-tanda penuaan dini, termasuk garis halus, kulit kusam, serta kerusakan akibat sinar UV dan blue light.
Kombinasi kandungannya mampu menutrisi kulit secara menyeluruh agar tetap segar, cerah, dan tampak lebih muda setiap hari.
Formulanya ringan dan bisa digunakan baik siang maupun malam hari. Namun, bila digunakan pada pagi hari, pastikan untuk mengaplikasikan sunscreen setelahnya demi perlindungan maksimal dari sinar matahari.
2. Pond's Age Miracle Ultimate Youth Day Cream (Rp35.500)
Pond's membuktikan bahwa skincare ampuh tak harus mahal. Dengan inovasi hexyl-retinol dan retinol-C, produk ini membantu merangsang produksi kolagen dan mencerahkan kulit secara signifikan.
Diperkaya juga dengan niacinamide, produk ini bekerja aktif memudarkan noda hitam dan bekas jerawat, sehingga kulit tampak lebih merata dan bercahaya.
Baca Juga: 6 Moisturizer Terbagus untuk Mencerahkan Wajah Secara Alami, Harga Terjangkau Mulai Rp42 Ribuan
Tak hanya itu, kulit pun terasa lebih elastis sejak awal pemakaian.
Untuk hasil maksimal, gunakan setiap pagi secara rutin. Produk ini diklaim mampu memberikan hasil kulit yang lebih cerah dan kencang hanya dalam waktu 7 hari.
3. N'PURE Marigold Anti-Aging Youth Defense Moisturizer (Rp92.000)
Moisturizer dari N'PURE ini mengandung ekstrak marigold, GABA, vitamin, dan peptide yang bekerja efektif mengurangi kerutan dan menjaga kekenyalan kulit.
Bahan aktif di dalamnya bekerja untuk memperlambat proses penuaan dan membuat kulit terasa lebih lembut.
Kelebihan lain dari produk ini adalah keamanannya, bahkan cocok untuk kulit sensitif serta ibu hamil dan menyusui.
Produk ini bebas alkohol, paraben, fragrance, dan SLS, membuatnya cocok untuk kulit sensitif yang membutuhkan perawatan kulit yang aman untuk kulit sensitif.
Berita Terkait
-
6 Moisturizer Terbagus untuk Mencerahkan Wajah Secara Alami, Harga Terjangkau Mulai Rp42 Ribuan
-
Kulit Kering dan Kusam? Ini 5 Moisturizer Ampuh Melembapkan Wajah Mulai Rp20 Ribuan di Indomaret
-
5 Moisturizer Terbaik untuk Kulit Kering Kusam, Harga Ramah di Kantong Pelajar
-
5 Rekomendasi Toner Murah yang Ampuh Mencerahkan Wajah, Mulai Rp8 Ribuan
-
Moisturizer Viva Bengkuang vs Green Tea vs Vitamin E: Harga Mulai Rp7 Ribuan, Mana Paling Bagus?
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- Adly Fairuz Nyamar Jadi Jenderal Ahmad, Tipu Korban Rp 3,6 Miliar dengan Janji Lolos Akpol
- Inara Rusli Lihat Bukti Video Syurnya dengan Insanul Fahmi: Burem, Gak Jelas
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
5 Rekomendasi Sandal Empuk untuk Kesehatan Lansia, Harga Mulai Rp20 Ribuan
-
7 Vitamin Wajib untuk Lansia, Atasi Badan Lemas Tubuh Auto Bertenaga
-
5 Rekomendasi Parfum Mobil Terbaik yang Tidak Bikin Pusing dan Mual
-
5 Rekomendasi Sepatu Safety Krisbow Terbaik untuk Kerja, Aman dan Nyaman
-
Skincare Apa Saja yang Sebaiknya Dipakai di Usia 50-an? Simak Anjuran Dokter Kulit
-
5 Sepatu Velcro Lokal Tanpa Tali, Solusi Anti Repot Buat Orang Tua
-
5 Sabun Cuci Muka Pilihan Paling Aman untuk Lansia, Ampuh Rawat Kulit Menipis
-
5 Parfum Murah Pria Tahan Lama Mirip Bleu de Chanel, Mulai Rp200 Ribuan
-
Begini Cara Warga Kertabumi Ubah Plastik Bekas Jadi Penghasilan Jutaan
-
5 Lip Balm Rp50 Ribuan untuk Lembapkan Bibir Kering dan Keriput di Usia 50 Tahun