Bugaboo Butterfly 2 dilengkapi keranjang bawah stroller berkapasitas hingga 8 kg dan tambahan kantong belakang, cukup untuk membawa popok, botol susu, mainan, hingga perlengkapan ganti pakaian tanpa perlu membawa tas ekstra.
4. Pilih Stroller dengan Kenyamanan Maksimal
Kenyamanan bayi saat bepergian tak boleh dikompromikan. Stroller harus memiliki fitur sandaran kursi yang dapat diatur, sabuk pengaman yang empuk, dan sandaran kaki yang bisa disesuaikan.
Bugaboo Butterfly 2 hadir dengan 5 posisi sandaran duduk, sabuk pengaman 5 titik yang lembut dan senada dengan warna stroller, serta sandaran kaki yang dapat diatur dengan satu tangan.
Selain itu, terdapat kanopi matahari dengan jendela peekaboo, menjaga bayi tetap teduh sekaligus memungkinkan orang tua melihatnya dengan mudah.
5. Desain Stylish dan Warna Menarik
Siapa bilang stroller hanya soal fungsi? Desain dan warna juga menjadi pertimbangan penting bagi banyak orang tua modern. Bugaboo Butterfly 2 hadir dalam empat pilihan warna elegan, Heritage Black, Desert Taupe, Deep Indigo, dan Forest Green.
Tidak hanya nyaman untuk bayi, stroller ini juga tampil chic untuk orang tua, seperti yang diungkapkan oleh aktris dan calon ibu Anggika Bolsterli, yang mengaku jatuh hati pada stroller ini karena tampilannya yang menawan serta rekomendasi dari banyak orang.
6. Dukungan Layanan dan Kemudahan Akses Produk
Baca Juga: Bangun Rumah Borongan Vs Bayar Tukang Harian, Mana yang Lebih Untung?
Pastikan stroller yang Anda pilih memiliki layanan purna jual yang baik dan mudah diakses, seperti Mothercare.
Toko ini tidak hanya menyediakan Bugaboo Butterfly 2 secara eksklusif, tetapi juga menawarkan berbagai keperluan lainnya untuk ibu hamil dan bayi dalam satu tempat. Anda juga bisa berkonsultasi langsung dengan Mothercare Specialist untuk mendapatkan rekomendasi terbaik
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah Tahan Seharian Tanpa Cas, Cocok untuk Gamer dan Movie Marathon
-
5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
-
Hari Ini Bookbuilding, Ini Jeroan Keuangan Superbank yang Mau IPO
-
Profil Superbank (SUPA): IPO Saham, Harga, Prospek, Laporan Keuangan, dan Jadwal
-
Jelang Nataru, BPH Migas Pastikan Ketersediaan Pertalite Aman!
Terkini
-
6 Shio Banjir Keberuntungan Jelang Akhir 2025: Keuangan Membaik, Impian Terwujud
-
Dari Senja Jingga hingga Panggung Budaya: Inilah Alasan Sunset Pier Jadi Magnet Baru Wisata Jakarta
-
5 Rekomendasi Sunscreen untuk Kulit Kepala Pria Berambut Tipis, Anti Gosong
-
Tren Korean Fashion 2026: Warna Lembut, Siluet Feminin, dan Detail Manis yang Lagi Happening
-
Ide Kecil Bisa Jadi Dampak Besar: Cara Mahasiswa Ubah Gagasan Jadi Bisnis Berkelanjutan
-
9 Rekomendasi Bedak untuk Remaja yang Bikin Glowing, Tahan Hingga Seharian
-
Siapa Saja Shio yang Akan Beruntung pada 26 November 2025? Ini 6 Daftarnya
-
4 Pilihan Sepatu Gym untuk Wanita yang Nyaman agar Kaki Bebas Cedera
-
5 Rekomendasi Lipstik Rp10 Ribuan yang Pigmented dan Tahan Lama, Cocok Buat Aktivitas Seharian
-
4 Sepatu Lari Lokal Plat Carbon Setara Nike Alphafly dan Adidas Adizero, Cuma Rp500 Ribuan