Parfum ini cocok digunakan saat sore hingga malam hari saat berjalan santai, ngopi di outdoor cafe, atau saat hiking ringan. Parfum ini juga cocok untuk kamu yang ingin tampil natural dan segar di cuaca panas tanpa kesan berlebihan.
Dolce & Gabbana Light Blue
Dolce & Gabbana Light Blue merupakan salah satu parfum ikonik yang sudah dikenal luas karena aroma citrus-nya yang clean dan segar. Walau merupakan EDT (Eau de Toilette), daya tahan wanginya cukup baik dan tetap terasa segar di tengah terik matahari.
Kesan pertama dari lemon Sicilia dan apel langsung memberi efek dingin yang menyegarkan. Aromanya dibalut bambu dan bunga melati yang lembut di tengah lalu ditutup dengan aroma cedarwood dan musk yang hangat namun tidak berat.
Parfum ini cocok digunakan saat pagi hingga sore, terutama saat traveling ke pantai atau aktivitas outdoor. Parfum ini juga ocok dipakai untuk olahraga ringan atau jalan pagi karena wanginya membangkitkan semangat.
Kontributor : Dea Nabila
Berita Terkait
-
Bukan Cuma Kuat, Parfum Arab Juga Bisa Manis: Ini Koleksi Al Haramain yang Wajib Dicoba
-
Desain Botolnya Jadi Daya Tarik, Alasan Parfum Timur Tengah Jadi Buruan Kolektor di Indonesia
-
Dari Floral Hingga Woody: Panduan Parfum Timur Tengah yang Bikin Gen Z Jatuh Hati
-
8 Rekomendasi Parfum Wanita yang Meninggalkan Jejak dan Wanginya Lebih dari Sehari
-
7 Rekomendasi Parfum Awet Wangi Saat Lari dan Olahraga, Anti Bau Keringat
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
5 Sepatu Lari Terpopuler di Strava 2025: Desain Menarik, Ada Merek Lokal Murah
-
5 Rekomendasi Krim yang Efektif Samarkan Selulit, Kulit Auto Kencang dan Awet Muda
-
Mencicipi Donat Artisan yang Unik dan Autentik, Cita Rasa Bali di Setiap Gigitan
-
5 Pilihan Moisturizer Anti Aging Terbaik di Indomaret, Mulai Rp20 Ribuan
-
Dari Fun Run hingga Photo Spot, Minions Run Hadirkan Pengalaman Lari Seru di Jakarta
-
4 Krim Pagi untuk Bantu Atasi Flek Hitam Usia 40 Tahun, Harga Murah Mulai Rp20 Ribuan
-
Berapa Harga Buku Broken Strings Versi Cetak? Segera Rilis usai Ebook-nya Viral
-
5 Sampo Penumbuh Rambut Mulai Rp18 Ribuan, Cocok untuk Cegah Kebotakan di Usia 40-an
-
Ingin Tampak Lebih Muda di Usia 40-an? Ini 5 Sunscreen untuk Perawatan Anti Aging Harian
-
5 Sepatu Lari Hoka untuk Kaki Lebar, Nyaman dan Empuk dengan Bantalan Ekstra