Suara.com - Jika kamu sedang mencari sepatu yang stylish, nyaman, dan punya banyak pilihan desain, Nike Dunk Low adalah salah satu pilihan yang tepat. Berikut ini adalah 8 rekomendasi sepatu Nike Dunk Low dengan desain terbaik.
Sepatu Nike Dunk Low memiliki desain yang ikonik dan kombinasi warna yang tak pernah gagal mencuri perhatian.
Sepatu ini terkenal dengan siluet klasik dan sentuhan modern yang cocok untuk berbagai gaya, mulai dari kasual, sporty, hingga streetwear.
Inilah 8 rekomendasi sepatu Nike Dunk Low dengan desain terbaik yang bisa jadi referensi sebelum kamu membeli.
1. Nike Dunk Low Disrupt 2 (Rp1.468.000)
Nike Dunk Low Disrupt 2 merupakan re-imajinasi dari ikon basket klasik, namun dengan pendekatan desain yang lebih bebas dan personal.
Dari segi tampilan, detail bordir dan desain twin Swoosh membuat sepatu ini terasa premium meskipun harganya cukup bersahabat.
Fitur seperti double eyestays, lubang tali yang tidak simetris, dan lapisan detail bertingkat menjadikan tampilan sepatu ini sangat bergaya dan penuh karakter.
Lidah sepatu yang empuk dan kerah rendah memberi kesan sleek namun tetap nyaman dipakai lama. Meski tali sepatu tidak dikencangkan, sepatu tetap nyaman dipakai berkat dukungan elastis pada bagian lidah.
Ditambah lagi, kamu mendapatkan dua set tali sepatu sehingga bisa berganti gaya sesuai mood.
Baca Juga: 5 Rekomendasi Sepatu Mirip Adidas Samba, Harga di Bawah Rp500 Ribu!
2. Nike Dunk Low LX (Rp1.528.000)
Nike Dunk Low LX hadir dengan desain elegan yang terinspirasi dari bentuk ular yang melingkar. Sepatu ini tampil mewah dengan nuansa warna Sail dan Burgundy Crush yang berpadu dengan aksen Team Gold.
Bagian atasnya menggunakan kulit asli yang semakin lama akan terlihat makin vintage.
Seperti seri Dunk lainnya, sepatu ini juga dibekali midsole berbahan busa ringan untuk kenyamanan sepanjang hari, serta outsole karet dengan pola pivot circle khas Nike untuk traksi optimal.
Model ini sangat cocok untuk kamu yang menyukai sepatu klasik namun tetap ingin tampil standout di momen-momen spesial.
3. Nike Dunk Low Retro SE Leather/Suede (Rp1.528.000)
Nike Dunk Low Retro SE Leather/Suede memadukan bahan leather dan suede berkualitas yang memberikan tampilan elegan namun tetap kasual.
Desain low-cut dengan kerah yang empuk serta dua set tali sepatu membuat penggunaannya fleksibel dan nyaman sepanjang hari.
Berita Terkait
-
5 Rekomendasi Sepatu Mirip Adidas Samba, Harga di Bawah Rp500 Ribu!
-
5 Rekomendasi Sepatu Nike Paling Laris, Empuk Kualitas Jempolan
-
Sepatu Nike Ori Dibuat di Mana? Ini Rekomendasi Toko Resminya di Indonesia
-
5 Rekomendasi Sepatu Lari Tahan Air: Anti Basah dan Aman Dipakai di Berbagai Cuaca
-
5 Rekomendasi Sepatu Lari Diadora untuk Pria Mulai Rp400 Ribuan, Nyaman Buat Jarak Jauh
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
5 Rekomendasi Skincare Facetology yang Bikin Kulit Cerah dan Halus
-
8 Pilihan Cushion dengan Skincare Infused untuk Makeup Ringan dan Kulit Tetap Terawat
-
25 Soal dan Kunci Jawaban TKA Matematika Kelas 6 SD: Pecahan hingga Operasi Hitung
-
Cushion Vs Foundation, Mana yang Lebih Baik? Ini Rekomendasi untuk Makeup Flawless
-
25 Latihan Soal dan Kunci Jawaban TKA Bahasa Indonesia Kelas 6 SD
-
5 Moisturizer untuk Hempaskan Garis Penuaan, Mulai Rp30 Ribuan
-
4 Rekomendasi Cushion yang Tahan Keringat, Tak Perlu Khawatir saat Aktivitas Padat
-
Ketika Dapur Rumahan Ingin Naik Kelas: Cerita UMKM yang Siap Bertumbuh
-
5 Bedak untuk Samarkan Garis Penuaan agar Wajah Tampak Muda
-
4 Rekomendasi Serum Bakuchiol Lokal untuk Usia 40-an, Lebih Aman bagi Kulit Sensitif