Suara.com - Buat kamu yang mencari sepatu dengan teknologi canggih dan desain minimalis, kamu bisa mencoba sepatu On Cloud. Lalu berapa harga sepatu lari On Cloud yang sekarang sudah mendunia?
Sebelum melihat harga sepatu On Cloud, ada baiknya mengenali kualitas brand sepatu ini. On Cloud adalah merk sepatu asal Swiss yang didirikan di Zurich pada 2010.
Brand ini dikenal merancang sepatu dengan teknologi CloudTec, sehingga membuat sepatu memiliki sistem bantalan unik. Hasilnya, sepatu On menawarkan pengalaman olahraga dan berjalan yang ringan, empuk, dan stabil.
Yang membuat brand ini sukses tak lepas dari legenda tenis Roger Federer. Peraih 20 Grand Slam ini menjadi investor sekaligus inspirasi dari beberapa lini sepatu On, seperti The Roger Series.
Brand ini bekerja sama dengan legenda tenis Roger Federer, yang juga menjadi investor sekaligus inspirasi dari beberapa lini sepatu On seperti The Roger Series.
Sepatu On Cloud tidak hanya cocok untuk olahraga lari dan tenis, tapi juga ideal untuk aktivitas sehari-hari. Hal ini berkat desain sepatu On Cloud yang stylish, elegan, dan memikat mata.
Dengan kualitas premium dan perhatian tinggi terhadap keberlanjutan lingkungan, tak heran jika harga sepatu On Cloud cukup mahal. Meski demikian, harga tersebut sebanding dengan kualitas dan kenyamanan yang ditawarkan.
Jika kamu berniat membeli sepatu olahraga keren, cobalah rekomendasi sepatu lari On Cloud terbaik di bawah ini. Kamu bisa mempertimbangkan serinya sesuai kebutuhan olahraga, tipe kaki, dan harganya.
1. On The Roger Advantage Pro White Chambray
Baca Juga: 10 Rekomendasi Sepatu Lari ASICS untuk Pemula, Harga Mulai Rp700 Ribuan
Harga: Rp3.700.000
Dirancang untuk penggemar gaya clean dan sporty, sepatu ini adalah perpaduan antara teknologi court shoes dan desain minimalis. Cocok untuk lari, berolahraga tenis, aktivitas harian, bahkan gaya kasual.
Fitur Unggulan:
- Teknologi CloudTec plus Speedboard nylon untuk bantalan stabil dan responsif
- Outsole karet dengan pola herringbone: traksi maksimal
- Upper mesh dari bahan daur ulang (90 persen polyester)
- Desain low-to-ground yang mendukung gerakan lateral cepat
- Gaya versatile untuk olahraga dan santai
2. On Cloudtilt Ivory Almond
Harga: Rp3.600.000
Sneakers ini tampil elegan dengan warna ivory dan aksen almond. Cocok untuk city walk, commuting, dan traveling dengan kenyamanan premium.
Berita Terkait
-
10 Rekomendasi Sepatu Lari ASICS untuk Pemula, Harga Mulai Rp700 Ribuan
-
10 Rekomendasi Sepatu Lari 910 Nineten Terbaik: Bobot Ringan, Sol Empuk, Harga Masuk Akal!
-
5 Sepatu Lari Salomon Terbaik di Planet Sports Asia: Grip Kuat, Tahan Air, Mulai Rp1 Jutaan
-
4 Sepatu Lari Lokal Nyaman dengan Daya Tahan Ekstra, Harga Aman di Kantong!
-
7 Rekomendasi Sepatu Lari yang Bisa untuk Sekolah, Harga Terjangkau Mulai Rp300 Ribuan
Terpopuler
- 5 Mobil Keluarga 7 Seater Mulai Rp30 Jutaan, Irit dan Mudah Perawatan
- Lupakan Louis van Gaal, Akira Nishino Calon Kuat Jadi Pelatih Timnas Indonesia
- Mengintip Rekam Jejak Akira Nishino, Calon Kuat Pelatih Timnas Indonesia
- 21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 19 Oktober: Klaim 19 Ribu Gems dan Player 111-113
- Bukan Main-Main! Ini 3 Alasan Nusakambangan, Penjara Ammar Zoni Dijuluki Alcatraz Versi Indonesia
Pilihan
-
Suara.com Raih Penghargaan Media Brand Awards 2025 dari SPS
-
Uang Bansos Dipakai untuk Judi Online, Sengaja atau Penyalahgunaan NIK?
-
Dedi Mulyadi Tantang Purbaya Soal Dana APBD Rp4,17 Triliun Parkir di Bank
-
Pembelaan Memalukan Alex Pastoor, Pandai Bersilat Lidah Tutupi Kebobrokan
-
China Sindir Menkeu Purbaya Soal Emoh Bayar Utang Whoosh: Untung Tak Cuma Soal Angka!
Terkini
-
Besok Hari Keberuntungan! Ini 5 Shio Paling Hoki pada 22 Oktober 2025
-
Live Host: Profesi Booming di Era Digital Indonesia, Menjadi Kunci Penguatan Ekonomi E-Commerce
-
Hari Santri 22 Oktober, Ini 15 Ulama NU dan Muhammadiyah yang Jadi Pahlawan Nasional
-
Koleksi Terbaru Bertema Toy Story dan Zootopia Hadirkan Nostalgia dan Semangat Petualangan
-
7 Pilihan Serum Murah untuk Mengatasi Flek Hitam di Usia 40-an, Mulai Rp20 Ribuan
-
Safrie Terduga Selingkuhan Jule Kuliah di Mana? Muncul Kabar Di-DO usai Kena Skandal
-
10 Ucapan Selamat Hari Santri dalam Bahasa Arab yang Kaya Makna
-
Berapa Biaya Masuk Ponpes Gontor? Kegiatan Santrinya Tuai Pujian di Tengah Huru-hara Trans7
-
Pose Mesra dengan Nikita Willy, Indra Priawan Santai Pakai Jam Tangan Rp9 M!
-
Siapa Pencetus Hari Santri? Ini Asal-usul dan Alasan Dipilih Tanggal 22 Oktober