Suara.com - Di tengah derasnya arus tren global, dunia kecantikan terus berkembang dengan pesat. Setiap perempuan kini bisa mengekspresikan dirinya lewat beragam gaya makeup dari berbagai belahan dunia.
Dari tampilan Korean Glass Skin yang flawless, Clean Girl Aesthetic yang minimalis dan segar, hingga Douyin Look yang menonjolkan mata besar dan glowing cheeks ala Tiongkok.
Tak hanya itu, look seperti Hollywood Glam, Old Money Look, Arabian Princess Vibe, hingga Y2K Baddie dan Pearl Glam pun kian digemari, mencerminkan bahwa kecantikan bukan lagi soal standar, melainkan keberanian untuk tampil sesuai karakter diri.
Menjawab kebutuhan itu, OMG, brand kecantikan lokal terkemuka dari ParagonCorp, menghadirkan kembali perayaan kecantikan paling spektakuler tahun ini: OMG Beauty Parade 2025.
Mengusung semangat “Semua Bisa Cuantik”, event ini menjadi wadah bagi perempuan untuk mengeksplorasi tren makeup dunia sekaligus menemukan gaya kecantikan yang paling personal, dengan harga yang tetap ramah kantong.
Panggung Kecantikan di Tengah Sejarah Kota Tua
Diselenggarakan selama empat hari penuh pada 3–6 Juli 2025 di Lapangan Fatahillah, Kota Tua Jakarta, OMG Beauty Parade 2025 hadir tepat di momen ulang tahun DKI Jakarta yang ke-497.
Acara ini terbuka untuk umum dan gratis, memberikan kesempatan seluas-luasnya bagi siapa saja yang ingin belajar, bereksperimen, dan bertransformasi dalam dunia kecantikan.
OMG menghadirkan pengalaman one-stop beauty solution yang tak hanya menghibur, tapi juga edukatif. Melalui kombinasi teknologi, edutainment, dan pengalaman transformasi langsung, pengunjung diajak merasakan sensasi menjadi “cuantik” versi terbaik diri mereka.
Baca Juga: 5 Rekomendasi Cushion untuk Kulit Putih Gading: Complexion Merata, Wajah Glowing Alami
AI Beauty Personalization: Menemukan Gaya Unikmu
Salah satu highlight dari event ini adalah AI Makeup Trend Personalization, teknologi mutakhir yang memungkinkan pengunjung untuk menemukan tren makeup yang paling sesuai dengan fitur wajah dan tone kulit mereka.
Mulai dari Coquette Look, Espresso Look, hingga Romantic Look, teknologi ini memperkenalkan 20 tren yang telah dikurasi oleh beauty trend expert dan cocok untuk digunakan baik dalam keseharian maupun eksplorasi kreatif.
Setelah menemukan tren yang cocok, pengunjung bisa langsung berkonsultasi dengan makeup artist profesional untuk mewujudkan tampilan tersebut, layaknya seorang selebritas yang tengah bersiap di backstage fashion week.
Dari Jalan Raya ke Panggung Dunia: Kelas & Aksi Penuh Inspirasi
Tak hanya soal penampilan, OMG Beauty Parade 2025 juga mengajak perempuan untuk menggali pengetahuan dan kepercayaan diri. Beberapa sesi istimewa di antaranya:
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Bukan Sekadar Koleksi: Collectible Card Bisa Jadi Media Belajar dan Bermain
-
Berapa Harga Lipstik Dior? Simak 13 Varian dan Harganya
-
Transisi dari Kerja 9-5 ke Remote Work: Konsultasi Karir untuk Office Workers
-
Siapa Paling Hoki? Ini Daftar 5 Shio Beruntung dan Makmur di 27 Januari 2026
-
7 Rekomendasi Sunscreen Terbaik untuk Anak-Anak, Main di Luar Jadi Tenang
-
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
-
Belanja Sambil Selamatkan Bumi: Daur Ulang Plastik Jadi Gaya Hidup di Bali
-
3 Skincare PinkRoulette untuk Cerahkan Wajah, Salah Satunya Andalan Lula Lahfah
-
2 Pilihan Lipstik Purbasari yang Tahan Lama, Cocok untuk Sehari-hari
-
3 Menit Paham Tata Cara Hadorot Ziarah Kubur, Bekal Penting Nyekar Ramadan 1447 H