Logo ini berfungsi sebagai aset publik yang vital. Pemerintah biasanya akan menyediakannya dalam berbagai format (seperti PDF, PNG, AI, EPS) yang dapat diunduh secara gratis melalui situs-situs resmi.
Terasa Istimewa Bagi Prabowo
Kemerdekaan Indonesia ke-80 ini terasa istimewa untuk Prabowo. Pasalnya, sebagaimana diketahui ia adalah Presiden RI ke-8.
Tak hanya itu saja, angka delapan juga sangat identik dan berkesan bagi pribadi Prabowo Subianto. Hal ini bermula saat ia masih di dunia militer.
Saat masih berpangkat kapten, Prabowo mendapatkan "nama samaran" atau kode panggil '08'. Uniknya, kode ini diberikan langsung oleh komandannya saat itu, Luhut Binsar Pandjaitan.
Luhut menetapkan dirinya sebagai '09', angka tertinggi, dan menunjuk Prabowo sebagai wakilnya dengan kode '08'.
Kedekatan antara angka 8 dan Prabowo terus berlanjut hingga di kancah politik. Bahkan saat Joko Widodo (Jokowi) masih menjabat sebagai presiden, ia juga sempat menyinggung hal itu.
Presiden Joko Widodo secara khusus menyebut bahwa garis pada angka 0 dan 8 yang tidak terputus melambangkan keberlanjutan.
"Nggak ada putusnya. Ya berarti 08 memang angka yang mencerminkan keberlanjutan. Itu secara spiritual. Dan juga bisa jadi 08 itu angka keberuntungan Bapak Prabowo," ujar Jokowi.
Baca Juga: Link logo HUT RI yang Dirilis Pemerintah untuk Memperingati Hari Kemerdekaan ke-80
bahkan, begitu Prabowo menjadi presiden sekarang ia tampaknya masih meyakini dan menggunakan kekuatan simbolis angka ini dalam pengambilan keputusan.
Ia bercerita bahwa pemilihan tanggal peluncuran Danantara (Badan Pengelola Investasi) sengaja dihitung agar menghasilkan angka 8.
"Jadi waktu saya cari tanggal untuk peluncuran Danantara, saya hitung itu, tanggal 24 Februari 2025. 2 ditambah 4, 6. 6 ditambah 2, 8. 8 tambah 9 17. 1 sama 7? 8," kata Prabowo.
Akankah dalam peluncuran tema dan logo HUT RI ke-80 kali ini juga demikian? Bagaimana prediksi Anda?
Unsur apa yang menurut Anda wajib ada dalam logo HUT ke-80 RI untuk menandai era baru ini? Suarakan pendapat dan harapan Anda di kolom komentar.
Berita Terkait
-
Link logo HUT RI yang Dirilis Pemerintah untuk Memperingati Hari Kemerdekaan ke-80
-
Kapan Logo HUT ke-80 RI yang Resmi Dirilis Presiden Prabowo Subianto? Ini Jadwal Aslinya
-
Link Alternatif Logo HUT RI ke-80 Tahun 2025 Transparan dan Bisa Diedit
-
Logo Resmi HUT ke-80 RI 2025 Download di Mana? Cek Link dan Pedoman Lengkapnya
-
7 Link Download Logo HUT RI ke-80 Resmi Tahun 2025 dan Aturan Pedoman Visual
Terpopuler
- 63 Kode Redeem FF Terbaru 21 Januari: Ada Groza Yuji Itadori, MP40, dan Item Jujutsu
- 5 Motor Bekas 6 Jutaan Cocok untuk Touring dan Kuat Nanjak, Ada Vixion!
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Toyota Vios Bekas Tahun Muda Pajaknya Berapa? Simak Juga Harga dan Spesifikasi Umumnya
- Mobil 7 Seater dengan Harga Mirip Mitsubishi Destinator, Mana yang Paling Bertenaga?
Pilihan
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
-
5 Rekomendasi HP Rp1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik Januari 2026, Handal untuk Gaming dan Multitasking
-
Harda Kiswaya Jadi Saksi di Sidang Perkara Dana Hibah Pariwisata
-
Aksi Jual Asing Marak, Saham BBCA Sudah 'Diskon' Hampir 10 Persen
-
Rumor Panas Eks AC Milan ke Persib, Bobotoh Bersuara: Bojan Lebih Tahu Kebutuhan Tim
Terkini
-
5 Pilihan Foundation dengan SPF untuk Makeup dan Perlindungan dari Sinar Matahari
-
Intip Kolaborasi Spektakuler BCA & Sucor AM di Art Jakarta Papers: Seni Kertas Bertemu Keuangan
-
Parfum Pria Bukan Lagi Sekadar Sentuhan Akhir: Rahasia Aroma Tahan Lama dengan Harga Terjangkau!
-
5 Kandungan Skincare yang Harus Dihindari agar Flek Hitam Tidak Makin Parah
-
Udara Bersih di Rumah : Tips Praktis Menggunakan Air Purifier
-
Cuti Bersama Lebaran 2026 sampai Tanggal Berapa? Ini Jadwal Libur Resminya
-
Simulasi TKA Kelas 6 SD 2026 Soal Bahasa Indonesia dan Kunci Jawabannya
-
7 Alternatif Sepatu Lokal Look Mirip Adidas Yeezy, Empuk dan Nyaman Modal Rp100 Ribuan
-
11 Rekomendasi Parfum Pria Wangi dan Tahan Lama untuk Kerja Seharian
-
5 Pilihan Sepatu Buat Lansia untuk Mencegah Jatuh, Kurangi Risiko Cedera