Suara.com - Memasuki bulan Agustus 2025, akan merasakan energi perubahan yang kuat. Sederet zodiak diprediksi kurang beruntung dan mengalami tantangan besar di bulan ini.
Menurut astrologi, tiga planet besar -Saturnus, Merkurius, dan Neptunus- bergerak mundur (retrograde), getaran kosmik yang dihasilkan bisa memicu tantangan tak terduga. Dalam kanal YouTube, astrolog Dr. Neeti Kaushik mengungkapkan periode ini diwarnai dengan banyak ketakutan dan kegelisahan.
Namun, jangan khawatir sebab momen ini dapat digunakan sebagai pelajaran dan instropeksi untuk melihat ke dalam diri, mengevaluasi kembali, dan tumbuh lebih kuat.
Ada prediksi 4 zodiak kurang beruntung yang akan menghadapi tantangan lebih besar di bulan Agustus 2025. Mari kita simak ramalan zodiak lengkapnya.
1. Pisces (19 Februari - 20 Maret): Badai dalam Hubungan dan Keuangan
Bagi Pisces yang sensitif, Agustus ini menuntut kewaspadaan ekstra, terutama dalam urusan hati dan dompet. Energi retrograde dapat menciptakankekacauan dalam hubungan asmara. Komunikasi menjadi kunci, namun juga menjadi titik paling rawan.
Asmara: Akan ada tarik-menarik dalam komunikasi hingga periode Merkurius retrograde berakhir. Salah paham kecil bisa dengan mudah membesar menjadi perdebatan sengit. Mungkin merasa pasangan atau orang terdekat tidak mengerti maksud Anda, padahal sudah berusaha menjelaskannya.
Keuangan: Peringatan keras untuk Pisces agar tak terlalu mudah mengeluarkan uang. Hindari memberikan pinjaman, bahkan kepada orang terdekat sekalipun, untuk mencegah kerugian finansial dan rusaknya hubungan.
Karier: Meskipun tidak seburuk aspek lain, tetaplah berhati-hati dalam berkomunikasi dengan rekan kerja atau atasan untuk menghindari misinterpretasi yang bisa menghambat progres Anda.
Baca Juga: Ramalan Zodiak Hari Ini 20 Juli 2025: Energi Aries Membara, Peringatan buat Libra!
2. Aries (21 Maret - 19 April): Konflik Batin dan Keraguan Diri
Para Aries yang berapi-api akan merasakan getaran "wake up shake up" bulan ini. Planet penguasa Anda, Mars berada dalam posisi yang memicu konflik, diperparah dengan mundurnya Saturnus dan Neptunus. Tantangan terbesar Anda datang dari dalam diri sendiri.
Karier: Ini adalah waktu untuk mempertanyakan kembali tujuan hidup, ambisi, dan passion Anda. Keraguan diri bisa muncul ke permukaan, membuat Anda merasa bingung atau kehilangan arah. Konflik antara apa yang Anda inginkan dan apa yang seharusnya dilakukan akan terasa sangat kuat.
Kesehatan: Waspadai perasaan cemas dan overthinking agar mental tetap terjaga. Energi retrograde dapat membuat Anda terjebak dalam siklus pikiran negatif. Jangan membuat keputusan besar yang impulsif dan sebaiknya gunakan momen ini untuk benar-benar memahami apa yang dibutuhkan jiwa
Tips untuk Aries: Cobalah untuk mengikuti alur daripada melawannya. Lakukan introspeksi mendalam. Tanyakan pada diri sendiri apakah jalan yang saya tempuh sesuai dengan nilai diri atau tidak.
3. Taurus (20 April - 20 Mei): Kesalahpahaman dan Perlambatan Rencana
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              5 Sepatu Uniseks dan Palugada: Serba Bisa buat Ngantor, Nge-gym, dan Jalan!
 - 
            
              Arti Mimpi Pasangan Selingkuh Menurut Islam dan Cara Menyikapinya: Apakah Benar Kejadian?
 - 
            
              6 Warna Lemari Pakaian yang Timeless, Gak Bakal Ketinggalan Zaman!
 - 
            
              6 Zodiak Paling Beruntung Secara Finansial di November 2025: Aries dan Gemini Siap-siap Kaya
 - 
            
              6 Produk Makeup Ini Tidak Wudhu Friendly? Waspada Menggunakannya Agar Salat Tetap Sah
 - 
            
              Kualitas Nggak Kalah dari Merek Luar! 5 Rekomendasi Merek Makeup Lokal Indonesia yang Wajib Dicoba
 - 
            
              Silang.id: Komunitas yang Menghapus Batas Komunikasi antara Tuli dan Dengar
 - 
            
              Lebaran 2026 Jatuh pada Tanggal Berapa? Cek Jadwalnya Sesuai SKB 3 Menteri
 - 
            
              Lipstik Transferproof Apakah Sah untuk Wudhu? Ini 4 Rekomendasi Produk yang Mudah Dibersihkan
 - 
            
              Surga Tersembunyi di Jawa Tengah: 6 Destinasi Wisata Magelang yang Wajib Dikunjungi