Suara.com - Semakin banyak produk perawatan kulit yang beredar di pasaran, penting bagi kita untuk tahu mana yang aman dan mana yang berisiko. Berikut ini adalah ciri-ciri skincare yang mengandung bahan berbahaya bagi kulit.
Meski tampak menarik, tidak semua skincare aman digunakan. Beberapa produk justru mengandung bahan berbahaya yang bisa memicu iritasi, alergi, hingga gangguan kesehatan jangka panjang.
Agar tidak salah pilih, penting untuk mengetahui tanda-tanda skincare yang perlu diwaspadai. Kenali 7 ciri skincare berbahaya berikut ini agar kamu tidak salah pilih saat membeli produk.
Ciri-Ciri Skincare Mengandung Bahan Berbahaya
1. Tidak Terdaftar di BPOM
Ciri yang paling penting adalah legalitas produk. Salah satu syarat keamanan skincare adalah adanya izin edar dari Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM).
Produk yang tidak mencantumkan nomor registrasi BPOM atau terlihat mencurigakan dari segi kemasan patut dihindari. Kamu bisa memeriksanya langsung di situs resmi BPOM untuk memastikan keasliannya.
2. Warna Produk Terlalu Mencolok atau Mengkilap
Skincare yang aman biasanya memiliki warna netral atau cenderung pucat karena menggunakan pewarna alami.
Jika warnanya terlalu mencolok atau bahkan terlihat mengkilap, bisa jadi produk tersebut mengandung pewarna tekstil atau bahan logam berbahaya yang dapat merusak kulit.
Baca Juga: 6 Sumber Penghasilan Soimah Pancawati, Terbaru Bisnis Skincare & Kosmetik
Apabila warna produk sulit dibersihkan dari kulit, sebaiknya hentikan pemakaian untuk mencegah risiko iritasi.
3. Memiliki Aroma Logam yang Menyengat
Salah satu indikasi keberadaan merkuri dalam produk skincare adalah bau logam yang tajam dan tidak wajar. Bau ini bisa tercium langsung saat produk dibuka.
Meskipun ada produsen yang menyamarkan aroma tersebut dengan pewangi, kamu tetap harus peka dan waspada terhadap aroma yang aneh atau menyengat.
4. Tekstur Lengket
Salah satu tanda skincare yang baik adalah teksturnya yang cepat meresap tanpa membuat kulit terasa berat.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Cuma Rp25 Ribuan, 7 Pilihan Lipstik Purbasari untuk Usia 40 Tahun dengan Kulit Sawo Matang
-
Pure Paw Paw untuk Apa Saja? Lebih dari Sekadar Pelembap Bibir, Ini 7 Manfaat Ajaibnya
-
6 Produk Anti Aging Sariayu agar Kulit Kencang dan Cerah, Cocok untuk 40 Tahun ke Atas
-
Urutan 12 Zodiak Paling Rawan Selingkuh, Siapa yang Hobi Permainkan Hati?
-
Apakah Tinted Sunscreen Bisa Memudarkan Flek Hitam? Cek 5 Pilihan yang Murah dan Bagus
-
Sosok Zohran Mamdani, Wali Kota Termuda dan Muslim Pertama dalam Sejarah New York
-
5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
-
Profil dan Pendidikan Gusti Purbaya, Kukuhkan Diri sebagai Raja Baru Keraton Solo di Usia 22 Tahun
-
Usia 50-an Cocoknya Pakai Warna Lipstik Apa? Ini 7 Pilihan Elegan yang Patut Dicoba
-
5 Sepatu New Balance yang Mengandung Kulit Babi, Kenali Series Pig Skin Agar Tak Salah Beli