Suara.com - Sosok cewek kantoran Jepang baru-baru ini wajah bertebaran di lini masa media sosial. Netizen pun bertanya-tanya siapa dia sebenarnya.
Cewek kantoran Jepang ini memakai setelan jas abu-abu sambil memegang map hitam. Belakangan diketahui namanya adalah Saori Araki.
Nama Saori Araki mungkin belum banyak dikenal sebelumnya, tetapi dalam hitungan hari, perempuan asal Jepang ini menjadi pusat perhatian dunia maya.
Semua bermula dari unggahan foto sederhana yang menunjukkan Saori Araki sedang di kantor dengan pipi sedikit menggembung dan tulisan “Selamat pagi” dalam bahasa Jepang.
Tak disangka, foto tersebut menjadi viral, bahkan dibicarakan hingga ke berbagai negara. Fenomena ini pun mengundang rasa penasaran banyak orang.
Siapa sebenarnya Saori Araki? Mengapa unggahan yang tampak biasa itu bisa menyentuh jutaan orang? Supaya tak lagi penasaran, simak informasi berikut.
Siapa Sebenarnya Saori Araki?
Saori Araki adalah perempuan kelahiran 13 Mei 1996 asal Nagasaki, Jepang.
Wajahnya yang imut dan aura kalem yang ditampilkan lewat unggahan viralnya membuat banyak orang mengira ia hanya seorang pegawai kantoran biasa.
Namun, nyatanya Saori pernah menjadi anggota grup idol Jepang bernama Tokyo Girls Bravo, sebelum akhirnya memutuskan keluar dari dunia hiburan pada Februari 2025.
Baca Juga: Bikin Haru! Ini 5 Fakta Viral Siswa SMK Kediri Beri Sepatu Baru untuk Teman Kurang Mampu
Meski begitu, ia tetap aktif di media sosial sebagai model dan konten kreator. Meski begitu, unggahan Saori Araki memang terlihat sederhana.
Inilah yang menjadi daya tarik tersendiri sehingga netizen merasa bisa “terhubung” dengan dirinya karena ia terasa seperti teman kerja atau tetangga yang sering ditemui sehari-hari.
Akun Instagram Saori, yaitu @kawausosuki0513, kini ramai dibanjiri pengikut baru.
Ia pun mulai aktif membagikan lebih banyak momen keseharian, bahkan sempat menyebut akan membuat konten khusus untuk menyapa para penggemar yang baru mengenalnya
Unggahan Sederhana Saori Araki yang Jadi Viral
Viralnya nama Saori Araki bermula dari unggahan fotonya pada 25 Juli 2025. Saat itu, ia membagikan potret dirinya sedang berada di kantor perusahaan desain dan manufaktur, Takeda.
Beberapa foto yang memperlihatkan Saori juga terlihat di situs perusahaan yang berdiri di tahun 1 Oktober 1976.
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              Event Lari Berdampak Bagi Pelestarian Hijau, Mandatalam Earth Run 2025 Tanam 2.000 Bibit Pohon
 - 
            
              5 Rekomendasi Sepatu Lokal Sekelas Adidas yang Murah untuk Anak Sekolah
 - 
            
              Ketika Anabul Jadi Keluarga, Hadir Tren Perhiasan Bertema Kasih Sayang untuk Hewan Peliharaan
 - 
            
              Pandji Pragiwaksono Lulusan Apa? Minta Maaf Imbas Candaan Singgung Adat Toraja
 - 
            
              Sanksi Menyebarkan Soal TKA 2025 Bagi Peserta dan Petugas Ujian: Bisa Langsung Diskualifikasi
 - 
            
              12 Tata Tertib Peserta TKA 2025 dan Konsekuensi Melanggar
 - 
            
              Ideafest 2025 Digelar 3 Hari, Gerakan Kolektif Dorong Inovasi Industri Kreatif dan Wariskan Budaya
 - 
            
              5 Serum Retinol untuk Lawan Tanda Penuaan Bagi Wanita Usia 30-an, Mulai Rp20 Ribuan
 - 
            
              5 Rekomendasi Lip Balm Terbaik untuk Pelari, Harga Murah Dapat Perlindungan Maksimal!
 - 
            
              3 Serum Retinol untuk Menyamarkan Garis Halus bagi Pemula