Paparan sinar matahari langsung dan terlalu sering bisa menyebabkan kulit jadi kering, belang, kusam dan gelap.
Sebagai solusi, kamu bisa menggunakan body lotion mengandung niacinamide yang mampu mencerahkan kulit dan membuatnya lebih sehat alami. Dari beragam produk yang beredar di pasaran, berikut rekomendasi body lotion niacinamide terbaik.
Suara.com - Diketahui, niacinamide kini jadi salah satu kandungan dalam produk skincare dan bodycare yang paling banyak digunakan. Pasalnya, bahan aktif itu diklaim bisa memudarkan noda hitam dan efektif dalam mencerahkan kulit.
Jadi tak heran, bila saat ini kamu bisa dengan mudah menemukan produk body lotion yang mengandung niacinamide di dalamnya.
Sebagai pengingat, pemakaian body lotion sebenarnya tak hanya ditujukan untuk mendapatkan tampilan kulit cerah, namun juga bermanfaat untuk melembapkan, menghaluskan, menutrisi, serta melindungi kulit dari paparan sinar UV yang berbahaya.
Oleh karena itu, sangat penting untuk memilih produk yang tepat.
Rekomendasi Body Lotion Niacinamide
Ini dia beberapa rekomendasi body lotion mengandung niacinamide yang cocok digunakan sehari-hari untuk mencerahkan kulit:
1. Nivea Extra Bright Radiant & Smooth 8 Superfoods Body Lotion: Rp33.100
Dari beragam pilihan produk Nivea yang ada, salah satu varian body lotion ampuh untuk memutihkan kulit yang populer yaitu Extra Bright Radiant & Smooth.
Body lotion satu ini mempunyai tekstur yang ringan, cepat meresap, tidak lengket, serta sangat cocok digunakan untuk kulit kering dan kusam.
Baca Juga: 5 Rekomendasi Hand Body Lotion Slavina, Wangi Semerbak Mewah dan Tahan Lama
Keunggulan lain dari Nivea Extra Bright Radiant & Smooth yakni sudah mengandung vitamin C dengan kadar yang cukup tinggi.
Selain itu, body lotion ini juga memiliki double UV filter dan ekstrak dari 8 jenis superfood, antara lain berupa buah peach, semangka, jeruk, alpukat, lemon, acerola ceri, camu-camu dan green tea.
Kombinasi antara berbagai bahan alami itu bisa meresap ke lapisan kulit terdalam dan membantu memperbaiki kulit kusam atau rusak sehingga akan tampak lebih cerah.
Jika kamu rutin menggunakannya, maka body lotion ini bisa membuat kulit jafi kenyal, halus, lembap seharian.
2. Whitelab Brightening Body Serum - Rp68.000
Whitelab Brightening Body Serum bisa digunakan minimal dua kali sehari untuk melembabkan kulit secara maksimal.
Body lotion satu ini juga diperkaya dengan kandungan niacinamide dan kolagen, sehingga bisa membantu mencerahkan hingga meningkatkan elastisitas kulit.
Berita Terkait
Terpopuler
- Banyak Kota Ketakutan Sampah Meluap, Mengapa Kota Tangerang Justru Optimis TPA-nya Aman?
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- 7 Promo Sepatu Reebok di Sports Station: Turun Sampai 70% Mulai Rp200 Ribuan
- 7 Lem Sepatu Kuat dan Tahan Air di Indomaret Murah, Cocok untuk Semua Jenis Bahan
Pilihan
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
-
4 HP Murah Layar AMOLED RAM 8 GB Terbaik, Visual Mewah Lancar Multitasking
Terkini
-
7 Rekomendasi Film Pemenang Critics Choice Awards 2026 yang Wajib Ditonton
-
7 Parfum Lokal Selevel Parfum Branded, Aroma Mewah Harga Lebih Murah
-
6 Rangkaian Garnier Bright Complete untuk Kulit Kusam Wanita Usia 30-40 Tahun
-
6 Rekomendasi Bedak Tabur Wardah untuk Semua Jenis Kulit, Mulai Rp20 RIbuan
-
Usia 60 Tahun Cocoknya Pakai Bedak Apa? Intip 7 Rekomendasi untuk Tutupi Kerutan
-
16 Januari Libur Apa? Siap-Siap Sambut Long Weekend Pertama di Tahun 2026
-
5 Rekomendasi Bedak Make Over untuk Usia 40-an, Bantu Samarkan Tanda Penuaan
-
5 Rekomendasi Toko Baju Gamis Lebaran di Shopee yang Petite Friendly, Cocok Buat Wanita Pendek
-
Apa Perbedaan Mandi Wajib dan Mandi Junub? Ini Tata Caranya
-
Bukan Kekayaan, Ini 6 Hal yang Membuat Finlandia Jadi Negara Paling Bahagia di Dunia