Suara.com - Melihat Ka'bah secara langsung merupakan dambaan setiap Muslim. Dari anak kecil hingga orang dewasa, keinginan itu melekat sebagai salah satu puncak kerinduan spiritual. Tidak sedikit yang kemudian membawa harapan ini ke dalam mimpi.
Pertanyaannya, apakah mimpi melihat Ka'bah sekadar bunga tidur atau memiliki arti yang lebih dalam?
Para ulama dan ahli tafsir mimpi menilai bahwa mimpi tentang Ka'bah mengandung banyak pesan.
Ada yang bersifat kabar gembira, ada pula yang menjadi peringatan agar manusia lebih berhati-hati dalam menjalani hidup.
Sebagaimana dikutip dari YouTube Asri Channel berikut adalah tujuh makna mimpi melihat Ka'bah yang bisa menjadi renungan.
1. Simbol Doa yang Didengar
Ka'bah adalah titik fokus doa umat Muslim di seluruh dunia. Setiap kali seorang Muslim berdoa, wajahnya menghadap ke arah Ka'bah di Mekkah.
Tidak heran jika dalam tafsir Islam, mimpi melihat Ka'bah sering dimaknai sebagai pertanda bahwa doa sedang diperhatikan oleh Allah ﷻ.
Bila Anda pernah bermimpi melihat Ka'bah, bisa jadi itu adalah tanda bahwa doa yang terus menerus dipanjatkan akan segera mendapat jawaban.
Baca Juga: 5 Arti Mimpi Rumah Kebakaran Menurut Islam, Tak Selalu Buruk?
Hal ini seolah menjadi pengingat agar tidak berhenti berharap dan terus mendekat kepada Allah ﷻ melalui doa yang tulus.
2. Rumah Allah dan Kedamaian Hidup
Ka'bah tidak sekadar bangunan suci, melainkan simbol rumah Allah ﷻ yang menjadi pusat pertemuan seluruh Muslim.
Mimpi melihat Ka'bah dapat diartikan sebagai pertanda datangnya kedamaian dan ketenteraman batin.
Seseorang yang mengalaminya bisa jadi sedang diberi sinyal bahwa kehidupannya akan lebih tenang, masalah akan menemukan jalan keluar, atau hati akan lebih lapang menerima takdir.
3. Potensi Menjadi Panutan atau Pemimpin
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Urutan Hair Care untuk Menghilangkan Uban Usia 40 Tahun ke Atas
-
Terpopuler: Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans hingga Sepatu Jalan Kaki Terbaik
-
Desa Snack: Saat Cerita Desa Menjadi Kekuatan Komunitas Online
-
Kapan Batas Akhir Bayar Utang Puasa Ramadan 2025, Simak Jadwalnya untuk Umat Muslim!
-
5 Salep Apotek untuk Pudarkan Keloid, Cocok untuk Bekas Luka Pascaoperasi
-
3 Lipstik Viva Mulai Rp18 Ribuan untuk Wanita Usia 40-an, Bikin Wajah Tampak Awet Muda
-
3 Rekomendasi Susu Khusus untuk Pasien Kanker, Harga di Bawah Rp100 Ribu
-
4 Sabun Cuci Muka untuk Membantu Mengencangkan Kulit Usia 40 Tahun ke Atas
-
Mengenal Susu Peptibren untuk Pasien Stroke, Lengkap dengan Cara Penyajian yang Benar
-
7 Rekomendasi Sampo Non SLS di Alfamart agar Rambut Halus Berkilau