Suara.com - BPJS Ketenagakerjaan kembali membuka peluang besar bagi para pencari kerja di seluruh Indonesia.
Rekrutmen dan seleksi karyawan baru resmi dibuka mulai 8 hingga 14 September 2025.
Pelamar melakukan registrasi dan verifikasi akun baru menggunakan email aktif lalu mengisi Curriculum Vitae (CV).
Menariknya, rekrutmen tahun ini difokuskan pada penempatan di wilayah luar Jawa, khususnya:
- Kalimantan
- Sulawesi
- Maluku
- Papua
- Nusa Tenggara Timur (NTT)
- Nusa Tenggara Barat (NTB)
Untuk mengikuti seleksi, Anda bisa mengakses laman https://rekrutmen.bpjsketenagakerjaan.go.id. Dalam rekrutmen 2025, terdapat empat posisi yang ditawarkan, yaitu:
- Account Representative Perwakilan
- Penata Pelayanan
- Penata Pengendalian Operasional
- Customer Service Officer
1. Account Representative Perwakilan
Persyaratan:
- S1 dari semua jurusan, berasal dari program studi terakreditasi minimal B/Baik Sekali, dengan IPK minimal 2.75 (skala 4.00).
- Belum mencapai usia 27 tahun pada 31 Desember 2025.
- Belum menikah, dan bersedia tidak menikah selama 1 tahun bekerja.
- Terbuka untuk Fresh Graduate. Memiliki pengalaman kerja di bidang sales dan/atau marketing menjadi nilai tambah.
- Berpenampilan rapi.
- Tidak memiliki hubungan keluarga langsung (anak, saudara kandung, saudara ipar) dengan karyawan aktif BPJS Ketenagakerjaan.
- Sehat jasmani dan rohani.
- Kriteria Difabel Fisik yang diperkenankan berupa keterbatasan fungsi gerak dan langkah dan bukan merupakan keterbatasan fungsi salah satu indra yang tidak mengurangi keterampilan mengoperasikan komputer.
- Kemampuan Komunikasi & Keterampilan Sosial:
- Kemampuan komunikasi dan interpersonal yang baik.
- Kemampuan bernegosiasi yang baik.
- Memiliki minat dalam bidang sales dan/atau marketing.
- Memiliki prestasi non akademis menjadi nilai tambah.
- Diutamakan berdomisili di wilayah Kalimantan, Sulawesi, Maluku, Nusa Tenggara Barat, Nusa Tenggara Timur, dan/atau Papua.
- Menguasai MS Office (Word, Excel, Powerpoint, dan yang terkait).
- Menguasai bahasa Inggris dan/atau bahasa asing lainnya menjadi nilai tambah.
- Memiliki SIM A dan/atau C yang masih berlaku menjadi nilai tambah.
- Memiliki kemampuan analytical thinking yang baik.
- Memiliki ketelitian dan administrasi dokumen yang baik.
- Bersedia ditempatkan di seluruh Kantor Cabang pada wilayah Kalimantan, Sulawesi, Maluku, Nusa Tenggara Barat, Nusa Tenggara Timur, dan Papua selama minimal 5 (lima) tahun.
- Tidak diperkenankan untuk mengajukan permohonan pindah unit kerja dan/atau wilayah selama 5 (lima) tahun pertama bekerja.
- Status pekerjaan adalah karyawan tetap.
Tugas dan Tanggung Jawab
- Mengumpulkan, mengoordinasikan, dan menganalisis data peserta.
- Menyusun data potensi calon peserta.
- Melaksanakan, mengoordinasikan, dan memonitor kegiatan kepesertaan.
- Pembinaan dengan mitra kerjasama, keagenan, dan pihak terkait untuk perluasan serta kepatuhan kepesertaan.
- Memberikan pelayanan administrasi kepada calon peserta/peserta binaan.
- Mengelola hubungan dengan peserta untuk menjaga kepuasan.
- Mengelola administrasi dan dokumen peserta untuk tertib administrasi dan mendukung kepuasan peserta.
- Mengumpulkan data, melaksanakan, dan mengkoordinasikan pengarsipan dokumen kepesertaan.
- Mengkoordinasi, menganalisis, memonitor, dan mengevaluasi tindak lanjut atas peserta yang belum mendaftar atau tidak patuh, bersama dengan Kepala Unit Kerja.
- Melaksanakan pekerjaan berupa kunjungan ke luar unit kerja sesuai dengan area/bidang pekerjaan yang relevan.
- Menyusun laporan hasil kerja sebagai pertanggungjawaban atas kegiatan kerja.
2. Penatan Pelayanan
Persyaratan:
- S1 dari semua jurusan (diutamakan bidang kesehatan seperti Kedokteran, Kedokteran Gigi, Farmasi, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan), berasal dari program studi terakreditasi minimal B/Baik Sekali, dengan IPK minimal 2.75 (skala 4.00).
- Belum mencapai usia 27 tahun pada 31 Desember 2025.
- Belum menikah, dan bersedia tidak menikah selama 1 tahun pertama bekerja.
- Terbuka untuk Fresh Graduate. Memiliki pengalaman kerja di bidang perbankan, asuransi dan jaminan sosial menjadi nilai tambah.
- Berpenampilan rapi.
- Tidak memiliki hubungan keluarga langsung (anak, saudara kandung, saudara ipar) dengan karyawan aktif BPJS Ketenagakerjaan.
- Sehat jasmani dan rohani.
- Kriteria Difabel Fisik yang diperkenankan berupa keterbatasan fungsi gerak dan langkah dan bukan merupakan keterbatasan fungsi salah satu indra yang tidak mengurangi keterampilan mengoperasikan komputer.
- Kemampuan komunikasi dan interpersonal yang baik.
- Memiliki minat dalam bidang pelayanan.
- Memiliki prestasi non akademis menjadi nilai tambah.
- Diutamakan berdomisili di wilayah Kalimantan, Sulawesi, Maluku, Nusa Tenggara Barat, Nusa Tenggara Timur, dan/atau Papua.
- Menguasai MS Office (Word, Excel, Powerpoint, dan yang terkait).
- Menguasai bahasa Inggris dan/atau bahasa asing lainnya menjadi nilai tambah.
- Memiliki SIM A dan/atau C yang masih berlaku menjadi nilai tambah.
- Memiliki kemampuan analytical thinking yang baik.
- Bersedia ditempatkan di seluruh Kantor Cabang pada wilayah Kalimantan, Sulawesi, Maluku, Nusa Tenggara Barat, Nusa Tenggara Timur, dan Papua selama minimal 5 (lima) tahun.
- Tidak diperkenankan untuk mengajukan permohonan pindah unit kerja dan/atau wilayah selama 5 (lima) tahun pertama bekerja.
- Status pekerjaan adalah karyawan tetap.
Tugas dan Tanggung Jawab
- Memberikan pelayanan secara prima sesuai dengan ketentuan yang berlaku.
- Memberikan layanan informasi terkait pelayanan, kepesertaan, dan program BPJS Ketenagakerjaan.
- Menerima pengajuan klaim program BPJS Ketenagakerjaan, mengatur penyelesaian antrian klaim, dan melakukan konfirmasi kepada peserta secara offline maupun online melalui wawancara.
- Mengumpulkan, memverifikasi, dan menganalisis dokumen klaim untuk memastikan pengajuan klaim selesai tepat waktu, tepat orang, tepat jumlah, serta sesuai dengan ketentuan yang berlaku.
- Menyelesaikan berbagai kasus klaim atas program BPJS Ketenagakerjaan sesuai dengan tata kelola yang baik.
- Mengelola administrasi dan dokumen fisik maupun elektronik sesuai ketentuan.
- Menangani keluhan dan pengaduan peserta untuk menjaga tingkat kepuasan peserta.
- Melaksanakan pekerjaan berupa kunjungan ke luar unit kerja sesuai dengan area/bidang pekerjaan yang relevan.
- Menyusun laporan hasil kerja sebagai pertanggungjawaban atas kegiatan yang dilakukan.
3. Penata Pengendalian Operasional
Persyaratan:
- S1 dari semua jurusan, diutamakan dari Ilmu Administrasi, Manajemen, Keuangan, Ekonomi, atau Akuntansi. Berasal dari program studi terakreditasi minimal B/Baik Sekali, dengan IPK minimal 2.75 (skala 4.00).
- Belum mencapai usia 27 tahun pada 31 Desember 2025.
- Belum menikah, dan bersedia tidak menikah selama 1 tahun pertama bekerja.
- Terbuka untuk Fresh Graduate. Memiliki pengalaman kerja di bidang keuangan dan/atau operasional menjadi nilai tambah.
- Berpenampilan rapi.
- Tidak memiliki hubungan keluarga langsung (anak, saudara kandung, saudara ipar) dengan karyawan aktif BPJS Ketenagakerjaan.
- Sehat jasmani dan rohani.
- Kriteria Difabel Fisik yang diperkenankan berupa keterbatasan fungsi gerak dan langkah dan bukan merupakan keterbatasan fungsi salah satu indra yang tidak mengurangi keterampilan mengoperasikan komputer.
- Kemampuan komunikasi dan interpersonal yang baik.
- Memiliki minat dalam bidang Keuangan dan/atau Operasional.
- Memiliki prestasi non akademis menjadi nilai tambah.
- Diutamakan berdomisili di wilayah Kalimantan, Sulawesi, Maluku, Nusa Tenggara Barat, Nusa Tenggara Timur, dan/atau Papua.
- Mengetahui Instrumen Pelaporan Keuangan.
- Mampu menyusun Laporan Keuangan.
- Mengetahui Perhitungan Perpajakan (PPh 21).
- Menguasai MS Office (Word, Excel, Powerpoint, dan yang terkait).
- Mampu memonitor realisasi penggunaan Anggaran.
- Mampu membuat dan menganalisis BPOP (Biaya Operasional dan Pendapatan Operasional).
- Mampu membuat dan menganalisis penyusunan Rencana Kerja dan Anggaran Tahunan.
- Menguasai bahasa Inggris dan/atau bahasa asing lainnya menjadi nilai tambah.
- Memiliki SIM A dan/atau C yang masih berlaku menjadi nilai tambah.
- Memiliki kemampuan analytical thinking yang baik.
- Bersedia ditempatkan di seluruh Kantor Cabang pada wilayah Kalimantan, Sulawesi, Maluku, Nusa Tenggara Barat, Nusa Tenggara Timur, dan Papua selama minimal 5 (lima) tahun.
- Tidak diperkenankan untuk mengajukan permohonan pindah unit kerja dan/atau wilayah selama 5 (lima) tahun pertama bekerja.
- Status pekerjaan adalah karyawan tetap
Tugas dan Tanggung Jawab
- Mengumpulkan data, mengoordinasikan, dan menganalisis penyusunan, permintaan pemenuhan dan pergeseran anggaran Unit Kerja.
- Mengumpulkan data, mengoordinasikan, dan menganalisis pembayaran klaim jaminan program BPJS Ketenagakerjaan, pengelolaan piutang iuran peserta dan pelaporan keuangan.
- Mengelola dokumen dan melaksanakan kegiatan pemenuhan sarana prasarana, layanan umum, dan pemeliharaan infrastruktur TI untuk mendukung pelayanan unit kerja.
- Melaksanakan pengendalian keuangan untuk mendukung pembiayaan operasional unit kerja.
Mengumpulkan data, mengoordinasikan, dan menganalisis pencatatan transaksi keuangan untuk penyusunan laporan penggunaan anggaran. - Mengumpulkan data, mengoordinasikan, dan menganalisis pelaporan perpajakan kepada instansi yang berwenang.
- Mengumpulkan, mengoordinasikan, menganalisis pengelolaan dokumen dan layanan umum lainnya, guna mendukung kelancaran kegiatan operasional.
- Mengelola manajemen risiko di unit kerja untuk memastikan kesesuaian pelaksanaan dengan ketentuan.
- Melaksanakan pekerjaan berupa kunjungan ke luar unit kerja sesuai dengan area/bidang pekerjaan yang relevan.
- Membantu pelaksanaan pengelolaan keberlangsungan bisnis dan krisis, dengan cara membantu pengoordinasian penanganan krisis.
4. Customer Service Officer
Persyaratan:
Berita Terkait
-
Lowongan Kerja PT Surveyor Indonesia: Syarat, Jadwal dan Perkiraan Gaji
-
Lebih Inklusif, BPJS Ketenagakerjaan Dorong Transformasi Sistem Pensiun Nasional di Era Digital
-
BPJS Ketenagakerjaan Lindungi 500 Mahasiswa UIN Gus Dur Pekalongan Lewat Program Jaminan Sosial
-
MUI Resmikan Fatwa Syariah Penyaluran Zakat dan Infak melalui Skema Jaminan Sosial Ketenagakerjaan
-
Dicari Lulusan D3-S1! Lowongan Kerja Transjakarta Oktober 2025 dan Kisaran Gajinya
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
5 Rekomendasi Sunscreen dengan Tekstur Gel: Ringan, Cepat Meresap, Perlindungan Maksimal
-
Kepedesan Makan Mi, Ahn Hyo Seop Bikin Histeris Fans
-
Cara Baru Manusia Hadapi Kecanggihan AI: Kuncinya Ada di Kolaborasi!
-
Prof. Elisabeth Rukmini: Menenun Sains, Makna, dan Masa Depan Perguruan Tinggi
-
Umrah Kini Bisa Mandiri, Segini Beda Harganya Dibanding Pakai Travel Agent
-
5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung Alpha Arbutin untuk Hempas Flek Hitam Membandel di Usia 40
-
4 Smartwatch untuk Wanita Tangan Besar, Fitur Lengkap dengan Pemantau Kesehatan dan GPS
-
7 Rekomendasi Lipstik untuk Bibir Hitam yang Aman dan Harga Terjangkau!
-
Cara Melakukan Umrah Mandiri, Segini Biayanya!
-
Apa Manfaat Budaya Makan Pakai Tangan Langsung? Viral Jadi Bahan Perdebatan di X