Sederet nama lain yang disebut-sebut juga ikut menjadi pemegang saham RANS Entertainment antara lain Dony Oskaria dengan kepemilikan 6,92% saham, Hikmat Janika dengan kepemilikan 0,86% saham, serta Roofi Ardianto Koesoema dengan kepemilikan 0,02% saham.
Saham perusahaan ini juga tidak hanya dimiliki oleh perorangan. Korporasi yang terlibat dalam kepemilikan saham RANS Entertainment yakni PT Indonesia Entertainment Group, Sub-Holding Surya Citra Media atau SCMA, dengan total 9,13% saham, serta PT Ekonomi Baru Investasi Teknologi dengan kepemilikan 0,77%.
Sementara itu, jabatan Executive Chairman RANS Entertainment dipegang oleh Sutanto Hartono. Ia juga merupakan wakil direktur PT Elang Mahkota Teknologi Tbk atau yang dikenal dengan Emtek.
Kisaran Gaji Pegawai RANS Entertainment
Berdasarkan data yang beredar luas, gaji pegawai di kantor pusat RANS Entertainment, BSD, berkisar antara Rp7 juta – Rp8 jut per bulan, belum termasuk bonus tambahan. Selain gaji pokok, beberapa karyawan RANS juga bisa mendapatkan bonus tambahan dengan nilai mencapai 3-5 kali lipat dari gaji bulanan, tergantung posisi serta performa kerja.
Tidak hanya gaji pokok dan bonus, sejumlah pegawai juga pernah menikmati berbagai fasilitas termasuk liburan ke luar negeri seperti Eropa sebagai bentuk apresiasi dari perusahaan. Meski demikian, di media sosial ramai beredar bahwa tidak seluruh karyawan RANS menerima gaji ‘dua digit’, terutama bagi mereka yang berada di posisi staf biasa.
Kontributor : Rizky Melinda
Berita Terkait
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
Terkini
-
Amalan Malam 27 Rajab untuk Menyambut Isra Miraj, Dipercaya Bisa Mengabulkan Hajat
-
8 Tanda Hubungan Toxic dan Langkah Aman untuk Mengakhiri Hubungan Tidak Sehat
-
16 Februari 2026 Apakah Libur? Ini Rangkaian Tanggal Merah Hari Raya Imlek
-
Mengapa Pernikahan Aurelie Moeremans Dianggap Tidak Sah? Ini Penjelasan Hukum Kanonik
-
3 Rekomendasi Panci Presto Listrik Murah di Bawah Rp500 Ribu, Masak Daging Cepat Empuk
-
33 Poster Isra Miraj untuk Anak-Anak, Download Langsung Versi Kartun Lucu
-
Kak Seto Menikah Umur Berapa? Ikut Terseret di Kasus Child Grooming Aurelie Moeremans
-
5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
-
5 Rekomendasi Parfum Non Alkohol Tahan Lama, Wangi, dan Aman Dipakai Sholat
-
5 Day Cream Anti Aging untuk Hempaskan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas