- Mantan Puteri Indonesia 2011, Maria Selena, ikut mewakili Indonesia dalam show Netflix Physical: Asia.
- Ia paling menuai kritik karena diniali tidak memiliki kapabilitas fisik yang mumpuni.
- Maria Selena sendiri punya background olahraga yang kuat.
Suara.com - Keikutsertaan Maria Selena, dalam survival show global terbaru Netflix, Physical: Asia menuai sorotan netizen.
Dari 6 perwakilan Indonesia, ia paling menuai kritik karena diniali tidak memiliki kapabilitas fisik yang mumpuni untuk bersaing di kompetisi seberat itu.
Penilaian itu muncul setelah publik mengungkit kekalahannya saat melawan Cinta Laura untuk cabor lari 100 meter di Turnamen Olahraga Selebriti Indonesia (TOSI) 2023.
Terlepas dari kritikan tersebut, seperti apa profil Maria Selena? Berikut ulasannya.
Dari Catwalk ke Arena Pertempuran Fisik: Siapa Maria Selena?
Bagi sebagian besar masyarakat Indonesia, nama Maria Selena bukanlah sosok asing. Ia dikenal pertama kali sebagai Puteri Indonesia 2011.
Lahir di Palembang, Sumatera Selatan pada 24 September 1990, Maria Selena menghabiskan masa kecilnya di Semarang, Jawa Tengah.
Sebelum terjun ke dunia pageant, Maria telah menempuh pendidikan tinggi di salah satu institusi terbaik di Indonesia. Ia adalah lulusan School of Business and Management dari Institut Teknologi Bandung (ITB),
Puncak pengakuan publik pertama Maria Selena datang pada tahun 2011 ketika ia dinobatkan sebagai Puteri Indonesia 2011.
Baca Juga: Jejak Najelaa Shihab: Kakak Najwa di Pusaran Grup WA Nadiem, Revolusi Pendidikan di Tangannya
Kemenangan ini membawanya melenggang ke kancah internasional sebagai perwakilan Indonesia dalam ajang Miss Universe 2012 yang diselenggarakan di Las Vegas, Amerika Serikat.
Meskipun tidak berhasil masuk ke jajaran semifinalis, Maria berhasil meraih prestasi membanggakan dengan masuk dalam Top 10 Best National Costume, menunjukkan kekayaan budaya Indonesia di mata dunia.
Namun, kecantikan dan pesonanya di panggung global hanyalah satu sisi dari banyak bakat Maria Selena.
Jauh sebelum dikenal sebagai ratu kecantikan, Maria memiliki kecintaan yang mendalam terhadap olahraga basket.
Wanita dengan tinggi 1.77 m ini bahkan mengukir karier sebagai pebasket profesional yang berlaga di Women's National Basketball League (WNBL) Indonesia.
Maria pernah membela tim-tim besar seperti Surabaya Fever dan Merah Putih Predators Jakarta, menunjukkan kemampuan atletiknya yang luar biasa di lapangan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
5 Rekomendasi Running Shoes Lokal Terbaik untuk Semua Kebutuhan Lari
-
Generasi Muda Mendominasi Bisnis Kuliner, Tapi 80 Persen Gagal: Ini Rahasia Bertahan Menurut Ahli
-
Terpopuler: Suami Boiyen Kena Kasus Apa hingga Cushion Wardah untuk Tutup Kerutan
-
Tren Perjalanan Kelompok Kian Diminati, IOITE 2026 Tawarkan Solusi Pengalaman Terkurasi
-
5 Rekomendasi Sunscreen Terbaik 2026 untuk Kulit Kering dan Kusam Usia 40 Tahun ke Atas
-
5 Serum Anti-Aging Korea Terbaik untuk Usia 45 Tahun, Hempaskan Kerutan
-
5 Sunscreen untuk Cegah Flek Hitam Usia 35 Tahun, Wajah Tetap Awet Muda
-
5 Serum Lokal Kandungan DNA Salmon untuk Atasi Kulit Kendur dan Flek Hitam
-
Siap Panen Cuan? Ini 3 Zodiak dengan Keuangan Paling Bersinar di Februari 2026
-
5 Sepatu Jalan Senyaman On Cloud 5, Ringan Harga Mulai Rp100 Ribuan