Converse sebagai salah satu sepatu kets unisex klasik yang sudah ada sejak puluhan tahun lalu.
Mereka juga punya koleksi sepatu putih keren bernama Converse Chuck Taylor All Stars.
4. Nike Air Force 1
Nike Air Force 1 adalah salah satu sepatu putih wanita paling legendaris. Dengan desain yang kuat, detail rapi, serta bahan berkualitas, sepatu ini menjadi pilihan ideal untuk gaya streetwear dan keseharian.
Popularitasnya tidak pernah surut karena tampilannya yang sederhana, modis, dan tetap tahan lama meski sering digunakan.
5. Adidas Samba
Adidas Samba merupakan salah satu sepatu putih wanita yang tidak lekang oleh waktu. Awalnya dibuat sebagai sepatu olahraga, kini model ini menjadi sneakers favorit untuk dipakai sehari-hari.
Desainnya yang sederhana namun berkelas, ditambah material kulit yang tahan lama, membuatnya ideal untuk tampilan kasual maupun sporty. Sepatu ini juga sangat mudah dipadukan, baik dengan celana jeans, rok, hingga gaun santai.
6. New Balance 530
Baca Juga: 5 Sepatu Adidas yang Diskon sampai 60 Persen di Foot Locker: Samba Jadi Rp800 Ribu
New Balance 530 atau NB 530 dikenal dengan tampilannya yang tebal (chunky) bergaya retro, sehingga memberikan kesan modern sekaligus vintage.
Teknologi bantalan pada sepatu ini membuat kaki tetap nyaman meski dipakai beraktivitas sepanjang hari. Tersedia dalam banyak pilihan warna, termasuk putih yang selalu tampak elegan.
NB 530 cocok untuk kamu yang menyukai gaya santai tetapi tetap ingin terlihat stylish dengan sentuhan klasik.
7. Puma 9T
Kalau Anda suka dengan sepatu putih dengan kombinasi hitam sedikit, maka Puma 9T bisa menjadi pilihan cerdas yang bisa Anda beli.
Puma 9T memiliki desain sederhana dan elegan membuatnya bisa dibawa ke acara apapun tanpa terkecuali.
Berita Terkait
-
5 Sepatu Adidas yang Diskon sampai 60 Persen di Foot Locker: Samba Jadi Rp800 Ribu
-
5 Sepatu Lari Nuansa Merah dengan Desain Trendy ala Anak Muda
-
5 Rekomendasi Sepatu Gym untuk Pria, Aman untuk Squat hingga Angkat Beban
-
5 Sepatu Lokal Carbon Plate Pesaing Nike dan Adidas, Mulai Rp300 Ribuan
-
7 Rekomendasi Sepatu New Balance Diskon 70 Persen di Foot Locker
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
5 Rekomendasi Hair Tonic Penumbuh Rambut agar Tetap Tebal dan Bervolume
-
7 Moisturizer Terbaik untuk Bantu Merawat Kulit Kendur Wanita Usia 50 Tahun
-
5 Sabun Cuci Muka Low pH untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bikin Kulit Tetap Lembap
-
6 Shio Paling Beruntung pada 17 Januari 2026, Keuangan dan Nasib Cerah
-
5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
-
Komitmen Inovasi dan Layanan Sosial, Widya Esthetic Clinic Sabet Penghargaan Bergengsi
-
Inovasi Pakan Kuda Antar Japfa Menangkan Penghargaan di Indonesia Rising Stars Awards 2026
-
Hari Ini Jumat Terakhir Bulan Rajab, Ini Amalan yang Dianjurkan
-
4 Sampo Mengandung Ginseng untuk Mengembalikan Warna Hitam Rambut, Mulai Rp18 Ribuan
-
5 Sunscreen untuk Meratakan Warna Kulit agar Wajah Bebas Kusam dan Belang