4. Rose All Day Lip & Cheek Duo
Rose All Day Lip & Cheek Duo mengandung Hyaluronic Acid, Ceramide, Shea Butter, Squalene, dan Olive Oil sebagai agen pelembap. Lipstik ini dapat memberikan hasil akhir semi-matte yang lembut tanpa membuat bibir jadi kering.
Teksturnya creamy, mudah dibaurkan, dan dapat dilapis tanpa menggumpal. Multifungsi dan praktis karena bisa dipakai sebagai lipstik ataupun blush on untuk tampilan wajah yang lebih fresh.
Rose All Day Lip & Cheek Duo bisa kamu dapatkan mulai dari Rp55.000.
5. Revlon SupeLustrous Lipstick
Revlon SupeLustrous Lipstick mengandung Vitamin E dan lidah buaya untuk menjaga kelembapan alami bibir. Tidak membuat bibir mudah kering, ideal untuk penggunaan sehari-hari.
Hasil akhirnya berupa tampilan satin-glossy, memberikan kesan bibir sehat dan wajah tampak lebih fresh.
Revlon SupeLustrous Lipstick bisa kamu dapatkan mulai dari Rp49.500.
6. Wardah Exclusive Matte Lipstick
Wardah Exclusive Matte Lipstick diperkaya dengan kandungan Vitamin E untuk menjaga kelembapan dan kesehatan bibir. Formulanya lembut, nyaman digunakan sepanjang hari tanpa membuat bibir jadi kering.
Hasil akhirnya berupa soft matte finish, memberikan tampilan yang elegan pada bibir tanpa kilap berlebih. Warnanya tahan lama dan tidak mudah luntur, cocok untuk aktivitas harian hingga acara spesial.
Wardah Exclusive Matte Lipstick bisa kamu dapatkan mulai dari Rp45.500.
Baca Juga: 7 Lipstik Nude untuk Wanita Karier Usia 30 Tahun ke Atas, Elegan dan Office-Friendly
7. DAZZLE ME Color Chrome Lip Matte Lipstick
DAZZLE ME Color Chrome Lip Matte Lipstick diperkaya dengan Sunflower Seed Oil dan Jojoba Seed Oil serta sebagai pelembap, serta Vitamin E sebagai pelembap dan antioksidan. Teksturnya powdery yang ringan di bibir.
Finishing matte elegan tanpa membuat bibir terasa berat atau kaku. Pigmentasinya tinggi, cukup satu kali oles untuk warna yang menawan.
DAZZLE ME Color Chrome Lip Matte Lipstick bisa kamu dapatkan mulai dari Rp37.400.
Kontributor : Rizky Melinda
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
Pilihan
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
Terkini
-
5 Bedak Waterproof yang Tahan Keringat untuk Usia 55 Tahun, Wajah Jadi Lebih Muda
-
Ramalan Keuangan Zodiak 26 Januari 2026: 4 Zodiak Dapat Bonus Besar di Tanggal Tua
-
7 Rekomendasi Sunscreen SPF 50 untuk Usia 55 Tahun Ke Atas
-
5 Sunscreen Lokal untuk Cegah Garis Halus dan Kerutan Usia 45 Tahun
-
Prinsip Kunci Manajemen Risiko Berbasis Volatilitas untuk Perdagangan Forex Efektif
-
Day Cream atau Sunscreen Dulu? Ini Urutan Skincare dan Rekomendasinya
-
5 Sunscreen Non Comedogenic untuk Flek Hitam Usia 45 Tahun ke Atas
-
Ini 7 Bahaya Menghirup Gas Nitrous Oxide Tabung Whip Pink yang Viral
-
12 Ramalan Shio Terbaru 25 Januari 2026 Tentang Keuangan, Cinta, dan Sial
-
Ruang Bermain yang Bisa Bergerak di Tengah Kota