Detail neat stitching dan empat pasang eyelet memberikan kesan rapi sekaligus sporty. Warna full hitam membuat sepatu ini mudah dipadukan dengan berbagai outfit, baik kasual maupun semi-sporty.
Outsole berbahan Phylon dikenal ringan dan empuk, sehingga memberikan kenyamanan ekstra saat berjalan. Ditambah dengan insole mesh foam, pijakan kaki terasa lebih lembut dan stabil.
4. Adidas Cloudfoam Walk Lounger Shoes (Sekitar Rp1.100.000)
Adidas Cloudfoam Walk Lounger Shoes menawarkan kenyamanan maksimal dengan desain khas. Sepatu slip on ini dirancang untuk memberikan pengalaman berjalan yang lembut dan ringan.
Teknologi Cloudfoam cushioning dipadukan dengan Bounce midsole menghasilkan bantalan yang empuk dan responsif.
Hal ini membuat sepatu ini sangat nyaman digunakan untuk berjalan jauh maupun menjalankan aktivitas harian.
Bagian upper menggunakan kombinasi tekstil dan sintetis dengan textile lining yang membantu menjaga kaki tetap terasa segar dari waktu ke waktu. Desain slip on juga memudahkan pemakaian namun tetap terlihat stylish.
5. Skechers Slip-Ins Go Walk Arch Fit 2.0 (Sekitar Rp1.299.000)
Skechers Slip-Ins Go Walk Arch Fit 2.0 menjadi pilihan yang unggul dari segi teknologi kenyamanan. Sepatu ini dirancang khusus untuk mendukung kaki secara optimal, terutama bagi kamu yang sering berjalan sepanjang hari.
Dilengkapi dengan Heel Pillow eksklusif, sepatu ini memudahkan kaki masuk tanpa perlu membungkuk atau menggunakan tangan.
Upper mesh atletik dengan pola geometris memberikan tampilan modern sekaligus sirkulasi udara yang baik.
Insole Arch Fit yang dapat dilepas dirancang untuk memberikan dukungan lengkungan kaki yang optimal. Ditambah bantalan Ultra Go yang ringan serta Comfort Pillars, sepatu ini membantu mengurangi tekanan pada kaki saat melangkah.
Dengan material vegan dan desain premium, Skechers Go Walk Arch Fit 2.0 sangat cocok untuk penggunaan sehari-hari bagi kamu yang mengutamakan kenyamanan sekaligus gaya.
Itulah 5 rekomendasi sepatu slip on yang super ringan untuk ibu hamil. Semoga bermanfaat.
Kontributor : Dini Sukmaningtyas
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
Condovilla, Pilihan Hunian Baru Anak Kota yang Nyaman dan Punya Nilai Lebih
-
5 Rekomendasi Sepatu dengan Bantalan Empuk, Cocok untuk Lansia Nyeri Lutut
-
Lansia Cocoknya Pakai Sepatu Apa? Cek Rekomendasi yang Empuk Anti Nyeri Sendi
-
5 Bedak Padat Mengandung SPF, Lindungi Wajah dari Bahaya Fatal Sinar UV
-
CPNS 2026 Dibuka Kapan? Simak Informasi Terkini dan Prediksi Jadwalnya.
-
5 Salep Pereda Nyeri Sendi di Apotek, Cocok untuk Lansia yang Sering Sakit Lutut
-
5 Rekomendasi Panci Presto Anti Lengket dan Hemat Gas, Harga Terjangkau
-
5 Bedak Translucent yang Bagus dan Murah untuk Mengunci Makeup dengan Sempurna
-
Urutan Skincare Pagi dan Malam untuk Flek Hitam Usia 50-an, Harga Murah Meriah
-
5 Sepatu Gunung Lokal yang Lebih Murah dari Salomon, Kualitas Tak Kalah Premium