Lifestyle / Female
Rabu, 14 Januari 2026 | 19:15 WIB
Apa Warna Lipstik yang Elegan untuk Usia 50-an (freepik)

5. Terracotta Warm (Terracotta Hangat)

Nada hangat ini memberikan aksen tanah yang sophisticated.

  • Terlihat mewah dan unik
  • Bagus untuk kulit dengan undertone hangat

Cocok dipakai dari siang sampai malam. Rekomendasi produk: Inez Color Contour Plus Lipstick Teracota 29 harga sekitar Rp40 ribuan.

Usia 50-an bukan halangan untuk tampil stylish, malah bisa jadi momen terbaikmu mengeksplor warna lipstik yang elegan.

Warna seperti classic red, mauve rose, berry deep, nude peach, dan terracotta hangat mampu mempertegas pribadi setiap wanita dewasa dengan penuh percaya diri.

Kunci utamanya adalah menyesuaikan dengan undertone kulit, memilih tekstur yang nyaman, dan menghindari warna yang terlalu pucat atau ekstrem.

Dengan kombinasi warna yang tepat, tampilanmu akan tampak lebih hidup, anggun, dan tetap modern, tanpa kehilangan kesan matang dan elegan yang khas!

Kontributor : Rishna Maulina Pratama

Load More