- BB cream bisa meratakan warna kulit dan menutupi noda.
- Pilih yang punya SPF agar kulit tetap terlindungi dari matahari.
- Berikut 6 rekomendasi BB cream terbaik untuk penggunaan sehari-hari.
Suara.com - Memilih BB cream untuk kegiatan sehari-hari kadang tricky. Setiap BB cream punya formula berbeda. Ada yang ringan cocok untuk kulit berminyak, ada yang lebih melembapkan untuk kulit kering. Pilih yang sesuai, supaya wajah tetap nyaman dan terlindungi sepanjang hari.
Selain meratakan warna kulit, memilih BB cream dengan SPF juga akan bantu melindungi dari paparan sinar matahari, jadi makeup sekaligus perawatan kulit dalam satu langkah.
Nah, berikut akan dibahas enam rekomendasi BB cream dengan SPF terbaik dengan harga mulai Rp20 ribuan untuk makeup sehari-hari. Setiap produk dipilih karena praktis dipakai, hasilnya natural, dan efektif melindungi kulit dari sinar UV.
1. Emina Daily Matte BB Cream
Harga: sekitar Rp24.480
Pilihan pertama ada Emina Daily Matte BB Cream. BB Cream ini memiliki finish healthy-matte dan smooth yang tahan hingga 8 jam. Produknya pun ringan di kulit dan memiliki medium-buildable coverage, cocok untuk kulit normal hingga normal-to-oily.
BB Cream ini juga menjaga kelembapan kulit sepanjang hari berkat kandungan vitamin E dan Trehalose, sehingga wajah tetap terasa lembap meski dipakai lama. Formula oil control-nya membantu mengurangi kilap berlebih tanpa membuat kulit kering.
Selain itu, Emina Daily Matte BB Cream juga dilengkapi UV Protection, non comedogenic, dan non acnegenic, membuatnya aman untuk digunakan sehari-hari tanpa risiko menyumbat pori atau memicu jerawat.
2. Wardah Lightening BB Cream SPF 32 PA+++
Baca Juga: 5 Rekomendasi Cushion Non-Comedogenic Terbaik, Dilengkapi SPF 33 hingga 50
Harga: sekitar Rp38.100
Selanjutnya, ada Wardah Lightening BB Cream SPF 32 PA+++ yang menggabungkan makeup dan skincare dalam satu langkah. Produk ini memberikan hasil natural dengan healthy-matte finish yang membuat kulit tampak cerah tanpa terlihat tebal.
Wardah BB Cream dilengkapi kandungan Allantoin, Hyaluronic Acid, dan Vitamin C untuk menjaga kelembapan kulit serta melawan efek kusam. Formula Airy-Coated ParticlesTM membuat coverage menyatu sempurna dengan kulit, terasa ringan, dan tetap menutrisi.
Selain itu, produk ini halal, dermatologically tested, non comedogenic, non acnegenic, serta dilengkapi SPF 32 PA+++ dan Blue Light Protection untuk melindungi kulit dari sinar UV dan radiasi gadget. Tersedia dalam 4 shade untuk berbagai warna kulit.
3. Purbasari Brightening Cool BB Cream
Harga: sekitar Rp56.000
Berita Terkait
-
5 Rekomendasi Cushion Non-Comedogenic Terbaik, Dilengkapi SPF 33 hingga 50
-
8 Urutan Makeup Simpel dengan Produk Wardah untuk Kondangan, Anti Gagal
-
5 Pilihan Foundation dengan SPF untuk Makeup dan Perlindungan dari Sinar Matahari
-
6 Urutan Makeup Simpel Menggunakan Produk Viva, Cocok untuk Pemula
-
5 Cushion Dewy Finish untuk Hasil Makeup Glowing dan Kulit Sehat, dengan Kandungan Skincare Dewa!
Terpopuler
- 63 Kode Redeem FF Terbaru 21 Januari: Ada Groza Yuji Itadori, MP40, dan Item Jujutsu
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- 5 Motor Bekas 6 Jutaan Cocok untuk Touring dan Kuat Nanjak, Ada Vixion!
- Mobil 7 Seater dengan Harga Mirip Mitsubishi Destinator, Mana yang Paling Bertenaga?
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
Pilihan
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
-
5 Rekomendasi HP Rp1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik Januari 2026, Handal untuk Gaming dan Multitasking
-
Harda Kiswaya Jadi Saksi di Sidang Perkara Dana Hibah Pariwisata
Terkini
-
5 Rekomendasi Pressed Powder Mulai Rp50 Ribu: Praktis buat Touch Up, Wajah Halus Bak Filter
-
Kisi-Kisi TKA SD 2026 Pelajaran Matematika dan Bahasa Indonesia
-
Apa Penyebab Angin Kencang di Sejumlah Daerah Hari Ini?
-
Apa yang Bisa Dipakai Gantikan Foundation? Ini 4 Pilihan CC Cream yang Lebih Ringan
-
5 Rekomendasi Parfum Aroma Teh di Indomaret, Harga Mulai Rp20 Ribuan
-
5 Rekomendasi Cushion Non-Comedogenic Terbaik, Dilengkapi SPF 33 hingga 50
-
Sering Bikin Bingung, Apakah Pressed Powder Sama dengan Compact Powder?
-
Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
-
Ramalan Keuangan Zodiak 24 Januari 2026, Ini 4 Zodiak Paling Hoki di Akhir Pekan
-
Lula Lahfah Sakit Apa? Polisi Temukan Surat Rawat Jalan di Kamar Apartemen