Suara.com - Setelah sholat 5 waktu, dianjurkan agar kita tidak langsung beranjak dari tempat sholat, namun berdoa dulu dan membaca doa setelah sholat 5 waktu.
Ada beragam doa setelah sholat 5 waktu yang dapat kita panjatkan, seperti doa minta keselamatan, kesejahteraan, kesehatan, dan lain sebagainya. Jika Anda belum tahu doa setelah sholat 5 waktu, berikut ada rekomendasi doa setelah sholat 5 waktu di bawah ini.
Doa Setelah Sholat 5 Waktu Latin dan Artinya
Bismillaahirrahmaanirrahiim. Alhamdulillaahi rabbil 'aalamiin. Hamdayyu-waafii ni'amahuuwayukaafi’u maziidah. Yaa rabbanaa lakalhamdu wa lakasy syukruka-maa yambaghiilijalaaliwajhika wa 'azhiimisul-thaanik.
Allaahumma shalliwasallim 'ala sayyidinaa muhammadiw wa 'ala aali sayyidinaa muhammad shalaatan tun jihnaa bihatsa min jamii’il ahwaali wal aafaat. Wa taqdhii lanaa bihaa jamii'al hajaat. Wa tuthahhirunaa bihaa min jamits sayyi'aat.
Wa atarfa 'unaabihaa 'indaka 'aladdarajaat. Wa tuballighunaa bihaa aqshal ghaayaati minjamii'il khairaatifil hayaati wa ba’dal mamaat. Innahu samii'un qariibum mujiibudda'awaat wayaa qaadhiyal hajaat.
Allaahumma innaa nas'aluka salaamatan fiddiini waddun-yaa wa aakhirah. Wa 'aafiyatan fil jasadi wa shihhatan fil badani wa ziyaadatan fil'ilmi wa barakatan firrizqi wa taubatan qablal maut wa rahmatan 'indalmaut wa maghfiratan ba'dal maut.
Allaahumma hawwin 'alainaa fii sakaraatil maut wan najaata minannaari wal 'afwa 'indal hisaab.
Allaahumma innaa na 'uudzubika minal'ajzi wal kasali wal bukhli wal harami wa 'adzaabil qabri
Baca Juga: Bacaan Doa Thawaf Lengkap dari Putaran Pertama hingga Putaran Ketujuh
Allahummaa innaa na'uudzubika min'ilmin laa yanfa'u wa min qalbii laa yakhsya'u wa min nafsin laa tasyaba'u wa min da'watin laa yustajaabu lahaa
Rabbanagh firlanaa dzunuubanaa wa liwaalidiinaa walimasyaayikhinaa wa limu'alli-miinaa wa liman lahuu haqqun 'alainaa wa liman ahabba wa ahsana ilainaa wa likaaffatil mus limiin ajma'iin
Rabbanaa taqabbal minnaa innaka antas samii'ul 'aliim, wa tub'alainaa innaka antat tawwabur rahiim
Rabbanaa aatinaa fiduunnyaa hasanah, wa fil aakhirati hasanah, waqinaa 'adzaa ban naarWashallallahu 'alaa sayyidinaa muhammadin wa'alaa aalihiwa shahbihiiwa sallam, wal hamdu lillaahirabbil 'aalamiin
Arti DOa Setelah Sholat 5 Waktu:
"Dengan nama Allah Yang Maha Pengasih Lagi Maha Penyayang. Segala puji bagi Allah Tuhan Semesta Alam. Pujian yang sebanding dengan nikmat-nikmatNya dan menjamin tambahannya. Wahai Tuhan kami, bagi-Mu-lah segala puji, dan bagi-Mu-lah segala syukur, sebagaimana layak bagi keluhuran zat-Mu dan keagungan kekuasaan-Mu."
Berita Terkait
-
Bacaan Doa Qunut Lengkap Sholat Subuh: Latin dan Terjemahannya
-
Doa Iftitah dan Artinya, Lengkap dengan Keutamaan Membacanya
-
Doa Qunut Subuh dan Artinya, Lengkap dengan Tata Cara Membacanya
-
Bacaan Doa Qunut Latin dan Artinya yang Mudah Dihafalkan
-
5 Cara Mengamalkan Surat Yusuf Ayat 4 untuk Jodoh, Lakukan Secara Rutin!
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Semua Gardu Induk Aceh Bertegangan, PLN Kejar Pemulihan 180 Desa Masih Padam
-
Siapa Sosok Guru Nur Aini? Mendadak Dipecat Karena Curhat Jarak Sekolah Jauh
-
Prabowo: Bantuan Bencana Dibuka Seluas-luasnya, Tapi Harus Transparan dan Tanpa Kepentingan
-
Prabowo Instruksikan Danantara Koordinasi Ketat Bangun Hunian Pengungsi agar Tak Tumpang Tindih
-
DPRD Lebak Dorong Penindakan Tambang Ilegal demi Cegah Bencana Ekologi
-
Penyebab Civic Ringsek di Bundaran HI, Polisi Ungkap Dugaan Pengemudi Muda Tak Fokus
-
Libur Tahun Baru 2026, Pengunjung Ragunan Diprediksi Tembus 100 Ribu Orang
-
Malioboro Belum Sepi! Wisatawan Masih Belanja Oleh-oleh Sebelum Pulang
-
BMKG Catat 1.556 Gempa Guncang Aceh Sepanjang 2025, Naik 39 Persen dari Tahun Lalu
-
Gebrakan Dedi Mulyadi: Jabar Haramkan Penanaman Sawit Baru, Ancam Krisis Air