Suara.com - Seleksi Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) atau CPNS 2023 kapan dibuka? Berdasarkan informasi yang beredar dari Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB), seleksi CPNS 2023 dibuka pada Juni mendatang. Informasi pendaftaran, peluang formasi, dan gajinya akan dibahas dalam artikel ini.
Pihak PANRB sendiri saat ini sedang mengolah kembali pelaksanaan dan penetapan formasi. Target ditetapkan pelaksanaannya akan lebih awal daripada tahun lalu.
Jadwal pendaftaran CPNS 2023
Jadwal rekruitmen CPNS 2023 ditetapkan bulan Juni. Akan tetapi, belum ada informasi resmi tepatnya tanggal berapa pada bulan Juni pendaftaran CPNS 2023 sudah bisa dilakukan. Pada saat ini Kementerian PANRB sedang mematangkan proses penerimaan CPNS 2023.
Peluang formasi untuk lulusan SMA dan S1
Berdasarkan informasi yang beredar, peluang formasi CPNS 2023 yang dibuka saat ini hanya untuk formasi jaksa, hakim, dosen dan tenaga teknis tertentu dalam bidang digital. Adapun formasi untuk lulusan S1 berdasarkan informasi yang sudah diedarkan dibuka lowongan sebagai berikut:
1. Formasi analisis kebijakan
2. Formasi auditor
3. Formasi penggerak swadaya masyarakat
4. Formasi peneliti
5. Formasi penyuluh sosial
6. Formasi pemeriksa
7. Formasi widyaswara
8. Formasi perencana
9. Formasi perekayasa
10. Formasi pekerja sosial
Sementara itu, berdasarkan informasi yang beredar saat ini lowongan formasi CPNS untuk lulusan SMA/sederajat di bidang kemenhub adalah sebagai berikut.
1. Jabatan penerbang
2. Teknisi peralatan listrik dan elektronika
3. Teknisi listrik dan jaringan
4. Petugas pertolongan kecelakaan penerbangan
5. Petugas pemadam kebakaran
6. Petugas Avsec (Aviation Security)
7. Teknisi penelitian dan perekayasaan
Akan tetapi, informasi ini belum bisa dikatakan akurat, karena belum ada pengumuman resmi dari Kementerian. Kamu bisa mempersiapkan diri terlebih dahulu dengan mempersiapkan persyaratan untuk pendaftaran yang biasanya tidak akan jauh berbeda daripada lowongan di tahun sebelumnya.
Gaji CPNS 2023 terbaru
Tertarik untuk mendaftar lowongan CPNS 2023 dan ingin tahu dulu berapa gaji CPNS 2023 terbaru? Berikut informasi gaji CPNS Menurut Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 15 Tahun 2019 berikut gaji PNS Golongan III-IV:
- Golongan IIIa: Rp2.579.400-Rp4.236.400
- Golongan IIIb: Rp2.688.500-Rp4.415.600
- Golongan IIIc: Rp2.802.300-Rp4.602.400
- Golongan IIId: Rp2.920.800-Rp4.797.000
- Golongan IVa: Rp3.044.300- Rp5.000.000
- Golongan IVb: Rp3.173.100- Rp5.211.500
- Golongan IVc: Rp3.307.300- Rp5.431.900
- Golongan IVd: Rp3.447.200- Rp5.661.700
- Golongan IVe: Rp3.593.100- Rp5.901.200
Selain itu masih ada berbagai tunjangan yang akan diterima seseorang yang lolos sebagai CPNS.
Persyaratan umum pendaftaran CPNS 2023
Adapun persyaratan umum pendaftaran CPNS 2023 yang bisa kamu persiapkan dari sekarang adalah sebagai berikut.
Berita Terkait
-
5 Formasi CPNS 2023 yang Dibuka Bulan Juni, Lebih Banyak dari Tahun Lalu!
-
Formasi CPNS 2023 Tanpa Syarat Tinggi Badan, Lulusan S1 Merapat Lur!
-
Seleksi CPNS 2023 Dipastikan Kembali Dibuka, Berikut FormasiLengkapnya
-
Menteri PANRB Pastikan Rekrutmen CPNS 2023 Dibuka, Simak Formasi dan Jadwalnya!
-
Fix Dibuka Tahun Depan! Simak Prioritas Formasi CPNS 2023 untuk Para Pelamar
Terpopuler
- 7 Mobil Bekas Terbaik untuk Anak Muda 2025: Irit Bensin, Stylish Dibawa Nongkrong
- Gibran Hadiri Acara Mancing Gratis di Bekasi, Netizen Heboh: Akhirnya Ketemu Jobdesk yang Pas!
- 7 Rekomendasi Lipstik Mengandung SPF untuk Menutupi Bibir Hitam, Cocok Dipakai Sehari-hari
- 7 Lipstik Halal dan Wudhu Friendly yang Aman Dipakai Sehari-hari, Harga Mulai Rp20 Ribuan
Pilihan
-
Jeje Koar-koar dan Bicara Omong Kosong, Eliano Reijnders Akhirnya Buka Suara
-
Saham TOBA Milik Opung Luhut Kebakaran, Aksi Jual Investor Marak
-
Isuzu Kenalkan Mesin yang Bisa Telan Beragam Bahan Bakar Terbarukan di JMS 2025
-
Pabrik Sepatu Merek Nike di Tangerang PHK 2.804 Karyawan
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah mulai Rp 1 Jutaan, Cocok untuk Ojol!
Terkini
-
Tiba di Korea Selatan, Ini Agenda Presiden Prabowo di KTT APEC 2025
-
Pernah Jadi Korban, Pramono Anung Desak Perbaikan Mesin Tap Transjakarta Bermasalah
-
Skandal Whoosh Memanas: KPK Konfirmasi Penyelidikan Korupsi, Petinggi KCIC akan Dipanggil
-
Formappi Nilai Proses Etik Lima Anggota DPR Nonaktif Jadi Ujian Independensi MKD
-
Ketua DPD: GKR Emas Buktikan Pena Juga Bisa Jadi Alat Perjuangan Politik
-
Soeharto Jadi Pahlawan Nasional? Istana: Namanya Sudah Diusulkan, Tunggu Keputusan Presiden
-
Kemenag Petakan 80 Pesantren Berisiko Bangunan Runtuh, Susun Aturan Baru Demi Keselamatan Santri
-
Gubernur Bobby Nasution juga Siapkan Beasiswa untuk Atlet Berprestasi Popnas dan Peparpenas
-
Upah Buruh Naik Cuma Rp50 Ribu, Tunjangan DPR Ratusan Juta; Said Iqbal Sebut Akal-akalan Pemerintah
-
Rahayu Saraswati Tetap Wakil Ketua Komisi VII DPR Usai Putusan MKD, Begini Kata Dasco