Suara.com - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menunjuk Irjen Achmad Kartiko sebagai Kapolda Aceh. Kartiko menggantikan posisi Irjen Ahmad Haydar yang telah memasuki masa pensiun.
Asisten Kapolri Bidang Sumber Daya Manusia (As SDM) Irjen Dedi Prasetyo menyebut keputusan ini tetuang dalam Surat Telegram Nomor: ST/2164/IX/KEP./2023.
"Ini merupakan penyegaran dan tour of duty," kata Dedi dalam keterangan yang diterima Suara.com, Selasa (26/9/2023).
Selain itu, Kapolri juga menunjuk Kombes Armia Fahmi sebagai Wakapolda Aceh. Armia menggantikan Brigjen Syamsul Bahri yang telah pensiun.
Dedi mengatakan Armia mendapat kenaikan pangkat setingkat lebih tinggi menjadi Irjen.
Melalui surat telegram tersebut, Kapolri juga menunjuk Brigjen Awi Setiyono sebagai Wakapolda Nusa Tenggara Timur menggantikan Brigjen Heri Sulistianto yang telah memasuki pensiun.
Dalam kesempatan itu Dedi mewakili Kapolri menyampaikan terima kasih kepada perwira tinggi yang telah menyelesaikan masa baktinya.
"Terima kasih atas pengabdiannya kepada negara dan institusi Polri. Selamat memasuki purna tugas," pungkasnya.
Baca Juga: Perwira Tinggi Polri Soroti Video Viral Kawanan Bajing Loncat di Cilegon, Pelaku Berhasil Ditangkap
Berita Terkait
Terpopuler
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Rekomendasi Bedak Two Way Cake untuk Kondangan, Tahan Lama Seharian
- 5 Rangkaian Skincare Murah untuk Ibu Rumah Tangga Atasi Flek Hitam, Mulai Rp8 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Selain Asics Nimbus untuk Daily Trainer yang Empuk
- 5 Powder Foundation Paling Bagus untuk Pekerja, Tak Perlu Bolak-balik Touch Up
Pilihan
-
OJK Lapor Bunga Kredit Perbankan Sudah Turun, Cek Rinciannya
-
Profil PT Abadi Lestari Indonesia (RLCO): Saham IPO, Keuangan, dan Prospek Bisnis
-
Profil Hans Patuwo, CEO Baru GOTO Pengganti Patrick Walujo
-
Potret Victor Hartono Bos Como 1907 Bawa 52 Orang ke Italia Nonton Juventus
-
10 City Car Bekas untuk Mengatasi Selap-Selip di Kemacetan bagi Pengguna Berbudget Rp70 Juta
Terkini
-
Terkuak Usai Kecelakaan! Ini Asal-Usul Lencana Polri di Mobil Pembawa 75 Ribu Ekstasi
-
Proyek Ambisius Lintas Negara: BRIN Gandeng Oxford Telusuri DNA Rafflesia
-
Maraton Politik Prabowo - Dasco: Tancap Gas 3 Pertemuan Sepekan Bahas Apa Saja?
-
KPK Pertanyakan Keabsahan Praperadilan Paulus Tannos yang Sempat Jadi Buronan
-
Tiba di Jakarta, Ibu Kandung Jalani Tes DNA Penentu Identitas Kerangka Diduga Alvaro Kiano
-
Fakta-fakta Horor 8 Bulan Alvaro Kiano: Ditemukan Jadi Kerangka, Ayah Tiri Bunuh Diri di Sel Polisi
-
Fakta Baru Pembunuhan Bocah Alvaro: Suara Ayah Tiri Dikenali Marbot, Ancaman Maut di Balik Tragedi
-
Nadiem Coret Hotman Paris Jadi Kuasa Hukum, Tunjuk Eks Mantan Pengacara Tom Lembong di Persidangan
-
Komisi III DPR dan Pemerintah Sepakat Kebut RUU Penyesuaian Pidana, Kapan Selesai Target?
-
Ayah Tiri Pembunuh Bocah 6 Tahun Akhiri Hidup di Penjara, Ini Kronologi Kasus Alvaro Pesanggrahan