Bahkan ketika Pilpres 2024 ini, argumennya yang dikenal tajam seperti majal dan termonitor hanya sesekali menanggapi drama-drama politik yang menghiasi gelaran pilpres saat ini.
Neno Warisman
Mantan artis yang belakangan banyak menghias panggung politik ini sempat tuai sorotan saat Pilpres 2019.
Bersama Ratna Sarumpaet, Neno Warisman merupakan sosok yang getol membela Prabowo di pilpres 5 tahun silam.
Terkini diketahui, ia yang mundur dari Partai Ummat bentukan Amien Rais masih setia di belakang Prabowo Subianto mendukung di Pilpres 2024.
Tapi berbeda dengan periode sebelumnya, Neno Warisman kini nyaris jarang muncul ke permukaan.
Di panggung debat capres terakhir pun dari jajaran tim TKN Prabowo Gibran, perempuan yang kini bergabung dengan partai Gelora tak tampak berada di barisan.
Ferdinand Hutahaean
Politisi ulung yang dulu merupakan loyalis Partai Demokrat ini juga menjadi salah satu tokoh politik yang nyaris tak tampak batang hidungnya di gelaran Pilpres 2024.
Baca Juga: Anies vs Cak Imin di Masa Tenang: Capresnya Senyap, Cawapresnya Bikin Panik
Di periode sebelumnya Ferdinand Hutahaean diketahui merupakan salah satu tim inti barisan pendukung Prabowo Subianto.
Ia kala itu didapuk sebagai jubir Badan Pemenangan Nasional pasangan Prabowo Sandiaga Uno.
Sosoknya salah satu yang vokal dimana salah satunya ia pernah mengajak agar Prabowo boikot debat capres kedua kontra Jokowi.
Pernyataan itu dilontarkannya setelah terjadinya keributan para pendukung capres di ruang debat saat itu yang digelar di Hotel Sultan, Jakarta.
Setelah gagal memenangkan Prabowo, pada 2020, Ferdinand Hutahaean menyatakan mundur dari Partai Demokrat.
Terkini diketahui ia bergabung dengan partai yang pernah berseberangan yakni PDI Perjuangan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              Jerit Pilu dari Pedalaman: Remaja Badui Dibegal Celurit di Jakarta, Tokoh Adat Murka
 - 
            
              Kasus Korupsi Gula: Charles Sitorus Langsung Dijebloskan ke Lapas, Ini Vonis Lengkapnya!
 - 
            
              Anggap Ignasius Jonan Tokoh Bangsa, Prabowo Buka-bukaan soal Pemanggilan ke Istana
 - 
            
              Warga Protes Bau Sampah, Pramono Anung Hentikan Sementara Uji Coba RDF Rorotan
 - 
            
              Jakarta Siaga! Modifikasi Cuaca Rp200 Juta per Hari Dikerahkan Hadapi Hujan Ekstrem
 - 
            
              Gubernur Riau Kena OTT KPK, PKB Pasang Badan? Sikap Partai Jadi Sorotan!
 - 
            
              Prabowo Resmikan Stasiun Tanah Abang Baru, Apa Kata Warga?
 - 
            
              Ngaku Anak 'Anker', Begini Curhatan Prabowo di Stasiun Tanah Abang
 - 
            
              Prabowo: Whoosh Jangan Dihitung Untung-Rugi, yang Penting Bermanfaat untuk Rakyat
 - 
            
              Inflasi Jakarta Lebih Tinggi dari Nasional? Gubernur DKI Klaim Ekonomi Tetap Terkendali