Suara.com - DFSK resmi meluncurkan Glory 580 untuk bersaing di segmen sport utility vehicle (SUV). Namun begitu, peluncuran ini sebenarnya molor dari jadwal yang sudah direncanakan pada bulan Februari.
Menangapi hal tersebut, CEO PT Sokonindo Automobile, Alexander Barus mengatakan pihaknya masih mengkaji pasar. Hal ini penting agar tahu kapan moment yang pas untuk meluncurkan produk kami.
"Kita mau lihat struktur pasar, pergeseran pasar, dan serapan pasar SUV. Semua kita lihat sampai harganya kita hitung ulang," ujar Alexander, disela peluncuran Glory 580, di IIMS, JIExpo Kemayoran, Jakarta, Jumat (20/4/2018).
Ia menambahkan, meski sudah diperkenalkan sejak lama, banyak yang bertanya kenapa tak dijual-jual. Melihat pengalaman sepeda motor china di masa lalu tentu harus lebih baik.
"Jadi saya bilang, nanti kalau orang mau perbaiki tidak ada bengkelnya tidak ada sparepartnya, jangan dulu kita jual. Makanya kita persiapkan itu dulu semua baru kita jual," terangnya.
Dirinya pun merasa optimis bila produk Sokonindo tidak akan bernasib sama dengan motor China yang akhirnya tenggelam. "Ini beda, ini kan kita investasi, kalau dulu impor motornya dan jual saja," tukasnya.
Selain menunjukkan keseriusannya melalui investasi pabrik di Cikande, Tangerang. Sokonindo saat ini juga tengah fokus mengembangkan jaringan dealer.
Meski saat ini baru ada 30 dealer yang tersebar. Diharapkan sampai akhir tahun brand asal negeri tirai bambu ini sudah memiliki 80 dealer.
Berita Terkait
-
DFSK Gelora E Ditawarkan dengan Harga Lebih Terjangkau di GJAW 2025
-
2 Mobil Listrik yang Cocok untuk Perjalanan Bisnis Jarak Dekat, Pilih Kecil Gesit atau Muatan Besar?
-
Harga DFSK Gelora E Lebih Murah Rp 85 Juta di GIIAS 2025
-
Untung Banget! Pakai Super Cab Kini Hadir Mendukung Kesuksesan Pelaku Usaha di Kupang
-
SERES 3 Kantongi Predikat Mobil Favorit di IIMS Surabaya
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Harga Mobil Nissan 2026: Livina dan Magnite Bikin Ngiler, Siapin Duit Segini
-
5 Mobil Bekas Blue Bird yang Banyak Dilirik: Service Record Jelas, Harga Mulai Rp60 Jutaan
-
Dari Calya hingga Alphard: Intip Daftar Harga Mobil Toyota 2026 Terbaru Terlengkap
-
4 Mobil Double Cabin yang Gagah, Tangguh, dan Fungsional untuk Penggunaan Harian
-
Mending Brio atau WR-V? Segini Harga Mobil Honda 2026
-
Budget Pas-pasan? Cek 5 Mobil Matic Bekas Ini, Ada Volvo Klasik yang Harganya Cuma 20 Jutaan!
-
Bingung Pilih Suzuki Satria atau GSX-S150? Tengok Dulu Daftar Harga Motor Suzuki 2026
-
5 Rekomendasi Mobil Hatchback Murah, Kuat Nanjak di Jalan Pegunungan Meski Full Penumpang
-
7 Mobil Bekas MPV Harga Rp50 Jutaan untuk Keluarga Besar, Mesin Paling Bandel dan Irit BBM
-
Ngidam KLX di 2026? Intip Harga Motor Kawasaki di Indonesia per Januari