Suara.com - Pelantun lagu "Lagi Syantik", Siti Badriah, ternyata pernah mengalami peristiwa tidak mengenakkan saat mengendarai mobil. Ia mengaku pernah menabrakan mobil mewahnya.
Bercerita kepada Suara.com, penyanyi yang akrab dengan panggilan Sibad ini, mengatakan tak sengaja menabrak tiang rumah saat hendak memarkirkan mobil Toyota 86 miliknya.
"Padahal udah diarahin orang rumah (untuk parkir). Aku tak sengaja injak gas, jadi nabrak," katanya mengenang, Kamis (28/6/2018).
Akibat peristiwa itu, tiang rumahnya sampai bengkok karena dihantam mobil. Kendati demikian, ia mengaku bersyukur karena mobil berbanderol Rp 700 juta itu tidak mengalami kerusakan berarti.
"Untungnya bodi mobil gak rusah sama sekali. Aneh kan," candanya sambil terkekeh.
Pascakejadian tersebut, penyanyi dangdut kelahiran Bekasi itu mengaku trauma jika harus memarkirkan mobil. Ia mengatakan akan meminta supirnya jika harus memasukkan mobil ke rumah.
Sebagai informasi, Sibad saat ini memiliki tiga mobil yang dipakai bergantian untuk bekerja. Selain Toyota 86, ia juga memiliki Nissan Livina dan Honda Mobilio.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
5 Rekomendasi Mobil MPV Bekas Pintu Geser Harga di Bawah 100 Juta: Ramah Lansia dan Anak
-
Terpopuler: Harta Yaqut Cholil Meroket Setara McLaren, 5 Mobil Bekas untuk Karyawan UMR
-
TMMIN Nilai Pasar Mobil Indonesia 2026 Belum Jelas
-
Tantangan Pajak Opsen Bayangi Pasar Sepeda Motor 2026
-
Toyota Indonesia: Tarif dan Biaya Logistik Tantangan di 2026
-
5 Mobil Keluarga Harga Rp50 Jutaan untuk Mudik Lebaran 2026
-
Sony dan Honda Pamer SUV Listrik Afeela di CES 2026: Desain Sporty, Bisa Main PS5
-
Penjualan Sepeda Motor di Luar Pulau Jawa Jadi Penyelamat Industri Otomotif Nasional
-
5 Motor Yamaha Paling Irit BBM, Cocok untuk Harian dan Dompet Aman
-
Korupsi Haji Bersama Gus Yaqut, Isi Garasi Gus Alex Cuma Ada Mobil MPV Murah dan Motor Sejuta Umat