Suara.com - Ulah pelanggar lalulintas saat ditangkap polisi aneh-aneh. Banyak akal dan cara dilakukan agar bisa terlepas dari jerat tilang Polisi. Termasuk ulah anak-anak yang tertangkap mengendarai sepeda motor.
Tapi yang namanya bocah di bawah umur, mereka cukup berani dan nekat naik motor di jalanan tapi nyalinya ciut setelah dicegat polisi.
Seperti video yang dibagikan akun Facebook Sigit Febriadi pada Senin (12/11). Dalam video berdurasi 0.24 detik itu terlihat dua orang bocah di bawah umur berboncengan mengendarai motor matic berwarna hitam tanpa menggunakan helm.
Sementara seorang petugas polisi menghentikan mereka. Ekspresi sedih pun kemudian ditunjukkan bocah yang bertugas sebagai sopir.
Saat petugas meminta mereka untuk memberi kabar orangtuanya karena mereka tidak menggunakan helm, jawaban cukup menggelikan pun terlotarkan.
''Saya masih kecil nggak tau,'' jawab bocah itu.
Tak cukup sampai di situ, saat mereka diminta untuk turun dari motor, bocah itu kembali menunjukkan permintaan kocak.
''Maafkan saya pak polisi, sekali ini saja (sambil merengek),'' pinta bocah itu sambil merengek.
Sayang tidak diketahui pasti akhir dari cerita bocah di bawah umur kena tilang ini. Yang jelas, aksinya tersebut menyedot perhatian netizen seperti berikut.
''Lucu sekali anak ini (emoji tertawa)'' komen Olla Eyelash Lombok.
''Besok kalau saya kena razia, saya mau nangis aja,'' tulis Roaetun Nabiya.
Berikut video anak tersebut
Berita Terkait
-
Polisi Berkuda Polri Jaga Monas di Malam Tahun Baru, Warga Antusias hingga Antre Foto
-
Menggugat Indeks Kepercayaan Polri di Akhir Tahun, Publik Bertanya: Bagaimana di Lapangan?
-
Apakah Polisi Tidur Benar-benar Memperlambat Kendaraan? Data Jurnal Punya Bukti
-
689 Polisi Dipecat Sepanjang 2025, Irwasum: Sanksi Adalah 'Gigi' Pengawasan
-
1.392 Personel Siaga di Silang Monas, Kawal Aksi Buruh Hari Ini!
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
5 Motor Matic yang Kuat di Tanjakan Curam, Tenaga Gak Loyo!
-
26 Merek Mobil Bekas Terbaik 2025 Awet 10 Tahun & Jarang Masuk Bengkel
-
Daihatsu Ceria: City Car Murah nan Irit yang Bikin Gembira, Segini Spesifikasi dan Harganya
-
Yang Perlu Anda Ketahui soal Wuling Darion EV sebelum Beli: Ada Adas?
-
5 MPV Bekas di Bawah Rp90 Juta, Desain Mewah dan Jarang Rewel untuk Keluarga
-
Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
-
Xpeng G7 EREV Debut 2026: Semurah Zenix Lebih Kencang dari Fortuner, Jarak 1.700 KM
-
Bosan ama Hilux? Intip Nissan Navara Bekas: Harga, Spesifikasi, Konsumsi BBM, dan Pajak Tahunan
-
5 Mobil Kecil Bekas Irit BBM untuk Anak Muda: Bodi Mungil dan Gesit di Perkotaan
-
5 Motor Matic Terbaik untuk Orang Gendut, Jok Lebar Suspensi Mantap