Suara.com - Setiap manusia biasanya selalu punya hobi untuk mewarnai hidupnya. Begitu pula yang dilakukan oleh sederet vokalis band kenamaan Tanah Air berikut ini.
Tak hanya jago menggocek motor di jalanan, tapi juga mengoleksi serta memodifikasi tunggangan kesayangan. Kocek fantastis pun rela digelontorkan demi memenuhi hobi yang mereka miliki. Sejalan dengan itu, para penggemar vokalis band itu dibuat ngiler dengan hobi para idola. Apalagi dengan sederet foto yang tersebar di dunia maya.
Nah, kira-kira siapa saja vokalis band kenamaan yang dimaksud? Berikut ini deretannya.
1. Ahmad Dhani
Pentolan grup band Dewa 19 dan The Rock ini memang dikenal punya selera otomotif yang tinggi. Saat muda, Ahmad Dhani tenyata menyukai motor Kawasaki ZX-6 atau ZZR600.
2. Kaka Slank
Selera unik juga dimiliki frontman grup band Slank, Akhadi Wira Satriaji (Kaka). Pria yang identik dengan rambut gondrong itu menaruh perhatian dengan Vespa. Beberapa kali, motor itu menemani sang pemilik manggung menghibur penggemar.
3. Ariel NOAH
Tak hanya punya suara merdu, ternyata Ariel NOAH juga senang naik motor. Mantan kekasih Luna Maya itu memilih motor BMW R Nine T da BMW R 1200 GS Adventure yang terkenal powerful.
Baca Juga: Tak Cuma Piawai di Atas Motor, Marquez Juga Berbakat nge-DJ, Ini Buktinya
4. Virgoun Last Child
Hobi otomotif nyatanya juga dimiliki oleh Virgoun, vokalis grup musik Last Child. Pria yang kini tampil religius tersebut pernah mengunggah video saat mengendarai motor custom.
5. Andy /rif
Beda dari vokalis band lainnya, Andy /rif memilih tampil gahar dengan motor trail kesayangannya. Dari unggahannya di media sosial, pelantun lagu Loe Toe Ye itu beberapa kali menunjukkan aksi keren dengan motor Kawasaki KX 125.
Siapa paling keren?
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Cocok Buat yang Punya Duit Nganggur: Ini Harga Mobil Subaru Terbaru
-
Pesona Mobil Anti Pasaran: Intip Harga Wuling dari EV Mungil hingga SUV Canggih, BinguoEV Berapaan?
-
Terpopuler: Mobil Captain Seat Termurah, Pria Tabrakkan Diri ke Tanah Abang
-
Harga Pajero Sport Bekas Tahun ke Tahun: Cocok untuk Libur Akhir Tahun, 150 Juta Dapet?
-
Idola Kaum Pewaris: Tengok Dulu Harga Motor Kawasaki di Indonesia November 2025
-
Isuzu Siap Transformasi, Indonesia Jadi Kunci Pertumbuhan Global
-
7 Mobil Bekas Captain Seat Termurah untuk Keluarga yang Nyaman dan Lega
-
5 Mobil Buat Ngajak Jalan Anak, Istri, dan Orang Tua: Harga Lebih Murah dari Kawasaki Ninja
-
Mobil Ikonik Daihatsu Copen yang Mencuri Perhatian di Japan Mobility Show 2025
-
Berapa Kapasitas Mesin Suzuki Truntung? Ini 3 Fakta Unik yang Perlu Anda Tahu