5. Vespa MP6 Prototype
Inilah petualangan scooter vespa pabrikan Piaggio dimulai, dari semula hanya diproduksi sebanyak 50 unit saja, kemudian di tahun pertama ditambah menjadi 2.484 unit dan terbilang sukses. Sebenarnya vespa ini sudah tidak diperjualbelikan untuk tipe ini. Kabarnya, ada salah satu miliader Italia yang menawarkan harga vespa MP6 Prototype dengan banderol Rp 1 miliar.
6. Harley Davidson CVO Street Glide
Berikutnya ada Harley Davidson CVO Street Glide. Motor ini bernuansa touring dengan tampilan hot road yang layak jadi pilihan bagi kolektor Harley Davidson. Motor ini dipersenjatai dengan mesin Milwaukee Eight 107 dengan kapasitas 1.745 cc. Selain dapat menjadi raja jalanan, motor ini juga memiliki layar sentuh 6,5 inci, serta punya sistem audio boom box 6.5 GT. Diprediksi harga Harley Davidson CVO Street Glide saat ini mencapai Rp 1,5 miliar.
7. Royal Enfield Classic
Sampai tertanggal 13 November 2018, Royal Enfield sudah mengeluarkan seri motor klasik bergaya retro berjumlah 7 seri, di antaranya adalah Desert Storm, Chrome, Battle Green, Klasik 500, Klasik 350, Squadron Blue sampai yang paling keren bernama Pegasus 500.
Dari segi desain yang banyak mengadopsi gaya tahun 1950-an, memang membuat kebanyakan pasang mata terpana. Kemudian, semua serinya bermesin 499cc, kecuali yang Klasik 350 bermesin 346cc.
Ikuti tulisan-tulisan menarik lain dalam Otomotif.
Baca Juga: Begini Akibatnya Kalau Coba-coba Curi Sepeda Motor Emak-emak
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Menperin Minta Insentif Sektor Otomotif ke Purbaya untuk Cegah PHK
-
Beli Motor Scoopy DP Rp3 Jutaan, Angsurannya Berapa? Ini Simulasinya
-
Harga Mobil Nissan 2026: Livina dan Magnite Bikin Ngiler, Siapin Duit Segini
-
5 Mobil Bekas Blue Bird yang Banyak Dilirik: Service Record Jelas, Harga Mulai Rp60 Jutaan
-
Dari Calya hingga Alphard: Intip Daftar Harga Mobil Toyota 2026 Terbaru Terlengkap
-
4 Mobil Double Cabin yang Gagah, Tangguh, dan Fungsional untuk Penggunaan Harian
-
Mending Brio atau WR-V? Segini Harga Mobil Honda 2026
-
Budget Pas-pasan? Cek 5 Mobil Matic Bekas Ini, Ada Volvo Klasik yang Harganya Cuma 20 Jutaan!
-
Bingung Pilih Suzuki Satria atau GSX-S150? Tengok Dulu Daftar Harga Motor Suzuki 2026
-
5 Rekomendasi Mobil Hatchback Murah, Kuat Nanjak di Jalan Pegunungan Meski Full Penumpang