Dikutip dari kantor berita Antara, Thailand memiliki undang-undang keras menyangkut penghinaan terhadap raja, ratu, pewaris atau pengganti sementara pemimpin kerajaan. Siapa pun yang melanggar undang-undang ini menghadapi ancaman hukuman penjara maksimal 15 tahun.
4. Keren, Pangeran Satu Ini Kembangkan Wisata Otomotif di Jazirah Arab
Selama ini, Arab Saudi terkenal sebagai destinasi ibadah, khususnya bagi umat Islam untuk menunaikan ibadah haji dan umrah. Namun di tangan Pangeran Abdulaziz bin Turki Al Saud, kini wisata otomotif pun menjadi salah satu andalan negeri minyak itu.
Dikutip dari kantor berita Antara, sebagai sebuah negara konservatif, selama ini Arab Saudi hanya membuka destinasi ibadah bagi kaum Muslim dengan tujuan utama Kota Mekkah dan Madinah. Lantas, Putra Mahkota Mohammed Bin Salman mulai mempersiapkan ekonomi Arab Saudi agar tidak memiliki ketergantungan terhadap penjualan minyak bumi.
5. Wah, Pangeran Arab Saudi Badr Bin Saud Boyong Bugatti Rp 262 Miliar?
Bugatti resmi meluncurkan Bugatti La Voiture Noire dalam ajang Geneva Motor Show 2019, pada Maret lalu.
Bukan hanya memiliki label produk terbaru, mobil yang dipamerkan di kota Jenewa, Swiss itu juga menjadi produk dengan banderol termahal dari jajaran produksi Buggatti. Saat diumumkan, La Voiture Noire dipatok memcapai 18,7 juta dolar Amerika Serikat (AS) atau setara Rp 262 miliar.
Baca Juga: 5 Hits Otomotif Pagi: Motoran ke 10 Negara, Jeep Rubicon Kebanjiran
6. Istana Buckingham Umumkan: Pangeran Philip Sukarela Serahkan SIM
Setelah kejadian tabrakan antara Land Rover Freelander dengan sebuah Kia di kawasan sekitar Istana Sandringham, Norfolk, Inggris hampir sebulan lalu (17/1/2019), Pangeran Philip Mountbatten - Windsor, Duke of Edinburgh secara resmi menyerahkan surat izin mengemudi atau SIM yang digunakan.
Dikutip dari BBC, selain menangani tabrakan di mana Pangeran Philip menyetir sendiri Land Rover Freelander itu, pihak Kepolisian Norfolk juga telah mengimbau Pangeran Philip untuk mengenakan sabuk pengaman, hanya dua hari setelah peristiwa lalu-lintas itu, karena kedapatan menyetir tanpa seat-belt.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
Terkini
-
Lebarkan Sayap, BYD Incar India untuk Jadi Tempat Produksi Baru
-
Trump Naikkan Tarif Korea Selatan, Saham Hyundai dan Kia Langsung Anjlok
-
Suzuki Menyerah dan Pilih Jual Pabrik Produksi ke Ford
-
5 Rekomendasi Motor Bebek 150cc Paling Murah 2026 di Indonesia
-
Apakah Aman Mengganti Oli CVT Mobil Pakai Oli After Market?
-
5 Mobil Hatchback Terbaik Budget Rp50 Juta Rekomendasi Mas Wahid
-
Harga Mitsubishi Destinator Baru vs Bekas, Selisihnya Bikin Mikir
-
Mitsubishi Xforce Ubah Standar SUV Kompak Tanah Air, Tawarkan Fitur Canggih dan Kabin Luas
-
3 Rekomendasi Mobil City Car Bekas yang Paling Gampang Diparkir untuk Pemula
-
Toyota Indonesia Kuasai 58 Persen Ekspor Otomotif Nasional Lewat Mobil Hybrid Rakitan Lokal