Suara.com - Mengusung tema "Langkah Hijau dari Kami yang Hijau", salah satu perusahaan jasa transportasi online, Grab, meluncurkan sederet mobil elektrik.
Mobil tersebut bakal menjadi armada taksi online bebas polusi mereka. Acara peluncuran tersebut juga sempat dihadiri oleh Menteri Perhubungan, Budi Karya Sumadi.
Mobil elektrik tersebut didatangkan dengan bekerja sama dengan salah satu produsen mobil asal Korea, Hyundai.
Jenis mobil yang digunakan adalah Hyundai Loniq. Tak cuma jadi taksi, mobil ini juga bisa dibeli langsung dari Hyundai.
Dilansir dari situs resmi Hyundai USA, sejatinya mobil ini hadir dalam tiga varian dengan mesin yang cukup unik.
Salah satu varian adalah mobil hybrid, yang diklaim mempunyai konsumsi bahan bakar irit, yakni 58 mil per galon atau sekitar 24.66 kpl.
Selain itu, ada juga varian mobil full elektrik, seperti yang digunakan oleh Grab.
Mobil ini mampu menempuh perjalanan 124 mil atau nyaris 200 km.
Tak cuma itu, yang paling unik adalah varian Plug-in Hybrid, di mana mobil tersebut memiliki dua mesin independen, yakni mesin elektrik dan mesin konvensional.
Baca Juga: Dimakamkan Secara Islam, Keluarga Terus Tangisi Kuburan Johny Indo
Jika dikombinasikan, total jarak yang mampu ditempuh oleh kendaraan tersebut adalah 630 mil atau 1013.89 km.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
4 Mobil Daihatsu Bekas untuk Budget Rp 60 Juta, Ada yang Cuma Rp 30 Jutaan
-
5 Rekomendasi Mobil Bekas Kisaran Rp 50 Juta, Muat Banyak untuk Keluarga Besar
-
6 Rekomendasi Mobil Bekas Rp 50 Jutaan, Pas Banget Buat Keluarga Kecil
-
5 Mobil 3 Baris Harga di Bawah Rp100 Juta, Jadi Andalan Keluarga
-
7 Mobil Bekas Hatchback Under Rp100 juta, Pajak Murah Minim Biaya Perawatan
-
XPeng Siapkan Sedan Listrik P7+ EREV 2026, Jarak Tempuh hingga 1.550 km
-
Menperin Minta Insentif Sektor Otomotif ke Purbaya untuk Cegah PHK
-
Beli Motor Scoopy DP Rp3 Jutaan, Angsurannya Berapa? Ini Simulasinya
-
Harga Mobil Nissan 2026: Livina dan Magnite Bikin Ngiler, Siapin Duit Segini
-
5 Mobil Bekas Blue Bird yang Banyak Dilirik: Service Record Jelas, Harga Mulai Rp60 Jutaan